SKRIPSI Ditulis Untuk Memenuhi Persyaratan Guna M .

2y ago
5 Views
2 Downloads
737.91 KB
17 Pages
Last View : 1m ago
Last Download : 3m ago
Upload by : Kaleb Stephen
Transcription

PENGELOLAAN DANA BANK WAKAF MIKRODI LEMBAGA KEUANGAN MIKRO SYARIAH AMANAHMAKMUR SEJAHTERA KOTA KEDIRI DITINJAUDARI MANAJEMEN SYARIAHSKRIPSIDitulis Untuk Memenuhi Persyaratan Guna MemperolehGelar Sarjana Ekonomi (S.E)Oleh :MACHICA ROUFUN NUHA931307215PROGRAM STUDI EKONOMI SYARIAHFAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAMINSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI(IAIN) KEDIRI2019

HALAMAN PERSETUJUANPENGELOLAAN DANA BANK WAKAF MIKRO DI LEMBAGAKEUANGAN MIKRO SYARIAH AMANAH MAKMUR SEJAHTERAKOTA KEDIRI DITINJAU DARI MANAJEMEN SYARIAHMACHICA ROUFUN NUHA931307215Telah Disetujui :Pembimbing IPembimbing IISri Anugrah Natalina, SE., MMNIP. 19771225 200901 2006Amrul Mutaqin, M.EINIP. 1976050 720080 1101ii

NOTA DINASKediri, 10 Mei 2019LampiranHal: 4 (empat) berkas: Bimbingan SkripsiKepadaYth. Bapak Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam (IAIN)KediriDiJl. Sunan Ampel 07 - NgronggoKediriAssalamu’alaikum Wr. Wb.Memenuhi permintaan Bapak Dekan untuk membimbingpenyusunan skripsi mahasiswa tersebut di bawah ini:Nama : MACHICA ROUFUN NUHANIM : 931307215Judul : PENGELOLAAN DANA BANK WAKAF MIKRO DILEMBAGAKEUANGANMIKROSYARIAHAMANAH MAKMUR SEJAHTERA KOTA KEDIRIDITINJAU DARI MANAJEMEN SYARIAHSetelah diperbaiki materi dan susunannya, kamiberpendapat bahwa skripsi tersebut telah memenuhi syarat sebagaikelengkapan ujian akhir Sarjana Strata Satu (S-I).Bersama ini kami lampirkan berkas naskah skripsinya,dengan harapan dapat segera diujikan dalam Sidang Munaqasah.Demikian agar maklum dan atas kesediaan Bapak kamiucapkan terima kasih.Wassalamu’alaikum Wr. Wb.Pembimbing IPembimbing IISri Anugrah Natalina, SE., MMNIP. 19771225 200901 2006Amrul Mutaqin, M.EINIP. 1976050 720080 1101iii

NOTA PEMBIMBINGKediri, 13 Juni 2019LampiranHal: 4 (empat) berkas: Penyerahan SkripsiKepadaYth. Bapak Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam (IAIN)KediriDiJl. Sunan Ampel 07 - NgronggoKediriAssalamu’alaikum Wr. Wb.Memenuhi permintaan Bapak Dekan untuk membimbingpenyusunan skripsi mahasiswa tersebut di bawah ini:Nama : MACHICA ROUFUN NUHANIM : 931307215Judul : PENGELOLAAN DANA BANK WAKAF MIKRO DILEMBAGAKEUANGANMIKROSYARIAHAMANAH MAKMUR SEJAHTERA KOTA KEDIRIDITINJAU DARI MANAJEMEN SYARIAHSetelah diperbaiki materi dan susunannya, sesuai denganbeberapa petunjuk dan tuntunan yang telah diberikan dalam SidangMunaqasah yang dilaksanakan pada tanggal 11 Juni 2019, kamimenerima dan menyetujui hasil perbaikannya.Wassalamu’alaikum Wr. Wb.Pembimbing IPembimbing IISri Anugrah Natalina, SE., MMNIP. 19771225 200901 2006Amrul Mutaqin, M.EINIP. 1976050 720080 1101iv

HALAMAN PENGESAHANPENGELOLAAN DANA BANK WAKAF MIKRO DI LEMBAGAKEUANGAN MIKRO SYARIAH AMANAH MAKMUR SEJAHTERAKOTA KEDIRI DITINJAU DARI MANAJEMEN SYARIAHMACHICA ROUFUN NUHA931307215Telah diujikan di depan sidang Munaqasah Fakultas Ekonomi dan Bisnis IslamInstitut Agama Islam Negeri (IAIN) Kediri Pada Tanggal 11 Juni 2019TIM PENGUJI1. Penguji UtamaDr. H. Imam Annas Mushlihin M.H.INIP. 19750101 199803 1 002(.)2. Penguji ISri Anugrah Natalina, SE., MMNIP. 19771225 200901 2006(.)3. Penguji IIAmrul Mutaqin, M.EINIP. 19810930 2009 2008(.)Kediri, 13 Juni 2019Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis IslamDr. H. Imam Annas Mushlihin M.H.INIP. 19750101 199803 1 002v

HALAMAN MOTTOِ فَمن أَظْلَم ِ اَّللِ وَك َّذب ِِب ِ لص ْد ِق إ َ س ِف َج َهن ََّم َمثْ ًوى ي ل أ ۚ ۥ ه ٓ ء ا ج ذ ى ل ع ب ذ ك َّن ِم ََََََََََُُّْْْٓ َََِْٰ ِ ين َ ل ْلكف ِر "Maka siapakah yang lebih zalim daripada orang yang membuat-buat kebohonganterhadap Allah dan mendustakan kebenaran yang datang kepadanya? Bukankah diNeraka Jahanam tempat tinggal bagi orang-orang kafir?"(QS. Az-Zumar 39: Ayat 32)“Hak atau kebenaran yang tidak diorganisir dengan rapi , bisa dikalahkanolehkebatilan yang lebih terorganisir dengan rapi”(Ali bin Abi Thalib)vi

HALAMAN PERSEMBAHANAlhamdulillah, syukurku tiada terbatas pada-Mu Illahi Rabbi. Diri ini tiada dayatanpa kekuatan dari-Mu. Sholawat dan salamku padamu, wahai Baginda NabiMuhammad SAW, suri tauladanku. Kuharap syafaatmu dipenghujung hari nanti.Karya tulis ini kupersembahkan kepada:Kedua orang tuaku yang dengan ikhlas dan penuh cinta kasih selalu berkorbandemi ananda tersenyum kini hingga kelak. Semoga semua kasih sayang dan cintaBapak Koyum dan Ibu Kibtiyah terganti dengan kasih sayang Allah SWT.***Kepada adik-adikku tersayang Sabit Baitulloh, Sabilul Haq dan Sadid Naja.Senyum kalian memberiku kekuatan lebih. Semua jasa dan perhatiannya selalu kukenang di lubuk hati yang paling dalam.***Teruntuk dosen pembimbing saya Ibunda Sri Anugrah Natalina dan BapakAmrul Mutaqin yang senantiasa membimbing, mengingatkan, menegur danmemotivasi dalam mengerjakan skripsi.***Teruntuk Mas M.A.R sebagai sahabat saya yang telah senantiasamemotivasi , memberikan saran,dan dengan sabar membantumembimbing saya dalam pengerjaan dan penyelesaian skripsi ini.***Teruntuk teman seperjuangan Ekonomi Syariah angkatan 2015 IAIN Kediriyang tidak bisa saya sebutkan satu persatu, yang selalu memberikansemangat dan berjuang bersama menyelesaikan tugas akhir ini.vii

ABSTRAKMACHICA ROUFUN NUHA, Dosen Pembimbing Sri Anugerah Natalina,SE.MM. dan Amrul Mutaqin M.EI: Pengelolaan dana Bank Wakaf Mikro diLKMS Amanah Makmur Sejahtera Kota Kediri Ditinjau Dari ManajemenSyariah, Program Studi Ekonomi Syariah, Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam,IAIN Kediri, 2019.Kata Kunci: Manajemen Syariah, Pengelolaan Dana Bank Wakaf MikroSebagai Lembaga Keuangan Mikro Syariah (LKMS) yang kegiatannyadan tugasnya mengelola dana wakaf produktif . LKMS Amanah MakmurSejahtera (AMS) Kota Kediri memiliki komitmen agar ekonomi masyarakatmeningkat dan berkembang. Untuk mewujudkan hal tersebut tentu diperlukanpenerapan ajaran Islam secara penuh didalamnya. Sebagaimana dalam manajemensyariah dan fungsi-fugsinya. Fokus penelitian ini adalah: 1) Bagaimana bentukpengelolaan dana Bank Wakaf Mikro di LKMS Amanah Makmur Sejahtera KotaKediri ? 2) Bagaimana pengelolaan dana Bank Wakaf Mikro di LKMS AmanahMakmur Sejahtera Kota Kediri ditinjau dari Manajemen Syariah?Penelitian ini dilakukan menggunakan pendekatan kualitatif dengananalisis deskriptif, dimana peneliti sebagai instrument kunci. Sumber datapenelitian ini berberupa data primer dan sekunder. Metode pengumpulan datayang digunakan peneliti adalah dengan menggunakan metode observasi,wawancara dan dokumentasi. Dengan pengecekan keabsahan data melaluiobservasi mendalam dan triangulasi.Dari hasil penelitian ,disimpulkan : 1) bentuk pengelolaan dana BankWakaf Mikro dilembaga tersebut bahwa diketahui dari sisi Planning yakni berupapembiayaan tanpa adanya agunan, ada pendampingan dan pembinaan, imbal hasilrendah 3% pertahun dari jumlah dana yang dipinjamkan. Dalam hal ini Planningnya mengalami ketidaksesuaian pemahaman makna kata imbal hasil itu sendiri.Kemudian dari segi Organizing LKMS AMS kota Kediri dikelola oleh manager(kepala kantor), admin (Sekertasi sekaligus Bendahara), pendayagunaan danhumas, serta Teller. Dalam hal ini Organizing juga masih ada pembagian tugasyang kurang jelas. Dari segi Actuating lembaga tersebut masih ada penyimpangandalam pelaksanaannya yang berupa pengelolaan dana wakaf produktif masih adayang digunakan untuk konsumtif. Dan yang terakhir dari segi Controlling yakniuntuk pengawasan pusat berupa laporan keuangan bulanan dari LKMS kepadapusat. Untuk pengawasan terhadap masyarakat binaan disini masih belum adalaporan keuangan dari masyarakat kepada lembaga. 2) Dalam pelaksanaanpelaksanaan pengelolaan dana Bank Wakaf Mikro di LKMS Amanah MakmurSejahtera Kota Kediri ini masih perlu diperhatikan lagi. Karena nazir masih belumsepenuhnya menerapkan indikator manajemen syariah yaitu fathanah, kesadarandiri, komitmen amanah, komitmen kejujuran dan kesadaran diri.viii

KATA PENGANTARAlhamdulillah penulis panjatkan kehadirat Allah SWT atas rahmat dankarunia yang dilimpahkan-Nya, sehingga skripsi ini dapat terselesaikan denganbaik. Skripsi ini mengungkapkan Pengelolaan Dana Wakaf Produktif di LKMSAmanah Makmur Sejahtera Kota Kediri Ditinjau Dari Ekonomi Syariah.Penulis menyampaikan terima kasih yang sedalam-dalamnya kepadaberbagai pihak yang telah membantu penulis dalam menyelesaikan skripsi ini.ucapan terima kasih penulis sampaikan terutama kepada yang terhormat:1. Bapak Dr. H. Nur Chamid, MM., selaku Rektor IAIN Kediri atas segalakebijaksanaan, perhatian dan dukungan sehingga penulis dapat menyelesaikanstudi ini.2. Bapak Dr. H. Imam Annas Mushlihin, MHI., selaku Dekan Fakultas Ekonomidan Bisnis Islam beserta jajaranya atas segala kebijaksanaan, perhatian dandukungan sehingga penulis dapat menyelesaikan studi ini.3. Ibu Sri Anugrah Natalina, SE. MM selaku Dosen Pembimbing I, yang telahmemberikan bimbingan, mengarahkan dan memberi dorongan serta motivasidemi terselesaikannya skripsi ini.4. Bapak Amrul Mutaqin M.EI., selaku Dosen Pembimbing II, yang telahmemberikan bimbingan, mengarahkan dan member dorongan serta motivasidemi terselesaikannya skripsi ini.ix

5. Bapak Sholahuddin Fathurrohman selaku Manajer LKMS Amanah MakmurSejahtera Kota Kediri dan seluruh pengurus yang telah memberikan izin,waktu luang dan segala bantuan demi terselesaikannya penulisan skripsi ini.Semoga amal kebaikan dari semua pihak mendapatkan balasan yangberlipat ganda dari Allah SWT. Dan semoga penulis skripsi ini memberikanmanfaat bagi penulis khususnya dan bagi para pembaca pada umumnya. Amin.Penulis menyadari dengan segenap kerendahan hati, bahwa dalam penyelesaianskripsi ini masih terdapat kekurangan dan kesalahan. Oleh karena itu, penulismengharapkan kritik dan saran yang membangun guna penyempurnaan skripsiini.Kediri, Mei 2019Penulisx

DAFTAR ISIHALAMAN JUDUL . iHALAMAN PERSETUJUAN . iiNOTA DINAS . iiiNOTA PEMBIMBING . ivHALAMAN PENGESAHAN . vHALAMAN MOTTO . viHALAMAN PERSEMBAHAN . viiABSTRAK . viiiKATA PENGANTAR . ixDAFTAR ISI . xiDAFTAR TABEL . xivDAFTAR LAMPIRAN . xvBAB I PENDAHULUANA.Konteks Penelitian . 1B. Fokus Penelitian . 12C.Tujuan Penelitian. 12D.Kegunaan Penelitian . 12E. Telaah Pustaka . 13BAB II LANDASAN TEORIA.Manajemen Syariah . 161. Pengertian Manjemen Syariah . 16xi

2. Fungsi –fungsi Manajemen Syariah . 183. Landasan Indikator Moral Manajemen Syariah . 28B. Bank Wakaf Mikro . 31C.Lembaga Keuangan Mikro Syariah . 35D.Wakaf . 401. Pengertian Wakaf . 402. Hukum Wakaf . 423. Wakaf Produktif . 43BAB III METODE PENELITIANA.Pendekatan dan Jenis Penelitian . 45B. LKehadiran Penelitian . 47C. Lokasi Penelitian . 47D.Data dan Sumber Data . 48E. Metode Pengumpulan Data . 49F. .Analisis Data . 51B. Pengujian Keabsahan Data . 52C. Tahap-tahap Penelitian . 53BAB IV PAPARAN DATA DAN TEMUAN PENELITIANA.Paparan Data . 55B. Temuan Penelitian . 75xii

BAB V PEMBAHASANA.Bentuk Pengelolaan Dana Bank Wakaf Mikro Di LKMSAmanah Makmur Sejahtera Kota Kediri . 78B. Pengelolaan Dana Bank Wakaf Mikro Di LKMS AmanahMakmur Sejahtera Kota Kediri Ditinjau Dari ManajemenSyariah . 87BAB VI PENUTUPA.Kesimpulan . 94B. Saran . 95DAFTAR PUSTAKA . 96LAMPIRAN – LAMPIRANxiii

DAFTAR TABELTabel 1.1 Potensi Wakaf Di Indonesia . 4Tabel 1.2 . Data Jumlah Masyarakat Binaan Bank Wakaf Mikro Di LKMSAmanah Makmur Sejahtera Kota Kediri .10Tabel 1.3 . Fungsi-fungsi Dasar Manajemen . 19Tabel 1.4 . Struktur Kepengurusan Berdasarkan SOP di LKMS AmanahMakmur Sejahtera Kota Kediri . 57Tabel 1.5 . Struktur Kepengurusan Pengelolaan Bank Wakaf Mikro diLKMS Amanah Makmur Sejahtera Kota Kediri . 57xiv

DAFTAR LAMPIRANLampiran I: Pedoman WawancaraLampiran II : Data Masyarakat Binaan LKMS Amanah Makmur Sejahtera KotaKediriLampiran III : DokumentasiLampiran IV : Surat Penelitian Dari IAIN KediriLampiran V : Surat Keterangan Bukti Penelitian dari LKMS Amanah MakmurSejahtera Kota KediriLampiran VI : Daftar Riwayat Hidupxv

DAFTAR ISIHALAMAN PERSETUJUAN . iNOTA DINAS . iiNOTA PEMBIMBING . iiiHALAMAN MOTTO . ivHALAMAN PERSEMBAHAN . viABSTRAK . viiiKATA PENGANTAR . ixDAFTAR ISI . xiDAFTAR TABEL . xiiiDAFTAR LAMPIRAN . xivBAB I PENDAHULUANA.Konteks Penelitian . 1B. Fokus Penelitian . 12C.Tujuan Penelitian. 12D.Kegunaan Penelitian . 12E. Telaah Pustaka . 13BAB II LANDASAN TEORIA.Manajemen Syariah . 161. Pengertian Manjemen Syariah . 162. Fungsi –fungsi Manajemen Syariah . 183. Landasan Indikator Moral Manajemen Syariah . 28B. Bank Wakaf Mikro . 31C.Lembaga Keuangan Mikro Syariah . 35D.Wakaf . 40xi

1. Pengertian Wakaf . 402. Hukum Wakaf . 423. Wakaf Produktif . 43BAB III METODE PENELITIANA.Pendekatan dan Jenis Penelitian . 45B. LKehadiran Penelitian . 47C. Lokasi Penelitian . 47D.Data dan Sumber Data . 48E. Metode Pengumpulan Data . 49F. .Analisis Data . 51B. Pengujian Keabsahan Data . 52C. Tahap-tahap Penelitian . 53BAB IV PAPARAN DATA DAN TEMUAN PENELITIANA.Paparan Data . 55B. Temuan Penelitian . 75BAB V PEMBAHASANA.Bentuk Pengelolaan Dana Bank Wakaf Mikro Di LKMS AmanahMakmur Sejahtera Kota Kediri . 78B. Pengelolaan Dana Bank Wakaf Mikro Di LKMS Amanah MakmurSejahtera Kota Kediri Ditinjau Dari Manajemen Syariah . 87BAB VI PENUTUPA.Kesimpulan . 94B. Saran . 95DAFTAR PUSTAKA . 96LAMPIRAN – LAMPIRANxii

Penelitian ini dilakukan menggunakan pendekatan kualitatif dengan analisis deskri ptif, dimana peneliti sebagai instrument kunci. Sumber data penelitian ini berberupa data primer dan sekunder . Metode pengumpulan data yang digunakan peneliti adalah dengan menggunakan

Related Documents:

Diajukan untuk Memenuhi Salah Satu Persyaratan Guna Memperoleh Gelar Sarjana Strata-1 dalam Ilmu Sejarah Disusun oleh: Amir Syarifudin . karya saya sendiri dan karya ilmiah ini belum pernah diajukan sebagai pemenuhan persyaratan untuk memperoleh gelar kesarjanaan baik Strata Satu (S1), Strata Dua (S2), maupun Strata Tiga .

Diajukan guna memenuhi salah satu persyaratan untuk memperoleh gelar Sarjana Sains (S.Si) pada program studi Biologi Disusun Oleh: PUJI LESTARI NIM: H71215022 PROGRAM STUDI BIOLOGI FAKULTAS SAINS DAN TEKNOLOGI UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SUNAN AMPEL SURABAYA 2019 .

Diajukan untuk memenuhi salah satu persyaratan tugas akhir guna memperoleh gelar Sarjana Teknik Oleh: Wulandari Dharsono L2C0 06 111 Y. Saptiana Oktari L2C0 06 112 JURUSAN TEKNIK KIMIA FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS DIPONEGORO SEMARANG 2010. ii Halaman Pengesahan Skripsi

PENGARUH TERAPI THOUGHT STOPPING UNTUK MENURUNKAN STRES PADA IBU YANG MEMILIKI ANAK CEREBRAL PALSY Tesis Disusun dan Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Magister Profesi Psikologi Bidang Psikologi Klinis Disusun Oleh : SILMI KAFAH, S.Psi T 100 145 005 PROGRAM PENDIDIKAN MAGISTER PSIKOLOGI PROFESI FAKULTAS PSIKOLOGI

2. Maksud proposal penelitian Tesis, ditulis setelah judul, yaitu: 'Disusun untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Gelar Magister', diikuti nama program studi dan minat studi. 3. Lambang UNS dibuat dengan diameter 4 cm, warna Biru. 4. Nama mahasiswa ditulis lengkap, tanpa gelar kesarjanaan. 5.

PENGARUH IKLAN TERHADAP MINAT BELI PRODUK (Studi Pada Mahasiswa Di Kampus III Universitas Muhammadiyah Malang) Untuk Memenuhi Salah Satu Persyaratan Mencapai

TESIS Disusun untuk memenuhi sebagian persyaratan mencapai derajat Magister Program Studi Ilmu Lingkungan Oleh : Sri Haryanti A131508016 PROGRAM STUDI ILMU LINGKUNGAN PROGRAM PASCA SARJANA UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA 2017 View metadata, citation and similar papers at core.ac.uk brought to you by CORE

d. Skripsi disusun berdasarkan pedoman penulisan skripsi fakultas hukum universitas pamulang; e. Skripsi ditulis dalam Bahasa Indonesia yang baik dan benar; f. Skripsi menggunakan metodologi yang relevan dengan keilmuan hukum; g. Skripsi merupakan karya ilmiah mahasiswa dengan bimbingan dosen pembimbing berdasarkan surat tugas dari ketua Program