PERANCANGAN ALAT PENGENDALI PERALATAN LISTRIK

2y ago
15 Views
2 Downloads
966.33 KB
77 Pages
Last View : 5m ago
Last Download : 3m ago
Upload by : Jerry Bolanos
Transcription

PERANCANGAN ALAT PENGENDALI PERALATAN LISTRIK RUMAHTANGGA BERBASIS INTERNET OF THINGS MENGGUNAKANMIKROKONTROLERSKRIPSIOLEH :RAHUL ROY13.812.0014PROGRAM STUDI TEKNIK INDUSTRIFAKULTAS TEKNIKUNIVERSITAS MEDAN AREA2018iUniversitas Medan Area

PERANCANGAN ALAT PENGENDALI PERALATAN LISTRIK RUMAHTANGGA BERBASIS INTERNET OF THINGS MENGGUNAKANMIKROKONTROLERSKRIPSIOLEH :RAHUL ROY13.812.0014Skripsi adalah Salah Satu Syarat untuk MendapatkanGelar Sarjana di Fakultas TeknikUniversitas Medan AreaFAKULTAS TEKNIKUNIVERSITAS MEDAN AREAMEDAN2018iiUniversitas Medan Area

HALAMAN PENGESAHANPERANCANGAN ALAT PENGENDALI PERALATAN LISTRIK RUMAHTANGGA BERBASIS INTERNET OF THINGS MENGGUNAKANMIKROKONTROLERSKRIPSIDiajukan untuk memenuhi salah satu syarat memperoleh gelar sarjana padaProgram Studi Teknik Industri Fakultas TeknikUniversitas Medan AreaOleh :RAHUL ROY13.812.0014Disetujui Oleh :Komisi Pembimbing,., . .,.Mengetahui :., .,iiiUniversitas Medan Area.

LEMBAR PERNYATAANSaya menyatakan bahwa skripsi yang saya susun, sebagai syarat memperoleh gelarsarjana merupakan hasil karya tulis saya sendiri dan bantuan orang lain. Adapun bagian – bagiantertentu dalam penulisan skripsi ini yang saya kutip dari hasil karya orang lain telah dituliskansumbernya secara jelas sesuai dengan norma,kaidah dan etika penulisan ilmiah.Saya bersedia menerima sanksi pencabutan gelar akademik yang saya peroleh dan sanksi– sanksi lainya dengan peraturan yang berlaku, apabila dikemudian hari ditemukan adanyaplagiat dalam skripsi iniMedan, 12 Januari 2018Rahul Roy13.812.0014ivUniversitas Medan Area

ABSTRAKTeknologi Internet of Things ini pada dasarnya dibuat dan dikembangkan oleh manusia untukmempermudah setiap pekerjaan dan urusan dalam berbagai aspek bidang kehidupan. Salahsatunya dapat diterapkan dalam kehidupan sehari-hari yaitu mengendalikan peralatan listrikrumah tangga untuk mematikan dan menghidupkan dari jarah jauh menggunakan komunikasiinternet melalui smartphone android. Untuk membuat alat tersebut dibutuhkan sebuah perangkatwemos ESP 8266 sebagai alat perantara untuk menghubungkan alat ke jaringan internet sehinggaalat bisa terkoneksi ke smartphone android. Perancangan Alat Pengendali Peralatan ListrikRumah Tangga Berbasis Internet Of Things. Mikrokontroler Wemos ESP8266 membaca datadari server Thingspeak.com yang terhubung dengan melalui akses point yang dapatberkomunikasi via internet. Data yang dibaca merupakan perintah untuk menyalakan ataumematikan peralatan listrik sesuai yang diinginkan user. Waktu respon dari perintah AplikasiAndroid untuk menyalakan atau mematikan lampu atau peralatan listrik lainnya yaitu antara 10detik sampai dengan 20 detik. Hal ini dipengaruhi oleh jaringan internet yang digunakan.Kata kunci : Internet Of Things, Wemos D1, Arduino.vUniversitas Medan Area

ABSTRACTInternet of Things Technology is basically created and developed by humans to simplify everyjob and affairs in various aspects of the field of life. One of them can be applied in everyday lifethat is controlling household electrical appliances to turn off and turn on from the far distanceusing internet communication via android smartphone. To make the tool required a wemosdevice ESP 8266 as an intermediary tool to connect the device to the internet network so that thedevice can be connected to the android smartphone. Design Of Tools Of Household ElectricalAppliances Based Of The Internet Of Things. Microcontroller Wemos ESP8266 reads data fromserver Thingspeak.com connected with via access point that can communicate via internet. Thedata read is a command to turn on or off the electrical equipment as desired by the user. Theresponse time of the Android App command to turn on or off lights or other electrical equipmentis between 10 seconds to 20 seconds. This is influenced by the internet network used.Keywords: Internet Of Things, Wemos D1, Arduino.viUniversitas Medan Area

RIWAYAT HIDUPPenulis bernama Rahul Roy dilahirkan pada tanggal 23 Februari 1996 di Medan, Anakdari pasangan Bapak Mohandas dan Ibu Slawan kaur / Syamsari. Pada tahun 2007 lulus dari SDLaksamana Martadinata Medan, Tahun 2010 lulus dari SMP Laksamana Martadinata Medan,Tahun 2013 lulus dari SMK TR Sinar Husni Medan,dan Tahun 2013 penulis masuk diUniversitas Medan Area (UMA) sampai tahun 2018 mengantarkan penulis untuk mendapatkangelar sarjana teknikDemikian Riwayat hidup penulis untuk sekedar diketahuiTerima KasihPenulisviiUniversitas Medan Area

KATA PENGHANTARPuji dan syukur penulis ucapkan kepada Tuhan yang Maha Kuasa atas berkat,rahmat dankarunianya sehingg penulis diberi kesehatan,kekuatan,pengetahuan dan kesempatan sehinggadapat menyelesaikan skripsi ini dengan baik dan tepat ANCANGANALATPENGENDALI PERALATA LISTRIK RUMAH TANGGA BERBASIS INTERNET unsertagunamenyelesaikan program pendidikan stara 1 Program Studi Teknik Elektro Universitas MedanArea.Dalam penyelesaian penulisan Skripsi ini penulis dapat banyak bantuan, baik moralmaupun matrial, dari berbagai pihak dan pada kesempatan ini penulis banyak berterimakasihkepada :1. Orang tua saya, MOHAN DAS selaku Ayah saya, dan SALWAN KAUR selakuIbu saya yang telah mengkuliahkan saya sampai selesai dan kakak-kakak sayayang selalu memberi doa dan dukungan secara moril maupun material.2. Bapak Prof.Dr.Dadan Ramdan.M.Eng.M.Se selaku Rektor Universitas MedanArea, dan sekaligus Dosen pembimbing untuk Skripsi ini, yang sudah banyakmeluangkan waktu, Tenaga dan pikiran dalam penyusunan Skripsi ini sampaiselesai.3. Bapak Prof.Dr.Armansyah Ginting.M.Eng selaku Dekan Fakultas TeknilUniversitas Medan Area.4. Ibu Syarifah Muthia Putri.ST.MT,selaku ketua jurusan teknik elektroviiiUniversitas Medan Area

5. Seluru Staff pengajar Universitas Medan Area khususnya Program studi TeknikElektro6. Rekan-Rekan kelas saya terkhususnya buat teknik elektro angkatan 2013 yangbanyak memberikan kenangan manis dan persahabatan baik.7. Saudara-saudari saya, Sarika Dewi, Krisna Weni, Bebi, Anita Dewi Wina Marina,Puja Zarina, Nisha Santheni, Tashya Saskirana Bhakti, Jaya Prakash, Rawindra,Mahendra, Rajiv Kumar, Rendy Raj, Denys Naidu, Bizaq Sakirana Bhakti, yangtelah membantu doa dan memberi semangat kepada penulis dalam menyelesaikanSkripsi ini.8. Rekan-Rekan basket saya, Govi Krisna, Coach Donald, Jepfi , Fingkel Uta, Johan,Chandra, Aldi, Robi, Wilson, Ican, Lana, Tito, David Christian. Hendrik, Stefen.Joshua, Dkk Yang telah membantu doa dan memberi semangat kepada penulisdalam menyelesaikan Skripsi ini.9. Kepada semua pihak yang membantu penulisan dalam menyelesaikan Skripsi ini.ixUniversitas Medan Area

Penulis menyadari bahwa masi ada kekurangan dalam penulisan Skripsi ini, untuk itudengan segala kerendaan hati penulis menerima kritikan dan saran yang membangun demikesempurnaan Skripsi ini nantinya. Semoga Skripsi ini bermanfaat bagi pengembang ilmupengetahuan maupun bagi dunia usaha dan pemerintahan.Akhirnya Penulis ini kembali mengucapkan terimakasih kepada semua pihak yang telahmembantu penulisan dalam menyelesaikan Skripsi ini. Sehingga dapat bermanfaat bagi siapapunyang membacanya.Medan,10 September 2018Hormat SayaPenulisxUniversitas Medan Area

DAFTAR ISIHalamanHALAMAN JUDULiHALAMAN PENGESAHANiiiABSTRAKvBAB I PENDAHULUAN11.1Latar Belakang11.2Perumusan Permasalahan21.3Batasan Masalah21.4Tujuan Penelitian dan Manfaat Penelitian21.4.1 Tujuan Penelitian21.4.2 Manfaat Penelitian3Sitematika Penulisan31.5BAB II TINJAUAN PUSAKA . .2.1Tinjauan Pusaka2.2Internet Of Things5.5.62.2.1 Teknologi Pada Internet Of Things62.3Peralatan Listrik Rumah Tangga92.4Komponen – Komponen12xiUniversitas Medan Area

2.52.4.1 Mikrokontroler Wemos ESP8266 D1122.4.2 Bluetooth132.4.3 Program Arduino IDE142.4.4 Basic 4 Android18Blok Diagram22BAB III METODE PENELITIAN243.1 Tempat dan Jadwal Penelitian243.2Metode Pengumpulan Data243.3Peralatan dan Bahan Penelitian253.3.125Bahan – Bahan Penelitian3.3.2 Peralatan263.4. Analisa Sistem Berjalan3.4.13.527Blok Diagram Sistem27Rancangan Sistem283.5.1 Rancangan Mekanik Alat283.5.2 Rancangan Hardware Alat283.5.2.1 Perancangan I/O Sistem Minimum Arduino Mega 2560293.5.2.2 Rangkaian Power Supply303.5.2.3 Perancangan Rangkaian Modul Relay303.5.2.4 Rangkaian Keseluruhan313.5.3Rancangan Perangkat Lunak323.5.4Flowchart33xiiUniversitas Medan Area

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN4.135Kebutuhan Spesifikasi Minimum Hardware dan Sofware354.1.1Rangkaian Mikrokontroler Wemos ESP8266354.1.2Rangkaian Relay364.1.3Rangkaian LCD Karakter 16x2364.1.4Rangkaian Keseluruhan374.1.5Hasil Perancangan Aplikasi Android.4.2 Pengujian38384.2.1 Pengujian Mikrokontroler Wemos D1 ESP8266 dengan LCD394.2.2 Pengujian Rangkaian Relay dengan LCD424.2.3 Pengujian Alat Secara Keseluruhan45Bab V KESIMPULAN DAN SARAN515.1Kesimpulan515.2Saran52DAFTAR PUSTAKA53LAMPIRAN54xiiiUniversitas Medan Area

BAB IPENDAHULUAN1.1 Latar BelakangPerkembangan teknologi dalam kurun waktu singkat telah mengalamikemajuan yang sangat pesat, seperti halnya teknologi yang akhir-akhir ini akandikembang keberbabagi bidang aspek kehidupan yaitu Internet of Things, ataudikenal juga dengan singkatan IoT, merupakan sebuah konsep yang bertujuanuntuk memperluas manfaat dari konektivitas internet yang tersambung secaraterus-menerus. Adapun kemampuan seperti berbagi data, remote control, dansebagainya, termasuk juga pada benda di dunia nyata. Contohnya bahan pangan,elektronik, koleksi, peralatan apa saja, termasuk benda hidup yang semuanyatersambung ke jaringan lokal dan global melalui sensor yang tertanam dan selaluaktif. Nurhakim dkk (2015).Teknologi Internet of Things ini pada dasarnya dibuat dan dikembangkanoleh manusia untuk mempermudah setiap pekerjaan dan urusan dalam berbagaiaspek bidang kehidupan. Salah satunya dapat diterapkan dalam kehidupan seharihari yaitu mengendalikan peralatan listrik rumah tangga untuk mematikan danmenghidupkan dari jarah jauh menggunakan komunikasi internet melaluismartphone android.Untuk membuat alat tersebut dibutuhkan sebuah perangkat wemos ESP8266 sebagai alat perantara untuk menghubungkan alat ke jaringan internetsehingga alat bisa terkoneksi ke smartphone android. Dengan demikiandiambillah judul1Universitas Medan Area

2“Perancangan Alat Pengendali Peralatan Listrik Rumah Tangga Berbasis InternetOf Things Menggunakan Mikrokontroler”.1.2 Perumusan MasalahPada uraian di atas, maka dapat dirumuskan suatu masalah yang akandibahas dalam Tugas Akhir ini, yaitu :1. Bagaimana menerapkan konsep Internet of Things kepada Alat PengendaliPeralatan Listrik Rumah Tangga Menggunakan Mikrokontroler.2. Bagaimana android mengendalikan on/off peralatan listrik rumah tanggamenggunakan koneksi internet.1.3 Batasan MasalahAdapun beberapa batasan masalah dari Tugas Akhir ini antara lain :1. Alat yang dirancang berupa rangkaian mikrokontroler wemos ESP8266 yangmenggunakan relay2. Microcontroler yang digunakan adalah Wemos ESP 8266.3. Tampilan interface dan pengontrolan menggunakan android.1.4Tujuan Penelitian & Manfaat Penelitian1.4.1 Tujuan Penelitian1.Merancang sebuah Alat Pengendali Peralatan Listrik Rumah Tangga denganmenggunakan Wemos ESP 8266 yang dilakukan jarak jauh menggunakansmartphone android dengan internet.Universitas Medan Area

32.Mengimplementasikan konsep Internet of Things dengan ternet,danmengimplementasikan Arduino sebagai bahasa pemrogramannya.1.4.2 Manfaat PenelitianManfaat yang didapat dari penelitian ini adalah bisa mengaplikasikan ilmuyang diperoleh selama menempuh pendidikan pada perkuliahan. Memanfaatkankonektiftas internet dalam penggunaan konsep Internet of Things. Dapatmemonitoring dan mengendalikan peralatan listrik rumah tangga dari jarak jauhmenggunakan smartphone android dengan koneksi internet.1.5 Sistematika PenulisanUntuk memberi gambaran yang jelas tentang susunan materi yang dibahasdalam Tugas Akhir ini disusunlah sistematika sebagai berikut :Bab I ini berisi Pendahuluan yang membahas tentang pembahasan yang menjadidasar dalam pembuatan tugas akhir ini, antara lain latar belakang masalah,perumusan masalah, batasan masalah, tujuan penelitian, manfaat penelitian, dansistematika penulisan. Sedangkan Bab II membahas berisi Tinjauan pustaka yangmembahas tentang teori, temuan, bahan penelitian yang diperoleh dari berbagaireferensi, yang dijadikan landasan untuk melakukan penelitian yang diusulkan.Landasan teori diarahkan untuk menyusun kerangka pendekatan atau konsep yangakan diterapkan dalam penelitian.kemudian metodologi pembuatan alat yangmembahas tentang tempat dan jadwal penelitian, metode pengumpulan data,analisis sistem sedang berjalan, dan rancangan penelitian ditunjukan pada bab III.Universitas Medan Area

4Bab IV menyertakan Hasil dan pembahasan yang membahas mengenai hasilpembuatan dan pengujian alat kendali peralatan listrik rumah tanggamenggunakan koneksi internet.serta Bab V ini berisi tentang kesimpulan (jawabandari rumusan masalah yang terdapat di Bab I).DAFTAR PUSTAKALAMPIRAN-LAMPIRANUniversitas Medan Area

BAB IITINJAUAN PUSTAKA2.1Tinjauan PustakaDi era globalisasi saat ini, perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologisangatlah pesat, khususnya itu perkembangan internet. Oleh karena itu duniapendidikan pun tidak lepas dari perkembangan internet, dengan berkembangnyainternet of things, maka internet pun biasa di manfaatkan untuk keperluan lainnya.Munculah ide untuk memanfaatkan internet of things sebagai pengendaliperalatan listik rumah tangga yaitu dengan intenet of things mengunakanmikrokontroler, kita dapat mengontrol peralatan rumah tangga dari jarak jauhSehinga lebih mudah dan membantu untuk menghemat listrik, untuk mewujudkanide diatas, maka diggunakanlah mikrokontroler Wemos ESP8266.Menggunakan mikrokontroler ESP8266 karena harganya relative murahdan mudah digunakan. Tugas mikrokontroler disini membaca dara dari serverThingspeak.com yang terhubung dengan melalui akses point yang dapatberkomunikasi via internet.data yang dibaca berupa menyalakan atau mematikanperalatan sesuai yang diingikan user. Waktu respon dari perintah alplikasi androiduntuk menyalakan atau mematikan lampu atau peralatan listrik lainya yaitudiantara 10 sampai dengan 20 detik. Hal ini di pengaruhi oleh jaringan yangdigunakan.1Universitas Medan Area

62.2Internet Of ThingsMenurut analisa McKinsy Global Institute, internet of things adalah sebuahteknologi yang memungkinkan kita untuk menghubungkan mesin, peralatan, danbenda fisik lainnya dengan sensor jaringan untuk memperoleh data dan mengelolakinerjanya sendiri, sehingga memungkinkan mesin untuk berkolaborasi danbahkan bertindak bedasarkan informasi baru yang diperoleh secara independen.Sebuah publikasi mengenai Internet of things di 2020 menjelaskn bahwa internetof things adalah suatu keadaan ketika benda memiliki identitas, bisa beroperasisecara intelijen, dan bisa berkomunikasi dengan sosial, lingkungan, dan pengguna.Dengan demikian, dapat kita simpulkan bahwa internet of things membuat kitadapat membuat suatu koneksi antara mesin dengan mesin, sehingga mesin-mesintersebut dapat berinteraksi dan bekerja secara independen sesuai dengan data yangdiperoleh dan diolahnya secara mandiri. Tujuannya adalah untuk membuatmanusia berinteraksi dengan benda dengan lebih mudah, bahkan supaya bendajuga bisa berkomunikasi dengan benda lainnya. Internet of things adalah revolusiteknologi yang mewakili masa depan komputasi dan komunikasi, sertaperkembangannya tergantung pada inovasi teknis yang dinamis pada sejumlahbidang penting, mulai dari nirkabel dan sensor untuk nanoteknologi. Chandra(2014:10 )2.2.1. Teknologi Pada Internet Of ThingsInternet of things pada awalnya terinspirasi oleh anggota komunitas RFID,yang merujuk pada kemungkinan untuk menemukan informasi tentang objekyang di tandai dengan melihat-lihat alamat internet antau entri database yangUniversitas Medan Area

7sesuai dengan teknoligi komunikasidekat RFID atau Near Field tertentu.Madakam, Ramaswamy, Tripathi (2015 : 169)1.Radio Frequency Identification (RFID).Radio Frequency Identification(RFID) adalah sistem yang mentransmisikan identitas objek atau orang secaranirkabel Menggunakan gelombang radio berupa nomor seri. Penggunaanperangkat RFID pertama kali terjadi pada perang dunia ke 2 Di Brittan dandigunakan untuk Mengidentifikasi Teman atau Musuh pada tahun 1948.Kemudian teknologi RFID didirikan di Auto-ID Pusat di MIT pada tahun1999. Teknologi RFID memainkan peran penting dalam IoT untukmemecahkan masalah identifikasi objek di sekitar kita dengan biaya yangefektif. Madakam, Ramaswamy, Tripathi (2015 : 169)2.Internet Protokol (IP)Internet Protocol (IP) adalah protokol jaringan utama yang digunakan diInternet, dikembangkan pada tahun 1970an. IP adalah kepala sekolahProtokol komunikasi di suite protokol Internet untuk menyampaikandatagram yang melintasi batas jaringan. Ada dua versi Protokol Internet (IP)saat ini digunakan: IPv4 dan IPv6. Setiap versi mendefinisikan alamat IPsecara berbeda. Karena prevalensinya, istilah generik alamat IP biasanyamasih mengacu pada alamat yang didefinisikan oleh IPv4. Ada lima kelasrentang IP yang tersedia di IPv4: Kelas A, Kelas B, Kelas C, Kelas D danKelas E, sementara hanya A, B, dan C yang umum digunakan. Protokol yangsebenarnya menyediakan 4,3 miliar alamat IPv4 sementara IPv6 akan secarasignifikan meningkatkan ketersediaan hingga 85.000 triliun alamat. IPv6Universitas Medan Area

8adalah Protokol Internet abad 21. Ini mendukung sekitar 2128 alamat.Madakam, Ramaswamy, Tripathi (2015 : 170)3.Wireless Fidelity (Wi-Fi)Wireless Fidelity (Wi-Fi) adalah teknologi jaringan yang memungkinkankomputer dan perangkat lain berkomunikasi Melalui jaringan nirkabel. VicHayes dinobatkan sebagai bapak Wireless Fidelity. Wi-Fi ditemukan Padatahun 1991 oleh NCR Corporation di Nieuwege Belanda. Produk nirkabelpertama dibawa Pasar dengan nama WaveLAN dengan kecepatan 1 Mbpssampai 2 Mbps. Saat ini, ada yang hampir meresap Wi-Fi yang menghadirkankonektivitas Wireless Local Area Network (WLAN) berkecepatan tinggi kejutaan kantor, Rumah, dan lokasi umum seperti hotel, kafe, dan bandara.Madakam, Ramaswamy, Tripathi (2015 : 170)4.BluetoothTeknologi nirkabel Bluetooth adalah teknologi radio jarak pendek yang tidakmahal yang menghilangkan kebutuhan akan pemasangan kabel antaraperangkat seperti PC notebook, Handphone, kamera, dan printer denganjangkauan yang efektif 10 sampai 100 meter. Bluetooth umumnyaberkomunikasi kurang dari 1 Mbps. Madakam, Ramaswamy, Tripathi (2015 :170).5.ZigBeeZigBee adalah salah satu protokol yang dikembangkan untuk meningkatkanfitur jaringan sensor nirkabel. Teknologi ZigBee diciptakan oleh AliansiZigBee yang didirikan pada tahun 2001. Karakteristik ZigBee adalah biayarendah, kecepatan data rendah, jangkauan transmisi yang relatif pendek,Universitas Medan Area

9skalabilitas, kehandalan, desain protokol yang fleksibel. Ini adalah protokoljaringan nirkabel berdaya rendah yang didasarkan pada standar IEEE802.15.4. ZigBee memiliki jangkauan sekitar 100 Meter dan bandwidth 250kbps. Topologi yang ia kerjakan adalah star, cluster tree dan mesh. Ini sangatluas Digunakan dalam otomasi rumah, pertanian digital, kontrol industri, danpemantauan medis. Madakam, Ramaswamy, Tripathi (2015 :171)2.3Peralatan listrik rumah tanggaDalam kehidupan sehari-hari, listrik memiliki peranan penting untukmenunjang berbagai kegiatan kehidupan manusia. Berbagai peralatan listrik,membutuhkan energi listrik untuk mengoperasikannya atau dalam kata lain,peralatan listrik akan dapat dioperasikan jika tersedia energi listrik sebagai sumberpenggerak. Hampir semua aktifitas kehidupan rumah tanga, dapat dipenuhi karenaadanya peralatan listrik, misalnya : untuk penerangan, mendingikan air, membuates batu, mengawetkan makanan, sayur-mayur, menyetrika pakaian, mencucipakaian, memasak, membuat kue,

Elektro 6. Rekan-Rekan kelas saya terkhususnya buat teknik elektro angkatan 2013 yang banyak memberikan kenangan manis dan persahabatan baik. . 3.5.2.3 Perancangan Rangkaian Modul Relay 30 3.5.2.4 Rangka

Related Documents:

LISTRIK DINAMIS Listrik Dinamis A. PENDAHULUAN Listrik bergerak dalam bentuk arus listrik. Arus listrik adalah gerakan muatan-muatan listrik berupa gerakan elektron dalam suatu rangkaian listrik dalam waktu tertentu karena adanya tegangan listrik. Arus listrik termasuk ke dalam besaran pokok dengan satuan Ampere (A). Arus listrik dapat dirumuskan:

mendeskripsikan pengertian alat optik, jenis-jenis alat optik, dan fungsi dari alat-alat optik tersebut. Gambar 18.1 Pengamatan dengan menggunakan mikroskop Sumber: www.google.com Alat-Alat Optik Alat-Alat Optik terdiri dari Mata Lup Mikroskop Teleskop Bagian-bagian mata Cacat mata rusak

Mesin listrik adalah alat yang dapat mengkonversi energi mekanik menjadi energi listrik (generator) atau sebaliknya (motor) dan energi listrik menjadi bentuk energi listrik (transformator) lainnya memenggunakan prinsip induksi elektromagnetik. Transformator adalah perangkat listrik yang erat kaitannya dengan mesin listrik.

1. PENGERTIAN ALAT OPTIK. Alat optik adalah alat penglihatan manusia, baik alamiah maupun buatan manusia. Alat . optik alamiah adalah mata dan alat optik buatan adalah alat bantu penglihatan manusia . untuk mengamati benda-benda yang tidak dapat dilihat dengan jelas oleh mata. Yang . termasuk alat optik buatan diantaranya: kacamata, kamera, lup .

2. Pembangkit Listrik Tenaga Uap (PLTU) 32 3. Pembangkit Listrik Tenaga Gas (PLTG) 40 4. Pembangkit Listrik Tenaga Nuklir (PLTN) 44 5. Pembangkit Listrik Tenaga Panas Bumi (PLTP) 47 6. Pembangkit Listrik Tenaga Diesel (PLTD) 52 7. Pembangkit Listrik Tenaga Surya (PLTS) 54 8.

Pengosongan Muatan Listrik Loncatan muatan listrik terjadi pada saat muatan listrik bergerak secara bersama-sama. Kejadian ini disebut pengosongan listrik statis. Petir merupakan salah satu contoh proses pengosongan. Pengosongan itu ditunjukkan oleh sambaran petir pada Gambar 6.3. Pengosongan terjadi apabila tersedia suatu jalan

Dengan demikian medan listrik adalah ruang di sekitar suatu muatan listrik sumber yang jika muatan listrik lainnya berada dalam ruang ini akan mengalami gaya listrik. (a) (b) Gambar 5. a. Garis-garis medan listrik akibat interaksi muatan berlawanan jenis. b. Garis-garis medan listrik akibat interaksi muatan sejenis

Buku Teknik Pembangkitan Tenaga Listrik ini terdiri dari 13 Bab, yaitu: Bab I: Pendahuluan, berisi tentang pembangkitan tenaga listrik, jenis-jenis pusat pembangkit listrik, instalasi pada pusat pembangkit listrik, masalah utama dalam pembangkitan tenaga listrik, sistem interkoneksi, proses penyaluran tenaga listrik, dan mutu tenaga listrik.