PENGARUH KUALITAS PRODUK DAN CITRA MEREK

2y ago
16 Views
2 Downloads
1.81 MB
77 Pages
Last View : 2m ago
Last Download : 3m ago
Upload by : Gia Hauser
Transcription

PENGARUH KUALITAS PRODUK DAN CITRA MEREK TERHADAPLOYALITAS PELANGGAN MELALUI KEPUASAN PELANGGANSEBAGAI VARIABEL MEDIASI(Studi pada Pelanggan OPPO Smartphone di Kota Malang)TESISUntuk Memenuhi Sebagian PersyaratanMemperoleh Derajat Gelar S-2Program Studi Magister ManajemenDiajukan oleh:DESTI PUTRI REJEKINIM 201610280211019DIREKTORAT PROGRAM PASCASARJANAUNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANGJULI 2019

KATA PENGANTARAssalamu’alaikum Wr. Wb.Segala puji bagi Allah SWT, kepada-Nya saya panjatkan rasa puji syukur atasrahmat dan karunia-Nya, sehingga penulisan tesis dengan judul: Pengaruh “KualitasProduk dan Citra Merek Terhadap Loyalitas Pelanggan Melalui Kepuasan PelangganSebagai Variabel Mediasi (Studi Kasus Pada Pelanggan OPPO Smartphone di KotaMalang)” dapat terselesaikan.Penulisan tesis ini bertujuan untuk memenuhi persyaratan untuk memperolehderajat gelar S-2 Program Studi Manajemen pada Universitas Muhammadiyah Malang.Tesis ini tidak akan terselesaikan tanpa adanya bantuan serta dukungan dari berbagaipihak. Untuk itu penulis mengucapkan terima kasih kepada yang terhormat:1. Dr. Marsudi, M.M, selaku dosen pembimbing pertama yang telahmemberikan bimbingan baik berupa saran, kritik, arahan dan perbaikan demiselesainya tesis ini dengan baik.2. Dr. Fien Zulfikarijah, M.M., selaku dosen pembimbing kedua yang telahmemberikan bimbingan baik berupa saran, kritik, arahan dan perbaikan demiselesainya tesis ini dengan baik.3. Babe Mahfud dan Ibu Susiyatin, selaku orang tua tercinta saya yang selalumemberikan motivasi tiada henti, memberikan dukungan moril dan doa yangtiada henti untuk penulis dalam penyelesaian tesis.4. Putri Cahyaningtiyas, selaku adik tercinta saya yang banyak memberikansemangat, dan membantu dalam segala proses penyelesaian tesis ini.5. Seluruh teman- teman Office OPPO Malang yang selalu membantu dalammemberikan semangat dan waktunya untuk terselesainya tesis iniSemoga amal kebaikan Bapak dan Ibu yang telah diberikan dibalas oleh AllahSWT. Dalam penyusunan tesis ini terdapat kelemahan dan kekurangan. Dengan segalakerendahan hati, penulis mengharapkan kritik dan saran yang bersifat membangun guna

kesempurnaan tesis ini. Penulis juga mengharapkan penelitian ini bermanfaat bagipeneliti selanjutnya.Wassalamualaikum Wr. Wb.Malang, 27 Juli 2019PenulisDesti Putri Rejeki

DAFTAR ISIKATA PENGANTAR .iDAFTAR ISI .iiiDAFTAR TABEL .ivDAFTAR GAMBAR .vABSTRAK .viABSTARCT .viiLATAR BELAKANG .1LANDASAN TEORI .6Kualitas Produk .6Citra Merek .7Loyalitas Pelanggan .7Kepuasan Pelanggan .8PENELITIAN TERDAHULU .9METODE PENELTIAN .13HASIL DAN PEMBAHASAN .17Analisis Statistik Deskriptif .17Analisis Statistik Inferensial .20Hasil Uji Hipotesis .22Pembahasan .25KESIMPULAN DAN SARAN .27DAFTAR PUSTAKALAMPIRAN

DAFTAR TABELTabel 1 Penelitian Terdahulu.9Tabel 2 Variabel, Indikator, dan Item Indikator .15Tabel 3 Distribusi Frekuensi Jawaban Responden tentang Kualitas produk.17Tabel 4 Distribusi Frekuensi Jawaban Responden tentang Citra merek .18Tabel 5 Distribusi Frekuensi Jawaban tentang Variable kepuasan pelanggan 19Tabel 6 Distribusi Frekuensi Jawaban tentang variabel loyalitas pelanggan .20Tabel 7 Hasil Analisis Path Persamaan (Substruktural 1) .21Tabel 8 Hasil Analisis Path Persamaan (Substruktural) 2 .21Tabel 9 Nilai Siginifikansi (Substruktural) 1 .22Tabel 10 Nilai Siginifikansi (Substruktural) 2 .23Tabel 11 Nilai Signifikansi Untuk Variabel Kepuasan Pelanan Sebagai VariabelMediasi (Sobel Test).24

DAFTAR GAMBARGambar 1 Kerangka Konsep Penelitian.12

PENGARUH KUALITAS PRODUK DAN CITRA MEREK TERHADAPLOYALITAS PELANGGAN MELALUI KEPUASAN PELANGGAN SEBAGAIVARIABEL MEDIASI(Studi Pada Pelanggan OPPO Smartphone di Kota Malang)DESTI PUTRI REJEKINIM 201610280211019Program Studi Magister ManajemenABSTRAKPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kualitas produk dan citramerek terhadap loyalitas pelanggan melalui kepuasan pelanggan sebagai variabelmediasi. Populasi dalam penelitian ini adalah pelanggan OPPO Smartphone di KotaMalang sebanyak 100 orang. Pengujian hipotesis penelitian ini path analysis (analisisjalur) yang dioperasikan menggunakan program Statistical Package for the SocialScience (SPSS). Hasil penelitian menunjukkan bahwa kualitas produk, citra merek,kepuasan pelanggan, dan loyalitas pelanggan OPPO Smartphone di kota Malangmemiliki nilai rata- rata dalam kategori baik di mata pelanggan. Kualitas produkberpengaruh signifikan terhadap kepuasan pelanggan. Citra merek berpengaruhsignifikan terhadap kepuasan pelanggan. Kualitas produk berpengaruh secara signifikanterhadap loyalitas pelanggan. Citra merek berpengaruh secara signifikan terhadaployalitas pelanggan. Kepuasan pelanggan berpengaruh secara signifikan terhadaployalitas pelanggan. Kepuasan pelanggan memediasi pengaruh kualitas produk terhadaployalitas pelanggan OPPO Smartphone di Kota Malang. Kepuasan pelangganmemediasi pengaruh citra merek terhadap loyalitas pelanggan pada pelanggan OPPOSmartphone di Kota Malang.Kata kunci: kualitas produk, citra merek, kepuasan pelanggan, loyalitaspelanggan

ABSTRACTThis study aims to determine the effect of product quality and brand image oncustomer loyalty through customer satisfaction as a mediating variable. The populationin this study were 100 OPPO Smartphone customers in Malang City. Testing thehypothesis of this study path analysis is operated using the Statistical Package for theSocial Science (SPSS) program.The results of the study show that product quality,brand image, customer satisfaction, and loyality customer OPPO Smartphone inMalang city having a rate score good category from customer.Product quality has asignificant effect on customer satisfaction. Brand image has a significant effect oncustomer satisfaction. Product quality has a significant effect on customer loyalty.Brand image has a significant effect on customer loyalty. Customer satisfaction has asignificant effect on customer loyalty. Customer satisfaction mediates the effect ofproduct quality on customer loyalty. Customer satisfaction mediates the effect of brandimage on customer loyalty on OPPO smartphone customers in Malang City.Keywords: product quality, brand image, customer satisfaction, customer loyalty

Latar BelakangPerkembangan teknologi dan ilmu pengetahuan mengubah perspektif masyarakatterhadap kebutuhan hidupnya. Perspektif masyarakat yang berubah mengacu padaperubahan kebutuhan hidup masyarakat yang lebih dinamis, efektif dan efisien dimanapola-pola yang baru menggantikan pola-pola yang lama. Perubahan ini menuntutadanya produk-produk yang dinamis dan lebih praktis sehingga dapat memenuhikebutuhan dan memberi kemudahan serta mengikuti trend yang sedang menguasaidunia saat ini. Perubahan kebutuhan dan gaya hidup yang disebabkan perkembanganzaman ini memacu perusahaan selaku produsen untuk terus berinovasi. Produk-produklama secara terus menerus dirancang kembali, dan produk-produk baru tiada hentihentinya dikembangkan (Handoko, 2000).Pesatnya perkembangan industri teknologi pada masa kini membantu masyarakatdalammenjalankan aktivitasnya. Terbukti dari penggunaan alat-alat komunikasidengan teknologi canggih yang memudahkan orang berkomunikasi dengan jarak jauh.Alat-alat komunikasi tersebut merupakan produk dari industri teknologi (Kotler danKeller, 2009). Perkembangan produk teknologi ini membuat manusia berlomba untukmenciptakan alat komunikasi yang lebih baik sesuai dengan kebutuhan masyarakat dizaman sekarang. Alat komunikasi yang diciptakan seperti komputer, telepon,handphone dan banyak gadget canggih lainnya.Dengan perkembangan produk teknologi yang pesat ini, persaingan pun jugasemakin terlihat dalam bidang pemasaran, terutama pemasaran gadget dan handphone.Banyak perusahaan menciptakan gadget atau handphone dengan model dan sistemterbaru dengan tujuan memenuhi kebutuhan penggunaan yang dapat mendukungaktivitas masyarakat. Ada juga beberapa perusahaan yang sengaja menciptakan gadgetcanggih dengan menetapkan harga yang rendah. Namun, semua itu tergantung darifaktor yang berhubungan dengan kebutuhan masyarakat tersebut (harga, spesifikasi,model, brand).Pelanggan adalah seseorang yang menjadi terbiasa untuk membeli dari anda.Kebiasaan itu terbentuk melalui pembelian dan interaksi yang sering selama periodewaktu tertentu (Griffin, 2002). Pelanggan juga dihadapkan dengan berbagai macampilihan produk-produk dan dari berbagai macam produk memiliki kelebihan dan

kekurangan masing-masing, apalagi saat ini konsumen sangat pintar, cermat danhati-hati dalam menentukan pilihannya sesuai dengan keinginan dan kebutuhannya.Kualitas produk merupakan titik awal yang baik untuk menciptakan citra positifdan mempertahankan loyalitas pelanggan jangka panjang (Chang dan Fong, 2010).Semakin tinggi tingkat kualitas dari suatu produk, maka akan mengakibatkan tingginyatingkat kepuasan yang akan dirasakan oleh konsumen, dengan tingginya kepuasan yangdirasakan oleh konsumen maka konsumen akan merekomendasikan produk terhadaporang lain (Kotler dan Keller, 2009).Citra merek merupakan seperangkat keyakinan konsumen mengenai merektertentu, seperti asosiasi yang tertanam di memori konsumen (Kotler dan Amstrong,2008). Citra merek terhadap produk juga merupakan seperangkat persepsi yang positifdari suatu merek dalam benak konsumen yang terkait dengan komitmen dan kepedulianterhadap lingkungan (Chen dan Chang, 2013). Kepuasan pelanggan dianggap sebagaifaktor penting dalam menjalin hubungan jangka panjang dengan konsumen (Chen danChang, 2013). Produk yang memiliki citra merek dan kualitas produk yang kuat danpositif cenderung lebih di ingat oleh konsumen sementara merek yang lain tidak akandipertimbangkan sama sekali.Kepuasan (satisfaction) adalah perasaan senang atau kecewa seseorang yangtimbul karena membandingkan kinerja yang di persepsikan produk (atau hasil) terhadapekspektasi mereka (Kotler dan Keller, 2009). Terciptanya kepuasan pelanggan dapatmemberikan manfaat, di antaranya hubungan antara perusahaan dan pelanggan menja

memproduksi peralatan elektronik seperti MP3 Player, Portable Media Player, LCD TV, eBook, DVD, dan Disc Player. Barulah pada tahun 2008 OPPO mulai menggarap pasar Smartphone. Sejak saat itu OPPO terus melakukan promosi dalam rangka memperkenalkan kualitas brandnya melalui iklan TV, Internet, Media Cetak dan lain-lain.

Related Documents:

terdapat pengaruh citra merek, kesadaran merek, dan kualitas produk secara bersama-sama terhadap keputusan pembelian produk Cadbury. Hal ini dibuktikan dengan hasil pengujian diperoleh nilai F hitung sebesar 67,920 dengan signifikansi sebesar 0,000 0,05. Kata kunci: Citra Merek, Kesadaran Merek, Kualitas Produk, Keputusan Pembelian

citra merek, sehingga dapat dikatakan bahwa citra merek memediasi pengaruh celebrity endorser dan kualitas produk terhadap keputusan pembelian. Simpulan dari penelitian ini bahwa celebrity endorser, kualitas produk, dan citra merek sebagai variabel intervening berpengaruh secara langsung dan tidak langsung terhadap keputusan pembelian.

PENGARUH CITRA MEREK, KUALITAS PRODUK DAN KUALITAS PELAYANAN TERHADAP LOYALITAS PELANGGAN MELALUI KEPUASAN PELANGGAN PADA MARCELIO SPEED SHOP Selly Natalia B11.2010.01916 . Alat analisis yang digunakan adalah regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel harga, produk, lokasi dan

PENGARUH KUALITAS PRODUK, HARGA, PROMOSI DAN CITRA MEREK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN ROKOK SAMPOERNA A MILD DI KOTA KEDIRI Phobai Mahenta Putri 13.1.02.02.0134 phobaiputri96@gmail.com Prodi Manajemen Fakultas Ekonomi Dr. Lilia Pasca Riani, M.Sc, & Gesty Ernestivita, M.M. UNIVERSITAS NUSANTARA PGRI KEDIRI ABSTRAK Pengaruh Kualitas Produk, Harga .

(4) citra merek, kualitas produk, dan persepsi harga secara simultan memiliki pengaruh positif terhadap keputusan pembelian mobil Daihatsu Xenia, dibuktikan dengan nilai F hitung sebesar 125,816 dengan signifikansi sebesar 0,000 0,05. Kata kunci: Kualitas produk, persepsi harga dan keputusan pembelian.

Judul Skripsi : ANALISIS PENGARUH CITRA MEREK, KUALITAS PRODUK, DAN HARGA TERHADAP MINAT BELI PRODUK ORIFLAME (Studi Kasus pada Mahasiswi Fakultas Ekonomika dan Bisnis Jurusan Manajemen Universitas Diponegoro) Telah dinyatakan lulus ujian pada tanggal 16 Mei 2012 Tim Penguji 1. Dra. Hj.

D. Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Keputusan Pembelian di Resto X 112 E. Pengaruh Harga Terhadap Keputusan Pembelian di Resto X 114 F. Pengaruh Citra Merek, Suasana Toko, Variasi Produk, Kualitas Pelayanan dan Harga Terhadap Keputusan Pembelian di Resto . Tabel 4.12 Rangkuman Hasil Analisis Regresi Linier Berganda 100 Tabel 4.13 Hasil .

keberhasilan pengenalan citra digital adalah hasil perbandingan dari jumlah citra digital yang dikenali dengan jumlah citra digital yang diberikan. HASIL PENELITIAN Citra digital dapat dikenali melalui beberapa tahap, yang pertama adalah penginputan data set citra. Tahap kedua, setiap citra yang akan digunakan, terlebih dahulu melalui proses