Dokumen Kurikulum 2013-2018 Program Studi : Teknik Geologi .

3y ago
94 Views
6 Downloads
2.86 MB
175 Pages
Last View : 2d ago
Last Download : 2m ago
Upload by : Vicente Bone
Transcription

Dokumen Kurikulum 2013-2018Program Studi : Teknik GeologiLampiran IBUKU IIFakultas : Ilmu dan Teknologi KebumianInstitut Teknologi BandungBidang Akademik danKemahasiswaanInstitut TeknologiBandungKode DokumenTotal HalamanKur2013-S2-GL175Versi224 April 2013

KURIKULUM ITB 2013-2018 – PROGRAM MAGISTERProgram Studi Teknik GeologiFakultas Ilmu dan Teknologi KebumianSilabus dan Satuan Acara Pengajaran (SAP)MATAKULIAH WAJIB PROGRAM MAGISTER:NOKODEMATA KULIAH1GL5001PEMODELAN GEOLOGI2GL 5012GEOLOGI STRUKTUR 3D3GL 5018PERAN STRUKTUR DALAM ENDAPAN MINERAL4GL 5024GEOMORFOLOGI TERAPAN5GL 5026PEMODELAN GEOLOGI TEKNIK6GL 5027GEOLOGI TEKNIK BATUAN7GL 5028GEOLOGI TEKNIK TANAH8GL 5031GEOKIMIA EKSPLORASI9GL 5032SISTEM PETROLEUM10GL 5145TIPE ENDAPAN MINERAL11GL 5046PEMODELAN DALAM GEOLOGI EKONOMI12GL 5047EKSPLORASI GEOLOGI UNTUK MINERAL13GL 5048GENESIS ENDAPAN MINERAL14GL 5049VALUASI PROSPEK15GL 5052STRATIGRAFI SEKUEN16GL 5083EKSPLORASI GEOFISIKA UNTUK MINERAL17GL 5101GEOKONSEP18GL 5141PETROLOGI BATUAN KRISTALIN19GL 5142PETROGRAFI RESERVOIR20GL 5151GEOLOGI PENGEMBANGAN LAPANGAN MIGAS21GL 5152ANALISIS CEKUNGAN22GL 5153PERKEMBANGAN KONSEP STRATIGRAFI23GL 5211GEOTEKTONIK24GL 5251PEMODELAN RESERVOIR STATIS25GL 6001METODOLOGI PENELITIAN GEOLOGI26GL 6098EKSKURSI GEOLOGI REGIONAL27GL 6099TESIS GEOLOGI28GL 6043Managemen Eksplorasi

MATAKULIAH PILIHAN PROGRAM MAGISTER:NOKODENAMA MATAKULIAH12GL5002KAPITA SELEKTA 1GL5003KAPITA SELEKTA 23GL5002MITIGASI BENCANA ALAM GEOLOGI45GL5011MIKROTEKTONIKGL5213PENGINDERAAN JAUH GEOLOGI6GL5014NEOTEKTONIK7GL5015REKAHAN & GEOMEKANIKA89GL5016GEOHISTORIGL5017GEOLOGI GEMPABUMI10GL5019GEOPRESSURE DAN PEMBORAN1112GL5222AGROGEOLOGIGL5023GEOLOGI LONGSORAN13GL5025GEOPLANOLOGI1415GL5029ANALISIS DAMPAK LINGKUNGANGL5031GEOKIMIA EKSPLORASI16GL5033KIMIA MINERAL1718GL5034GEOKIMIA ISOTOPGL5035GEOKIMIA SOIL19GL5036GEOKIMIA GEOTERMAL2021GL5043ALTERASI BATUANGL5143PETROLOGI BATUAN MAGMATIS22GL5044PETROLOGI BATUAN SEDIMEN2324GL5045GEOLOGI ENDAPAN MINERAL REGOLITGL5046GEOLOGI ENDAPAN BATUMULIA25GL5047KAPITA SELEKTA GEOLOGI EKONOMI- 126GL5048KAPITA SELEKTA GEOLOGI EKONOMI-227GL5053GEOLOGI BAWAH PERMUKAAN2829GL5054GEOLOGI MIGAS NON KONVENSIONALGL5055GEOLOGI EKSPLORASI BATUBARA30GL5061PALINOLOGI3132GL5062FORAMINIFERA KECILGL5063MIKROPALEONTOLOGI TERAPAN33GL5064FORAMINIFERA BESAR3435GL5065STRATIGRAFI KUANTITATIFGL5066NANNOPLANKTON36GL5071GEOKRONOLOGI KUARTER

37GL5072GEOLOGI KUARTER38GL5073PALEONTOLOGI MANUSIA DAN PALEOANTROPOLOGI39GL5081INTERPRETASI SEISMIK GEOLOGI40GL5082EKSPLORASI GEOFISIKA41GL504942GL5051PENGINDRAAN JAUH UNTUK VOLKANOLOGI DANGEOTHERMALSEDIMENTASI KARBONAT43GL5201EKONOMI MIGAS4445GL5252STRATIGRAFI SEISMIKGL5149PETROLOGI BATUAN METAMORF46GL6031GEOKIMIA BIOMARKER47GL6032GEOKIMIA BATUAN INDUK48GL6041GEOLOGI BATUAN DASAR49GL6042PETROLOGI BIJIH5051525354GL6051SEDIMEN KLASTIKAGL6044PENGKAJIAN KEGIATAN EKSPLORASIGL6046PEMETAAN UNTUK EKPLORASI MINERALTM 6045MANAGEMEN RESERVOIRGL 5021GEOLOGI TANAH

1.Uraian Rinci Mata Kuliah WajibGL 5001PEMODELAN GEOLOGIKode Mata Kuliah:GL 5001Nama matakuliahBobot SKS:Semester:3 SKSGanjil & GenapKK/ Unit Penanggung Jawab:Sifat:KK Geologi/ Lab GeokomputasiWajibPemodelan GeologiModelling GeologySilabus ringkasPembahasan mata kuliah ini mencakup tentang metoda pemodelan kuantitatif baik stokastik/statistik maupundeterministik dalam bidang geologi, berupa teknik analisis univariable dan multivariabel untuk pemecahanmasalah geologi kuantitatif, teknik pemodelan dan aplikasinya.Secara garis besar akan dijelaskan tentang metoda-metoda yang digunakan dalam kedua jenis pemodelandiatas, yang dilengkapi dengan contoh-contoh persoalan dalam bidang geologi. Serta penggunaan praktiskomputer untuk interpretasi dan pemodelan geologiSilabus LengkapPembahasan mata kuliah ini mencakup tentang konsep dasar pemodelan, teknik pemodelan berupa algoritmadan flowchart, serta logika computer. Diberikan pula dasar metoda pemodelan kuantitatif baik stokastik/statistikmaupun deterministik dalam bidang geologi, serta perbedaan dari kedua jenis pemodelan tersebut. Pemodelanstokastik/statistik membahas analisis statistik dasar dan spatial statistik serta beberapa metoda statistik laindiantaranya: markov chain dan Principal Componen Analysis. Sedangkan dalam pemodelan deterministikbeberapa contoh kasus pemodelan deterministik diantaranya penentuan umur terhadap kedalaman, penetuanbatimetri terhadap kedalaman, pemodelan burial geohistori dan termal geohistori. Serta pada bagian akhir dariperkuliahan dilakukan studi kasus aplikasi pemodelan kuantitatif dalam bidang geologi berupa pemodelancekungan.Luaran (Outcomes)Mahasiswa diharapkan dapat mengerti tentang membangun sebuah model baik model statistik maupundeterministik ataupun gabungan keduanya. Serta batasan dan kendala dalam membangun sebuah model.Mata Kuliah Terkait1.Kegiatan PenunjangTugas bacaan, diskusi kelompok, kuisi , praktikumPustaka1.Panduan PenilaianCatatan Tambahan2.Komputasi GeologiPrerequisit / Corequisit / Prohibition3.Davis, John C., 1973, Statistics and data analysis in geology, John Willey and Sons, 550pUTS, UAS, dan semua nilai tugas dirata-ratakan dengan persentase tertentu

SATUAN ACARA PERKULIAHAN (SAP)Mg#Topik1Pendahuluan: Model danPemodelan Geologi2Logika Komputer3Teknik pemodelan456789Pengambilan dan preparasidataTeknik pemodelanProbabilistikUJIAN TENGAH SEMESTERTeknik pemodelanProbabilistik101112Teknik pemodelandeterministik13141516Pemodelan kuantitatifCekunganUJIAN AKHIR SEMESTER-Sub TopikKonsep model dan pemodelanKonsep SystemPemodelan Kuantitatif dalamGeologi dan Teknik Pemodelan:model Probabilistik / statistikmodel deterministikPemodelan komputer geologiCara Kerja KomputerBilangan BinerMemory & VariableLogika komputerAlgoritma dan FlowchartPendahuluan PemrogramanVariable dalam bahasa basicPemrograman bahasa basicLogika dalam pemrograman (basic danMS Excell)Tujuan Instruksional Khusus (TIK)- Mahasiswa memiliki pemahaman:- konsep model dan pemodelan kuantitatifdalam bidang geologi- model deterministik dan probabilistik /statistik beserta perbedaannya- kendala dan keterbatasan pemodelanmenggunakan komputer.- Mahasiswa memiliki pemahamantentang cara kerja komputer, danpenanganan logika dalam komputer-Pengenalan jenis data dan analisisnyaMetoda pengambilan dataStatistik Univariat dan BivariatRegresi Bivariataljabar matrix dan markov chainPrincipal Componen Analysis- Mahasiswa dapat menganalisa barbagaijenis data- Univariate spatial statistik- Fungsi-fungsi Kovarian dan Semivariogram, Memodelkan Variogram,Indikator transform- Estimasi Kriging- Perbandingan dengan modelkonvensional- Simple Vs.Ordinary Kriging,- Efek Variogram terhadap Kriging- Umur vs Kedalaman- Paleobatimetri vs kedalaman- Burial Geohistori- Termal Geohistori- Konsep dan pendekatan- Contoh pemodelan- Mahasiswa dapat menyelesaikanmasalah dan menuangkannya berupaalgoritma, flowchart dan programnyabaik menggunakan Qbasic maupun MSExcell- Mahasiswa memahami teknikpemodelan probabilistik / statistik- Mahasiswa memahami teknikpemodelan probabilistik / statistik- Mahasiswa memahami teknikpemodelan Deterministik- Mahasiswa memahami teknikpemodelan secara terintegrasiPustaka yang Relevan

1.GL 5012Kode Mata Kuliah:GL 5012Nama matakuliahGEOLOGI STRUKTUR 3DBobot SKS:Semester:2 SKSKK / Unit Penanggung Jawab:Ganjil & GenapSifat:KK Geologi/ Geologi DinamisWajibGeologi Struktur 3DAdvanced Structural GeologySilabus ringkasSelama 10 tahun terakhir ini perkembangan ilmu geologi struktur sangat pesat. Terutama sesudah setelahkonsep Continuum Mechanics dipergunakaan secacra meluas dalam ilmu kebumian. Sejak itu geologi strukturberkembang terus terutama sebagai ilmu aplikasi di dalam industri baik itu dalam bidang energi maupunendapan mineral ekonomi. Sehingga pengetahuan dibidang ilmu geologi struktur perlu ditambah agar dapatmengikuti perkembangan keilmuan maupun industri.Silabus LengkapLuaran (Outcomes)Mata Kuliah Terkait1.Kegiatan Penunjang2.Geologi StrukturTugas bacaan, diskusi kelompok, kuis, ekskursiPustaka1.Allen, P. A., and Allen, J. R., 1990, Basin Analysis; Principels and applications: Blackwell ScientificPublications, Oxford London, 451 p.2.Corbett, G. J., and Leach, T. M., 1998, Southwest Pacific Rim Gold-Copper Systems: Structures,Alteration, and Mineralization: SEG Special publication number 6, USA, 236 p.3.Davis, G. H. and Reynolds, S. J., 1996, Structural Geology of Rock and Regions: 2 nd edition, John andWiley and Sons, Inc., 776 p.4.Keary, P., and Vine, F. J., 1990, Global Tectonics; Blackwell Scientific Pub.5.Lowell, J. D., 1985, Structural Styles in Petroleum Exploration: OGCI Publication, 480 p.6.Means, W. D., 1976, Stress and Strain: Basic Concepts of Continuum Mechanics for Geologists:Springer – Verlag, NY, 339p.7.Mial, D. A., 1984, Principles of Sedimentary Basin Analysis: Springer – Verlag, p. 367-468.8.Park, R. G., 1988, Geological Structures and Moving Plates: Blackie, Glasgow and London, 337 p.9.Price, N. J. and Cosgrove, 1990, Analysis of Geological Structures: Cambridge University press, 502 p.10.Suppe, J., 1985, Principles of Structural Geology: Prentice-Hall, Inc., Englewood Cliffs, New Jersey,537p.11.Turcottte, D. L., and Schubert, G., 1982, Geodynamics: John Wiley & Sons, NY, 450 p.12.Twiss, R. J. and Moores, E. M., 1992, Structural Geology: W. H. Freeman and Company, NY, 532 p.13.Twiss, R. J. and Moores, E. M., 1992, Tectonics: W. H. Freeman and Company, NY, 532 p.Panduan PenilaianCatatan TambahanGeologi FisikPrerequisit / Corequisit / ProhibitionPrerequisit / Corequisit / ProhibitionUTS, UAS, dan semua nilai tugas dirata-ratakan dengan persentase tertentu

SATUAN ACARA PERKULIAHAN (SAP)Mg#Topik1Konsep Dasar GeologiStruktur Moderen 12Konsep Dasar GeologiStruktur Moderen 23Konsep Dasar GeologiStruktur Moderen 3Konsep Dasar GeologiStruktur Moderen 445678910111213141516Konsep Dasar GeologiStruktur Moderen 5Deformasi cekungansedimentasi dan style geologistruktur 1Deformasi cekungansedimentasi dan style geologistruktur 2UJIAN TENGAH SEMESTERDeformasi cekungansedimentasi dan style geologistruktur 3Deformasi cekungansedimentasi dan style geologistruktur 42D and 3D seismic data danekspresi struktur geologi yangterbentukAplikasi metoda geologistruktur modern 1Aplikasi metoda geologistruktur modern 2Aplikasi metoda geologistruktur modern 3Aplikasi metoda geologistruktur modern 4Aplikasi metoda geologistruktur modern 5UJIAN AKHIR SEMESTERSub TopikTujuan Instruksional Khusus (TIK)-Pengantar geologi struktur moderen- Mengulang membahas konsep2 yangberlaku dalam struktur geologiKosep dasar stress and strainDeformasi dan batuan yang terdeformasiDeformasi brittle dan Mekanisme- Mengulang membahas konsep2 yangpembentukan rekahanberlaku dalam struktur geologi- Klasifikasi sistem patahan- Mekanika sesar dan aliran fluida- Memperdalam pemahaman konsep2yang berlaku dalam struktur geologi- Mekanisme struktur perlipatan dan- Memperdalam pemahaman konsep2struktur lainyayang berlaku dalam struktur geologi- Regime tectonics dan pembentukancekungan- Regime tectonics dan pembentukan- Memperdalam pemahaman tektonikcekungandan pemebentukan cekungan- Contractional- Deformasi dan kenis struktur yangterbentuk- Foreland fold- Fold-thrust-belt- Extensional- Deformasi dan kenis struktur yangterbentuk- Rift systems- Passive continental margins-Strike-slipTransform zonesIntracontinental strike-slip zonesOblique Convergent; Transpressionaland TranstensionalRiedel Shear PatternConyoh2 penampang seismik dariberbagai lokasi yang mewakil berbagaistyleAplikasi geologi struktur dangeomekanika reservoirBalancing Section- Deformasi dan kenis struktur yangterbentuk- Deformasi dan jenis struktur yangterbentuk- Latihan untuk mengenali struktur geologidalam seismik- Pengenalan metoda dan contoh2aplikasinya- Pengenalan metoda dan contoh2aplikasinyaFault-seal analysis- Pengenalan metoda dan contoh2aplikasinyaPemodelan fisik (analog modeling)- Pengenalan metoda dan contoh2Aplikasi struktur geologi moderen dalam aplikasinyasystem peranglap hidrokarbonAplikasi struktur geolog moderen dalam - Pengenalan metoda dan contoh2endapan ekonomi mineralaplikasinyaPustaka yang Relevan

3. GL 5018 Peran Struktur dalam Endapan MineralKode Kuliah:GL 5218Nama matakuliahBobot SKS:Semester:2 SKSKK / Unit Penanggung Jawab:GenapKK Geologi / Lab PetrologiSifat:WajibPeran Struktur dalam Endapan MineralStructural Controls on Ore DepositsSilabus ringkasSilabus LengkapLuaran (Outcomes)Kuliah ini membahas peranan struktur geologi dalam pembentukan endapan mineral. Struktur berupa kekar,lipatan dan sesar dapat berperan penting sebagai jalan dan tempat larutan hidrotermal mengendapkan minerallogam dan non logam.Kuliah ini membahas peranan struktur geologi dalam pembentukan endapan mineral. Struktur berupa kekar,lipatan dan sesar dapat berperan penting sebagai jalan dan tempat larutan hidrotermal mengendapkan minerallogam dan non logam. Pertemuan antara beberapa struktur geologi seringkali menjadi lokasi yang utamadalam prospeksi endapan mineral. Dengan demikian identifikasi dan pemetaan struktur geologi menjadipenting dalam memahami penyebaran suatu endapan mineral. Kuliah ini juga akan membahas tatanantektonik tempat struktur-struktur tersebut dapat terbentuk yang akan berperan dalam pemilihan area prospekdalam suatu eksplorasi mineral.Peserta kuliah dapat mengidentifikasi jenis dan pola struktur di daerah eksplorasi dan menggunakan informasitersebut untuk mencari endapan mineral dalam suatu kegiatan eksplorasi mineral.Mata Kuliah TerkaitKegiatan Penunjang1.1.1Tugas bacaan, diskusi kelompok, kuis, ekskursiPustaka1.1.21. Guilbert, J.M. and Park, C.J., 1986, The geology of ore Deposits, Freeman and Co, NY, pp. 985.2. Kirkham, RV, Sinclair, WD, Thorpe, RI, and Duke, JM, (1997), Mineral Deposit Modeling, GeologicalAssociation of Canada Special Paper 40.3. Lisle, R.J., 2004. Geological Structures and Maps. Elsevier, 106 p.4. McCaffrey, K.J.W., Lonergan, L., and Wilkinson, J., 1999. Fractures, Fluid Flow and Mineralization.Geological Society Special Publication no. 156, 328 p.5. McClay, K.R., 2007. The Mapping of Geological Structures. Geological Society of London Handbook, JohnWiley and Sons,6. National Research Council (U.S.). Committee on Fracture Characterization and Fluid Flow, 1996. RockFractures and Fluid Flow: Contemporary Understanding and Applications. National Academy Press,Washington, D.C., 551 p.7. Richards, J.P., and Tosdal, R.M., 2001. Structural Controls on Ore Genesis. Reviews in EconomicGeology, Volume 14, 181 p.8. Sawkins, F. J., 1984. Metal Deposits in Relation to Plate Tectonics. Springer-Verlag; 2nd edition, 344.pPanduan Penilaian1.1.3Catatan Tambahan1.1.4UTS, UAS, dan semua nilai tugas dirata-ratakan dengan persentase tertentu

Satuan Acara Perkuliahan (SAP)MingguTopik12PendahuluanPemetaan struktur di lapangandan inti borVisualisasi 3D dan interpretasigeologiAnalisis struktur (sistem sesar)Analisis struktur (sistem lipatan)Analisis struktur (sistem urat)Analisis struktur (batuan intrusi)UTSAnalisis struktur dalam batuanmetamorfKontrol struktur dalam berbagaitipe endapan mineralTektonik regional dan dampaknyaterhadap kontrol strukturStudi kasusStudi kasusUAS34567891011121314Sub TopikTujuan- Peserta kuliah paham tujuan kuliah--Referensi

4. GL 5024Kode Kuliah:GL 5024Nama matakuliahGEOMORFOLOGI TERAPANBobot sks:Semester:2 SKSGanjilKK / Unit Penanggung Jawab:Sifat:KK Geologi/Lab GeodinamikPilihanGeomorfologi TerapanApplied GeomorphologySilabus ringkasKuliah ini memberikan dasar-dasar proses geomorfik menyangkut sifat, karakteristik dan perilaku proses danbagaimana peranannya di dalam survei-survei rekayasa dan lingkungan. Dalam kuliah ini diberikan pengenalanterhadap metodologi dan metoda pengukuran, survei dan pemetaan geomorfologi, khususnya berkaitandengan proses-proses geomorfologi.The lecture gives the principles of geomorphic processes i.e. the nature, characteritic and behavior, and how itsrole in engineering and environmental geological surveys. It gives also the inroduction to geomorphologicalmetodology and measuring methods, geomorphological survey and mapping, especially concerning withgeomorphological processes.Silabus LengkapKuliah ini memberikan dasar-dasar proses geomorfik menyangkut sifat, karakteristik dan perilaku proses danbagaimana peranannya di dalam survei-survei rekayasa dan lingkungan: pelapukan, sifat dan perilaku sungai,lereng, dan tanah, serta yang menjadi bahaya geologis seperti banjir, gerakan tanah dan letusan gunung api.Kuliah memberikan juga aplikasi geomorfologi di kawasan kars, pantai, untuk explorasi mineral, tata raungperdesaan dan perkotaan. Dalam kuliah ini diberikan pula pengenalan terhadap metodologi dan metodapengukuran, survei dan pemetaan geomorfologi, khususnya berkaitan dengan proses-proses geomorfologi.The lecture gives the principles of geomorphic processes i.e. the nature, characteritic and behavior, and how itsrole in engineering and environmental geological surveys: weathering, nature and behavior of rivers, slopes,and soils, as well as the processes that become geological hazards such as floods, mass movement, andvolcano eruption.It gives also the geomorphological application in karst terrain, coastal area, mineralexploration, spatial arrangement of rural and urban area. It gives also the inroduction to geomorphologicalmetodology and measuring methods, geomorphological survey and mapping, especially concerning withgeomorphological processes.Luaran (Outcomes)Mahasiswa mengerti permasalahan dan potensi aspek-aspek proses-proses geomorfologis dan bagaimanapenerapannya ke permasalahan di bidang kerekayasaan dan/atau lingkungan, serta mengerti metodologiberpikir dan tahapan survey serta mampu menerapkan beberapa metode pengukuran dan penyelidikan prosesproses geomorfologis.Mata Kuliah Terkait1.GeomorfologiPrerequisit / Corequisit / Prohibition2.PetrologiPrerequisit / Corequisit / Prohibition3.Prinsip StratigrafiPrerequisit / Corequisit / ProhibitionKegiatan PenunjangPustakaTugas bacaan, diskusi kelompok, kuis, ekskursi1.2.Panduan PenilaianCatatan TambahanJohn R. Hails, 1977. Applied Geomorphology, ElsevierRitter, Kochel, and Miller, 2002. Process Geomorphology, Fourth Edition, Mc. Graw Hill.3.Fookes P.G., Vaughan P.R., 1986. A Handbook of Engineering Geomorphology, Surrey University Press,Published in the USA by Chapman and Hill New York.4.Andrew Goude, and Malcolm Anderon, Tim Burt, John Lewin, Keith Richards, Brian Whalley, PeterWorsley., 1981. Geomorphological Techniques, London George Allen & Unwin, Boston, Sydney.5Morisawa, M., 1985, Geomorphology Texts: Rivers, Longman, London and New York.UTS, UAS, dan semua nilai tugas dirata-ratakan dengan persentase tertentu

SATUAN ACARA PERKULIAHAN (SAP)Mg#Topik1Pendahuluan2Airtanah dan Proses Sungai3Peran Geomorfologi dalamAnalisis Banjir4Eksplorasi Soil untukRekayasa5Geomorfologi lereng6Geomorfologi untuk GerakanTanah7Geomorfologi untuk MitigasiBahaya Geologis LetusanGunung Api89UJIAN TENGAH SEMESTERKarst10Pantai11Geomorfologi dalam ExplorasiMineral12Geomorfologi untuk RekayasaSub Topik- Proses-proses di kawasan karst- Proses karstifikasi- Pengukuran parameter karst-13Geomorfologi untuk Rekayasa14Metode dalam Geomorfologi-15Evaluasi dan Diskusi16UJIAN AKHIR SEMESTERTujuan Instruksional Khusus (TIK)- Geomorfologi dalam survei sumberdaya - Mahasiswa mampu memahamilingkungan:keterkaitan antara geomorfologi danberbagai jenis penerapannya.- Survei dan pemetaan- Geomorfologi untuk rekayasa- Geomorfologi untuk geologi lingkungan- Kuantitatif geomorfologi sungai dan- Mahasiswa memahami metodahidrogeologikarakterisasi sungai dan kondisihidrogeologi sekitar sungai- Hidrologi banjir- Mahasiswa mampu mengidentifikasiaspek-aspek geomorfologi dalam- Bentuk lahan sungaianalisis potensi bahaya banjir- Survei dan pemetaan sungai- Erosi dan sedimentasi- Peranan geomorofologi dalam- Mahasiswa mampu membedakan /pembentukan tanah dan erosiklasifikasi tanah dan memahamiperanan kondisi geomorfologi dalam- Jenis tanahpros

13 Aplikasi metoda geologi struktur modern aplikasinya2 -Balancing Section Pengenalan metoda dan contoh2 14 Aplikasi metoda geologi struktur modern aplikasinya3 -Fault seal analysis Pengenalan metoda dan contoh2 15 -Aplikasi metoda geologi struktur modern 4 Pemodelan fisik (analog modeling) - Aplikasi struktur geologi moderen dalam

Related Documents:

Bidang Akademik dan Kemahasiswaan ITB Kur2013-{NamaProdi] Halaman 2 dari 5 Template Dokumen ini adalah milik Direktorat Pendidikan - ITB Dokumen ini adalah milik Program Studi [NamaProdi] ITB.Dilarang untuk me-reproduksi dokumen ini tanpa diketahui oleh Dirdik-ITB dan [KodeProdi]-ITB.KURIKULUM ITB 2013-2018 –PROGRAM MAGISTER Program Studi Magister Rekayasa Pertambangan

B Pengembangan Kurikulum 2013 C Uji Publik 2 E Rencana Impelementasi Kurikulum 2013 D Alternatif Struktur Kurikulum A Rasional Pengembangan Kurikulum 2013. Rasional Pengembangan Kurikulum A 3. Tantangan Internal 1a 4-Rehab Gedung Sekolah-Penyediaan Lab dan Perpustakaan-Penyediaan Buku Kurikulum 2013

pengadaan Barang/Pekerjaan Konstruksi/Jasa Lainnya Rp 200 Juta Jasa Konsultansi Rp 100 Juta 1. dokumen program/penganggaran 2. surat penetapan PPK 3. dokumen perencanaan pengadaan 4. RUP/SIRUP 5. dokumen persiapan pengadaan 6. dokumen pemilihan Penyedia 7. dokumen Kontrak dan perubahannya serta pengendaliannya 8. dokumen serah terima hasil .

Bidang Akademik dan Kemahasiswaan ITB Kur2013-Meteorologi Halaman 3 dari 13 Template Dokumen ini adalah milik Direktorat Pendidikan - ITB Dokumen ini adalah milik Program Studi [NamaProdi] ITB.Dilarang untuk me-reproduksi dokumen ini tanpa diketahui oleh Dirdik-ITB dan [KodeProdi]-ITB.bumi yang menyebabkan frekue

satu yang didesentralisasi adalah kurikulum. Sekolah harus menyusun kurikulum 1 Oemar Hamalik, Kurikulum dan Pembelajaran (Jakarta: PT. Bumi Aksara, 2011), 1. 2 E. Mulyasa, Pengembangan dan Implementasi Kurikulum (Bandung: PT. Remaja Rosdakarya 2013), 4. 3 Zainal Arifin, Konsep dan Model Pengembangan Kurikulum (Bandung: PT. Rodakarya 2013), 113.

SILABUS A. Silabus Implementasi Kurikulum 2013 B. Silabus Bimbingan dan Konseling dalam Kurikulum 2013 Silabus Assesmen dan Penetapan Peminatan Peserta Didik D. Silabus Praktik Pelayanan Bimbingan dan Konseling dalam BAGIAN 3: 2.1 MATERI PELATIHAN 1. Materi Pelatihan 1 : Implementasi Kurikulum 2013 1.1 Rasional dan Elemen Perubahan Kurikulum 2013

Huraian Pindaan Dokumen * Tambahan (T) / Asal Pindaan Pemotongan (P) OPR (PPPA) 04/2017 PPPA Nama Dokumen: ARAHAN KERJA MESYUARAT JAWATANKUASA ARAHAN PERUBAHAN KERJA Kod Dokumen: UPM/OPR/PPPA/AK27 No. Isu: 02, No. Semakan: 01 , Tarikh Kuatkuasa: 08/08/2011-GUGUR OPR (PPPA) 05/2017 PPPA - Nama Dokumen: METODOLOGI PENILAIAN TENDER KERJA DAN

kurikulum tahun 2004 yang dikenal dengan Kurikulum Berbasis Kompetensi (KBK) maka batasan kurikulum diorientasikan pada pencapaian target . tujuan kurikulum, penilaian dan kegiatan pembelajaran, serta optimalisasi . 2. Model kurikulum