IMPLEMENTASI KURIKULUM TINGKAT SATUAN PENDIDIKAN PADA MATA .

3y ago
131 Views
3 Downloads
1.15 MB
89 Pages
Last View : 1m ago
Last Download : 3m ago
Upload by : Kairi Hasson
Transcription

IMPLEMENTASI KURIKULUM TINGKAT SATUANPENDIDIKAN PADA MATA PELAJARAN PENDIDIKANAGAMA ISLAM DI SMP N 18 SEMARANGSKRIPSIDiajukan Untuk Memenuhi Tugas dan Melengkapi SyaratGuna Memperoleh Gelar SarjanaDalam Ilmu TarbiyahOleh :NOOR ROHMANNIM: 3102328FAKULTAS TARBIYAHINSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI WALISONGOSEMARANG2009

PERSETUJUAN PEMBIMBINGLamp. : 5 (empat) eks.Hal: Naskah Skripsia.n. Saudara Noor RohmanAssalamu'alaikum Wr. Wb.Setelah saya meneliti dan mengadakan perbaikan seperlunya, makabersama ini saya kirim naskah skripsi saudara :Nama: Noor RohmanNIM: 3102328Jurusan : Pendidikan Agama Islam (PAI)Judul: IMPLEMENTASI KURIKULUM TINGKAT JARANSMPN18SEMARANGDengan ini saya mohon agar skripsi tersebut dapat dimunaqosahkan.Demikian harap menjadi maklum.Wassalamu'alaikum Wr. Wb.Semarang,PembimbingH. Abdul Kholiq, M.Ag.NIP. 150 279 276ii2009

iii

PERNYATAANDengan penuh kejujuran dan tanggung jawab, penulis menyampaikanbahwa skripsi ini tidak berisi materi yang pernah di tulis oleh orang lainatau diterbitkan. Demikian juga skripsi ini tidak berisi satupun pikiran –pikiran orang lain, kecuali informasi yang terdapat dalam referensi yangdijadikan bahan rujukan.Semarang,DeklaratorNoor RohmanNIM: 3102328iv2009

ABSTRAKNoor Rohman (3102328), Judul : Implementasi Kurikulum Tingkat SatuanPendidikan pada mata pelajaran Pendidikan Agama Islam di SMP N 18Semarang. Skripsi Fakultas Tarbiyah, Jurusan Pendidikan Agama Islam,IAIN Walisongo Semarang 2008.Tujuan yang ingin dicapai dalam penelitian ini adalah: (1) untukmengetahui Implementasi Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan pada MataPelajaran Agama Islam di SMP N 18 Ngaliyan Kabupaten Semarang; (2)untuk mengetahui permasalahan apa saja yang dihadapi pada ImplementasiKTSP terhadap mata Pelajaran Pendidikan Agama Islam di SMPN 18Ngaliyan Kabupaten Semarang tahun pelajaran 2007/2008; (3) untukmengetahui solusiyang sesuai untuk diterapkan dalam mengatasipermasalahan tersebut.Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini termasukdalam jenis penelitian kualitatif deskriptif (field research) kualitatif berartiberdasarkan kualitas atau mutunya dan deskriptif berarti penggambaran ataupemaparan apa adanya. Jadi kualitatif deskriptif bermakna penelitian yangberupa menggambarkan keadaan suatu obyek penelitian berdasarkan kualitasitem yang didapat dalam penelitian, kemudian data yang terkumpul dianalisisdengan menggunakan metode analisis kualitatif dengan pola pikir induktif .Hasil penelitian menunjukkan bahwa SMP N 18 Semarang telahmenerapkan KTSP mulai tahun pelajaran 2006/2007. Sementara untuksilabus yang digunakan adalah dari hasil pengembangan silabus oleh timMGMP PAI Kabupaten Semarang. Sebagai sekolah standar nasional SMP N18 Semarang di nilai siap dalam menerapkan KTSP. Di lihat dari programprogram jangka panjang yang lebih mengutamakan kualitas pendidikan,implementasi KTSP di SMP N 18 dalam mata pelajaran PAI masih belumoptimal dalam pelaksanaan, karena dalam pembelajaran masih menggunakanpola lama yaitu guru lebih mendominasi dalam pembelajaran di kelas.Evaluasi yang digunakan juga masih menggunakan sistem lama, yaitu masihterfokus pada ranah kognitif saja, sementara untuk ranah afektif danpsikomotorik masih belum terlaksana dengan sempurna.v

MOTTO Allah menganugerahkan Al hikmah (kefahaman yang dalam tentangAl Quran dan As Sunnah) kepada siapa yang dikehendaki-Nya. danbarangsiapa yang dianugerahi hikmah, ia benar-benar Telahdianugerahi karunia yang banyak. dan Hanya orang-orang yangberakallah yang dapat mengambil pelajaran (dari firman Allah).(QS. Al-Baqarah: 269)11Soenarto, Al-Qur'an dan Terjemahnya, (Semarang: Toha Putra, 1989), hlm. 67.vi

PERSEMBAHANBuah karya sederhana ini kupersembahkan untuk: Ayahanda Sahudi, H. Alwi dan ibunda imfaziyah, Hj. Martamah tercintayang selalu memberikan kasih sayang dan tak henti – hentinyamelantunkan untaian do’a untuk ananda. Dengan penuh kerendahan hatidan ketidak berdayaan maafkan jika dalam perjalanan ini selalumerepotkan dan menyusahkan engkau.Do’amu adalah kunci kesuksesanku, terima kasih atas do’a restunya,kesabaran segala nasehat serta pengorbananya sehingga anandasenantiasa bersemangat dan diberi kemudahan serta kelancaran dalammenyelesaikan study. Adik- adikku tercinta (lisnawati, Muhammad muhyiddin, Muhammadmustain, Nur hafidz, Ela Afniati, Wildan wahyudi ) terima kasih atasdo’a dan dukunganya . Keluarga tercintavii

KATA PENGANTARAlhamdulillahirabbil ‘aalamiin, puji syukur penulis panjatkan kehadiratAllah SWT Tuhan semesta alam, atas segala limpahan rahmat, hidayah daninayah-Nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan tugas akhir akademik denganbaik. Shalawat serta salam semoga tercurahkan kepada beliau junjungan kota NabiMuhammad SAW. yang menjadikan dirinya suri tauladan serta contoh yang muliabeserta keluarga, sahabat, dan orang-orang yang senantiasa menjaga kesucianjiwanya hingga akhir hayat.Dengan penuh rasa syukur penulis mengucapkan banyak terimakasihkepada semua pihak yang telah memberikan bantuan, bimbingan dan motivasidalam proses penyelesaian penulisan skripsi ini, penulis ucapkan terimakasihterutama kepada:1. Bapak Prof. Dr. Ibnu Hadjar, M.Ed selaku Dekan Fakultas Tarbiyah yangtelah mengabdikan jiwa dan raganya demi memajukan anak bangsa.2. Bapak H. Abdul Kholiq, M.Ag. selaku dosen pembimbing yang telahmeluangkan waktu dan tenaga ditengah kesibukannya yang teramat padat.Terima kasih atas nasehat, motivasi, dan bimbingan yang sungguh tiadaternilai harganya. Mudah-mudahan Allah membalas segala kebaikannya.3. Semua dosen Fakultas Tarbiyah IAIN Walisongo Semarang yang telahmemberi penulis bekal ilmu yang begitu besar dengan penuh kesabaran danpengertian.4. Staff karyawan Fakultas Tarbiyah Institut Agama Islam Negeri (IAIN)Walisongo Semarang yang senantiasa membantu penulis dalam mengatasimasalah administrasi selama penulis belajar.5. Staff pengelola perpustakaan baik fakultas maupun institut yang telahmemberikan pelayanan yang baik ketika penulis membutuhkan bahan rujukansebagai referensi.6. Keluarga besar SMP N 18 Semarang yang telah sudi memberikan bantuannya.viii

7. Semua pihak yang mungkin belum dan tidak dapat penulis sebutkan satupersatu dalam lembar ini karena keterbatasan yang ada.Demikian ucapan terimakasih ini penulis sampaikan penulis hanya bisaberdo’a semoga bantuan dan bimbingan dari semua pihak menjadi amal ibadahyang diterima disisi Allah SWT, dan semoga skripsi ini berguna dan bermanfaatbagi semua pihak.Penulis menyadari sepenuhnya bahwa skripsi ini jauh dari sempurna.Surabaya skripsi ini masih banyak jauh dari sempurna. Skripsi ini masih banyakkekurangan, oleh karena itu kritik dan saran sangat penulis harapkan demikesempurnaan skripsi iniAkhirnya penulis berharap semoga skripsi ini dapat menjadi sesuatu yangberharga dan bermanfaat pada diri khususnya dan bagi pembaca pada umumnyaserta memberikan manfaat bagi khazanah keilmuan di IAIN Walisongo Semarangkhususnya dalam ilmu Tarbiyah, dan bagi kita semua yang membacanya. Amiinya Robbal ‘Alamin.Penulisix

DAFTAR ISIHalamanHALAMAN JUDUL .iPERSETUJUAN PEMBIMBING .iiHALAMAN PENGESAHAN .iiiHALAMAN PERNYATAAN .ivHALAMAN ABSTRAK .vHALAMAN MOTTO .viiHALAMAN PERSEMBAHAN . viiiKATA PENGANTAR .ixHALAMAN DAFTAR ISI .xiBAB I: PENDAHULUANA. Latar Belakang Masalah .1B. Penegasan Istilah .2C. Pembatasan dan Rumusan Masalah .4D. Tujuan dan Manfaat Penelitian .4E. Telaah Pustaka .5F. Metode Penelitian .5BAB II : DIKANPENDIDIKANISLAMA. Kurikulum .91. Pengertian Kurikulum .92. Sejarah Kurikulum .123. Prinsip-Prinsip Kurikulum .14x

4. Fungsi Kurikulum .15B. Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP).151. Pengertian KTSP .152. Ciri-Ciri KTSP .193. Prinsip-Prinsip Pengembangan KTSP .204. Acuan Operasional Penyusunan Kurikulum TingkatSatuan Pendidikan .22C. Evaluasi Kurikulum .241. Pengertian Evaluasi Kurikulum .252. Tujuan Evaluasi Kurikulum .253. Fungsi Evaluasi Kurikulum .264. Pendekatan Evaluasi Kurikulum .265. Jenis-jenis Evaluasi Kurikulum .27BAB III : IMPLEMENTASI KURIKULUM TINGKAT DIPELAJARANSMPN18SEMARANGA. Kondisi Umum SMP Negeri 18 Semarang .401. Tinjauan Historis .402. Visi dan Misi .403. Letak Geografis .414. Struktur Organisasi, Keadaan Guru dan Siswa .425. Sarana dan Prasarana .426. Ekstrakurikuler .43B. Implementasi Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan padaMata Pelajaran Pendidikan Agama Islam .451. Penyusunan KTSP Mata Pelajaran PAI .452. Pembelajaran PAI di SMP Negeri 18 Semarang.493. Evaluasi Kurikulum .54xi

4. Feed Back .55BAB IV : ANALISIS IMPLEMENTASI KURIKULUM TINGKATSATUAN PENDIDIKAN PADA MATA PELAJARANPENDIDIKAN AGAMA ISLAM DI SMP N 18 NGALIYANSEMARANGA. Analisis Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan di SMP N18 Ngaliyan Semarang .B. ikan pada Mata Pelajaran PAI di Kelas VII di SMP N18 Ngaliyan Semarang.60C. Analisis Evaluasi Kurikulum .66D. Permasalahan .69E. Solusi .70BAB V : PENUTUPA. Kesimpulan .72B. Saran-saran .72C. Penutup .73DAFTAR PUSTAKADAFTAR RIWAYAT HIDUPLAMPIRAN-LAMPIRANxii

xiii

BAB IPENDAHULUANA. Latar Belakang MasalahSetelah ditunggu cukup waktu dengan berbagai wacana yangberkembang, akhirnya kurikulum baru dalam khasanah pendidikan nasionallahir juga tahun 2006 ini. Yaitu dengan hadirnya KTSP (kurikulum tingkatsatuan pendidikan) kurikulum ini selanjutnya lebih menyempurnakankurikulum sebelumnya yaitu KBK. Tentunya dengan lahirnya kebijakan initetap harus disikapi dengan positif dalam rangka dan koridor utama bagaimanamemajukan mutu pendidikan nasional. Namun perlu waktu paling tidak ecaraorangyangberkecimpung dan menaruh perhatian terhadap pendidikan. padahal gsemakinmenghawatirkan. untuk itu, mutu profesionalisme guru menjadi utama itulahsebabnya KTSP jangan sampai menjadi beban guru dan satuan pendidikan,dengan adanya perubahan signifikan ini jelas menjadi tantangan tersendiri,khususnya bagi praktisi pendidikan. Krisis yang Selama ini menjadipermasalahan yang menjadi bahan perbincangan masyarakat umum,masyarakat akademik, masyarakat pejabat marak membicarakan berbagaikrisis multidimensi mulai krisis moneter yang menggerogoti masalahekonomi, krisis moral yang menggerogoti masalah bejatnya mentalitaspenguasa dan masyarakat kita, krisis intelektual yang menggambarkan betapamerosotnya strata pendidikan kita, dan lain-lain yang tentunya masih banyakmodel krisis yang melanda bangsa kita. Menyedihkan memang. yangmenimpa masyarakat Indonesia saat ini telah membawa kepada keterpurukanmutu kehidupan bangsa. Keterpurukan tersebut diindikasikan pula olehmerosotnya mutu sumber daya manusia Indonesia yang semakin rendah dansemakin merosot. Kemerosotan tersebut menunjukkan pula rendahnya mutupendidikan Indonesia. Gerakan reformasi untuk membangun masyarakat1

2Indonesia baru, meminta pendidikan yang bermutu serta merata, khususnyaout put pendidikan kita yang berkualitas.Ini sesungguhnya adalah bagian problematika dari pendidikan. Dalamundang-undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang sistem pendidikan Nasional,dinyatakan bahwa :Pendidikan adalah usaha sadar dan terencana untuk mewujudkansuasana belajar dan proses pembelajaran agar peserta didik secara aktifmengembangkan potensi dirinya untuk memiliki kekuatan spiritualkeagamaan pengendalian diri, kepribadian, kecerdasan, akhlak mulia,serta ketrampilan yang diperlukan dirinya, masyarakat, bangsa dannegara.1Sedang menurut Ngalim Purwanto pendidikan adalah segala usahaorang dewasa dalam pergaulannya dengan anak-anak untuk memimpinperkembangan jasmani dan rohaninya kearah ingmenjadiperbincangan publik. Mulai dari alokasi dana pendidikan sampai pada halyang sangat vital, yakni kurikulum.Kurikulum merupakan istilah yang harus digarisbawahi dalam hal ini.Karena sejak munculnya isu pendidikan sampai saat ini, polemic kurikulummasih saja menjadi topic hangat tapi memilukan. Ini tidak lain karena terlaluseringnya kurikulum menjadi objek yang harus di anulirdan kemudiandiganti dengan model kurikulum yang dianggap paling relevan.B. Penegasan IstilahUntuk menghindari bias pemahaman, maka di pandang penulis perluuntuk memberikan batasan – batasan istilah sebagai penegasan judul di atas.Dalam bab ini dikemukakan mengenai pokok – pokok istilah sebagai berikut:1Undang – undang Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2003Pendidikan Nasional (Jakarta: PT. Kloang Klede Putra Timur, 2003), hlm 3.tentang Sistem

3a. ImplementasiMempunyai arti:pelaksanaan, penerapan2. Implementasi juga berartiproses penerapan ide, konsep, kebijakan, atau inovasi dalam tindakanpraktek3Jadi Implementasi adalah analisis terhadap proses penerapan ide,konsep, kebijakan atau inovasi dalam tindakan praktis sehinggamemberikan hasil baik berupa perubahan pengetahuan, keterampilan,maupun nilai dalam hidup.b. KTSPMenurut E. Mulyasa dalam bukunya KTSP pembelajaran padahakekatnya adalah proses interaksi antara peserta didik denganlingkungannya, sehingga terjadi perubahan perilaku kearah yang lebihbaik.4c. Pendidikan Agama IslamPAI adalah usaha sadar untuk menyiapkan siswa dalam meyakini,memahami, menghayati dan mengamalkan agama Islam melalui kegiatanbimbingan, pengajaran dan latihan dengan memperhatikan tuntutan untukmenghormati agama lain dalam hubungan kerukunan antar umat beragamadalam masyarakat untuk mewujudkan persatuan nasional5.Sedangkan yang dimaksud peneliti, pendidikan agama Islam disiniadalah PAI sebagai mata pelajaran di sekolah-sekolah, mulai dari sekolahdasar sampai perguruan tinggi dalam rangka mempersiapkan peserta didikuntuk menjalankan peranan yang menuntut penguasaan pengetahuantentang ajaran agama islam.2Tim Penyusun Kamus, Kamus Besar Bahasa Indonesia (Jakarta: Balai Pustaka, 1990),3E. Mulyasa. Kurikulum Berbasis Kompetensi, (Bandung: PT. Rosda Karya, 2003),hlm 327.hlm.93.4E. Mulyasa, KTSP “ Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan”, (Jakarta: Rosda Karya:2006), hlm. 255.5Muhaimin, et. al, Paradigma Pendidikan Islam, ( Bandung, Rosda Karya: 2004),hlm.75.

4d. SMPN 18 Ngaliyan SemarangSMPN 18 Purwoyoso adalah objek dari penelitian yang berlokasidi kecamatan Ngaliyan kabupaten Semarang, propinsi jawa tengah.C. Rumusan MasalahPendidikan merupakan hal yang sangat kompleks. Didalamnyatermasuk kurikulum. Dalam hal ini pokok pembahasan terarah pada KTSP.maka ada beberapa permasalahan yang perlu untuk dibahas :1. Bagaimanakah kesiapan lembaga sekolah dalam pelaksanaan KTSP ?2. Bagaimana implementasi KTSP pada mata pelajaran Pendidikan AgamaIslam di SMPN 18 purwoyoso Ngaliyan Semarang ?3. Bagaimanakah evaluasi tentang pelaksanaan KTSP di SMPN 18Semarang?D. Tujuan dan Manfaat Penulisan Skripsi1. Tujuan penulisan skripsiBerdasarkan permasalahan tersebut diatas, maka tujuan yanghendak dicapai dalam penulisan skripsi ini adalah :1) Untuk mengetahui sejauh mana Implementasi KTSP pada matapelajaran Pendidikan Agama Islam di SMPN 18 Ngaliyan Semarang.2) Untuk mengetahui problem yang dihadapi pada implementasi KTSPterhadap mata pelajaran Pendidikan Agama Islam di SMPN 18Ngaliyan Semarang .2. Manfaat penulisan SkripsiSedangkan manfaat hasil dari penelitian ini adalah:1) Secara teoritis, skripsi ini diharapkan dapat memperkaya dunia ilmupengetahuan dan memberikan sumbangan terhadap pengembanganpendidikan pada umumnya dan dunia pendidikan islam padakhususnya .2) Secara praktis, hasil penelitian ini dapat memberikan ide atau bahanmasukan bagi para praktisi pendidikan khususnya bagi guru

5Pendidikan Agama Islam dalam melaksanakan kegiatan belajarmengajar.E. Telaah KepustakaanAda beberapa research tulis yang membahas tentang pelaksanaankurikulum KTSP di SMPN 18 Semarang yang mengilhami penulis untukmembahas tema yang cukup menarik ini antara lain; Kurikulum TingkatSatuan Pendidikan Oleh Dr.E. Mulyasa, M.Pd. Secara rinci buku tersebutmengkaji secara detail mengenai KTSP mulai dari konsep hinggaImplementasi. Selain buku tersebut buku yang juga menjadi dasar penulisanpenelitian ini adalah banyaknya artikel ataupun essai yang secara umummembahas KTSP.Selain sumber diatas yang menjadi objek pertimbangan adalah skripsiatas nama Siti Fauziyah6 yang berjudul Konsep Kurikulum BerbasisKompetensi dan Implementasinya dalam pembelajaran PAI di SMU Negeri 3Semarang. Secara langsung skripsi tersebut mengurai bagaimana konsep sertaimplementasi Kurikulum berbasis kompetensi yang terhitung baru ketika itu.sumber tersebut yang secara normatif menjadi data banding dalammemperjelas penulisan penelitian ini. Karena secara umum tema ini termasukhal baru dan memerlukan sumber ataupun informasi serupa.F. Metode PenelitianKetepatan menggunakan metode dalam sebuah penelitian adalah syaratutama dalam pengumpulan data. Apabila seseorang mengadakan penelitiankurang tepat metode penelitiannya, tentu akan mengalami kesulitan, bahkantidak akan mendapatkan hasil ya

Kurikulum merupakan istilah yang harus digarisbawahi dalam hal ini. Karena sejak munculnya isu pendidikan sampai saat ini, polemic kurikulum masih saja menjadi topic hangat tapi memilukan.

Related Documents:

3. kurikulum tingkat satuan pendidikan yang akan dikembangkan oleh satuan pendidikan berdasarkan panduan penyusunan kurikulum sebagai bagian tidak terpisahkan dari standar isi, dan 4. kalender pendidikan untuk penyelenggaraan pendidikan pada satuan pendidikan jenjang pendidikan dasar dan menengah. Standar Isi dikembangkan oleh Badan Standar .

muatan kurikulum tingkat satuan pendidikan, kelender pendidikan dan sumber belajar. KTSP dikembangkan sesuai dengan relevansinya oleh setiap kelompok atau satuan pendidikan di bawh koordinasi dan supervisi dinas atau kantor Depertemen Agama KabupatenIKota untuk pendidikan dasar dan propinsi untuk pendidikan memengah.

UNNES. Kata Kunci: Implementasi, Pembelajaran, IPS Terpadu, Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan. Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP) meminta setiap sekolah bisa mengembangkan kurikulumnya sendiri sesuai dengan kondisi sekolah tersebut. Pada pembelajaran IPS Terpadu, guru dituntut mengembangkan dan menyesuaikan

dan Kesehatan di SMA/MA. Buku ini membantu rekan-rekan mengimplemen-tasikan Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP) 2006 dan memudahkan serta memfasilitasi siswa untuk mengembangkan potensi dan membangun kompetensi mereka di bidang pendidikan jasmani, olahraga, dan kesehatan. Penyajian buku Pendidikan Jasmani Olahraga, dan Kesehatan untuk

Pedoman Kurikulum Madrasah 2013. 28. Keputusan Menteri Agama Republik Indonesia, Nomor 207 tahun 2014 tentang Kurikulum Madrasah. C. Tujuan Penyusunan Pedoman Secara umum Pedoman Teknis Implementasi Kurikulum Madrasah ini disusun sebagai acuan penerapan Kurikulum Madrasah tingkat nasional, tingkat daerah, dan

Standar Implementasi Pencapaian A. Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP) memuat kebijakan upaya perlindungan dan pengelolaan lingkungan hidup. 1. Visi, Misi dan Tujuan sekolah yang tertuang dalam Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (dokumen 1) memuat kebijakan perlindungan dan pengelolaan lingkungan hidup.

DALAM IMPLEMENTASI KURIKULUM 2013 Pengantar Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 160 Tahun 2014 tentang Pemberlakuan Kurikulum Tahun 2006 dan Kurikulum 2013 menyatakan bahwa satuan pendidikan dasar dan pendidikan menengah dapat melaksanakan Kurikulum Tahun 2006 paling lama sampai dengan tahun pelajaran 2019/2020.

SILABUS A. Silabus Implementasi Kurikulum 2013 B. Silabus Bimbingan dan Konseling dalam Kurikulum 2013 Silabus Assesmen dan Penetapan Peminatan Peserta Didik D. Silabus Praktik Pelayanan Bimbingan dan Konseling dalam BAGIAN 3: 2.1 MATERI PELATIHAN 1. Materi Pelatihan 1 : Implementasi Kurikulum 2013 1.1 Rasional dan Elemen Perubahan Kurikulum 2013