Petunjuk Teknis Lomba Nurse Fik Ui 2016

1y ago
16 Views
2 Downloads
1.19 MB
78 Pages
Last View : Today
Last Download : 2m ago
Upload by : Maleah Dent
Transcription

PETUNJUK TEKNIS LOMBANURSE FIK UI 2016

PETUNJUK TEKNIS LOMBA FOTOGRAFINURSE FIK UI 2016

KETENTUAN LOMBA FOTOGRAFI NATIONAL NURSING FESTIVAL (NURSE)FAKULTAS ILMU KEPERAWATAN UNIVERSITAS INDONESIA 2016I. KETENTUAN TEKNISA. KETENTUAN PESERTA1.Peserta lomba fotografi adalah UMUM secara perorangan dan bukan suatuperwakilan organisasi.2.Setiap peserta mengirimkan maksimal 2 buah karya orisinil.3.Foto yang dilombakan merupakan HASIL KARYA SENDIRI (bukan hasilkarya orang lain kemudian diikutsertakan lomba).4.Foto yang dilombakan merupakan hasil karya yang baru dibuat pada rentangwaktu 19 Juni 2016 s/d 26 September 2016.5.Foto yang dilombakan sesuai dengan tema yaitu “Lively Lungs WithoutSmoking”.6.Setiap peserta wajib menaati peraturan yang telah ditetapkan selamamengikuti Lomba Fotografi NURSE FIK UI 2016.7.Apabila ada peserta yang terbukti melakukan pelanggaran terhadap peraturanyang telah ditetapkan, maka peserta akan DIDISKUALIFIKASI dan akanDIBATALKAN penghargaan apabila telah ditentukan menjadi pemenanglomba.B. KETENTUAN KARYA1.Foto adalah karya orisinil peserta lomba, belum pernah dipublikasikan, danbelum pernah diikutsertakan dalam perlombaan sebelumnya.2.Karya tidak mengandung unsur SARA.3.Desain fotografi dibuat dalam bentuk horizontal.4.Desain fotografi dibuat dengan ukuran maksimal 4R atau 10 cm x 15 cm

5.Panitia mempunyai hak untuk mempublikasikan foto dengan mencantumkanpenulis ke dalam akun resmi media sosial NURSE FIK UI 2016.6.Karya yang telah diikutsertakan merupakan hak panitia dan tidak akandikembalikan.7. Karya yang dilombakan dikirim ke e-mail NURSE FIK UI 2016 dalamformat .jpg8. Tidak diperkenankan mengubah foto kecuali cahaya dan kontras.9. Tidak diperkenankan untuk menambahkan objek lain selain yang ada di fotoII. TEKNIS PENDAFTARAN1. Setiap peserta melakukan pendaftaran dengan mengisi formulir pendaftaran dihttp://bit.ly/regist-art2. Setiap peserta wajib membayar biaya pendaftaran Lomba Fotografi untuk earlybird sebesar Rp 28.000,00/foto dan late bird sebesar Rp 35.000,00/foto kerekening panitia NURSE FIK UI 2016 yaitu:Bank: BNINo. rekening : 0346532851a.n: Anggita Dian Puspita3. Setelah melakukan langkah-langkah tersebut di atas, peserta wajib melakukankonfirmasi serta mengirimkan scan bukti pembayaran via SMS/WA/LINEmaksimal 24 jam kepada Opie ( 6283806033317) setelah pengiriman formulirdengan format “Pendaftaran Fotografi NURSE FIK UI 2016 Nama Peserta Jumlahkarya yang dikirimkan”III. TEKNIS PENGUMPULAN KARYA1. Registrasi peserta early bird akan dibuka dari tanggal 19 Juni – 29 Juni 2016.2. Registrasi peserta late bird akan dibuka dari tanggal 30 Juni 2016 s/d 26September 2016.

3. Panitia tidak menerima karya yang dikirimkan melewati tanggal 26September 2016.4. Karya HANYA dapat dikirimkan ke e-mail NURSE FIK UI 2016 Fotografi NamaPeserta Nomor Hp yang dapat dihubungi”4. Karya yang dikirim ke e-mail berupa .zip yang berisi : Foto (dalam format .jpg) Deskripsi singkat masing-masing foto yang dilombakan (dalam format .docx) Curriculum Vitae peserta yang dapat diunduh pada : http://bit.ly/cv-nurse16 ada:http://bit.ly/lembar-pernyataan Scan bukti pembayaran registrasi lomba 5. Setelah peserta mengunggah karya, maka wajib melakukan konfirmasi viaSMS/WA/LINE maksimal 24 jam kepada Opie ( 6283806033317) setelahmengunggah karya dengan format “Kirim Fotografi Nama Peserta Jumlah Fotoyang dikirim Nomor Hp yang dapat dihubungi” IV. PELAKSANAAN LOMBA FOTOGRAFI NURSE FIK UI 20161. Penjurian karya akan dilaksanakan pada tanggal 28 September 2016 – 5 Oktober2016.2. Panitia akan mulai mengunggah karya ke akun Instagram NURSE FIK 2016 mulaidari tanggal 30 September 2016.3. Selang waktu untuk memperoleh voting “LIKE” yaitu dari tanggal 30 September2016 s/d 21 Oktober 20164. Foto yang mendapat “LIKE” terbanyak akan mendapat penghargaan sebagai “JuaraFotografi Terfavorit”.5. Tiga (3) buah foto terbaik sebagai pemenang akan dihubungi oleh panitia padatanggal 30 Oktober 2016.

6. Peserta tidak akan diminta hadir ke tempat lomba, namun akan pemenang akandibacakan saat acara “Closing NURSE FIK UI 2016” dan penghargaan akanditransfer kepada yang bersangkutan.7. Acara Closing NURSE FIK UI 2016 akan diadakan pada tanggal 30 Oktober 2016.V. PENGHARGAAN DAN HADIAHJuara I: Sertifikat (online) Uang Tunai Rp 500.000,00Juara II: Sertifikat (online) Uang Tunai Rp 300.000,00Juara III: Sertifikat (online) Uang Tunai Rp 200.000,00Juara Fotografi Terfavorit: Sertifikat (online) Uang Tunai Rp 100.000,00VI. JADWAL LOMBA FOTOGRAFI NURSE FIK UI 2016NoKegiatanTanggal1Registrasi Peserta Lomba Early Bird19 Juni – 29 Juni 20162Registrasi Peserta Lomba Late Bird30 Juni 2016 – 26 September 2016Kirim Foto ke e-mail NURSE FIK UI30 Juni 2016 – 26 September 2016320164Voting “LIKE” di akun INSTAGRAM 30 September 2016 – 21 Oktober 2016NURSE FIK UI 20165Pengumuman Pemenang Fotografi30 Oktober 20166Pemberian hadiah kepada pemenang30 Oktober 2016 – 2 November 2016

VII. INFORMASI SEKRETARIAT PELAKSANASC BEM FIK UIGedung C lantai 4 Rumpun Ilmu Kesehatan Universitas Indonesia DepokE-mail: nursingfestivalfikui@gmail.comTwitter: fik nurseInstagram: fik nurseFacebook Fanpage : NURSE FIK UILINE: @sve0478cContact Person: Opie ( 6283806033317)

VIII. KRITERIA PENILAIAN SELEKSI FOTOGRAFI NURSE FIK UI 2016Nilai (BobotNoKriteria PenilaianBobotSkorx Skor)1.Teknis20 Kesesuaian format, editing sesuai ketentuan2.Isi80 Kesesuaian dengan tema dan subtema Estetika Keunikan foto Teknik pengambilan foto Ide kreatifJumlahKeterangan :Rentang skor 1 – 10Jumlah nilai tertinggi adalah 100100

PETUNJUK TEKNIS LOMBA POSTERNURSE FIK UI 2016

KETENTUAN LOMBA POSTER NATIONAL NURSING FESTIVAL (NURSE)FAKULTAS ILMU KEPERAWATAN UNIVERSITAS INDONESIA 2016I. KETENTUAN TEKNISA. KETENTUAN PESERTA1.Peserta lomba poster adalah UMUM secara perorangan dan bukan suatuperwakilan organisasi.2.Setiap peserta mengirimkan maksimal 2 buah karya orisinil.3.Poster yang dilombakan merupakan HASIL KARYA SENDIRI (bukanhasil karya orang lain kemudian diikutsertakan lomba).4.Poster yang dilombakan merupakan hasil karya yang baru dibuat padarentang waktu 19 Juni 2016 s/d 26 September 2016.5.Poster yang dilombakan sesuai dengan tema yaitu “Edukasi IndonesiaSehat Paru”.6.Setiap peserta wajib menaati peraturan yang telah ditetapkan selamamengikuti Lomba Poster NURSE FIK UI 2016.7.Apabila ada peserta yang terbukti melakukan pelanggaran terhadap peraturanyang telah ditetapkan, maka peserta akan DIDISKUALIFIKASI dan akanDIBATALKAN penghargaan apabila telah ditentukan menjadi pemenanglomba.B. KETENTUAN KARYA1.Poster adalah karya orisinil peserta lomba, belum pernah dipublikasikan, danbelum pernah diikutsertakan dalam perlombaan sebelumnya.2.Poster menggunakan bahasa Indonesia atau bahasa Inggris yang mudahdipahami dan sesuai kaidah penulisan.3.Kalimat yang terkandung di dalam poster tidak mengandung unsur SARA.4.Desain poster dibuat dalam bentuk vertikal.

5.Desain poster dapat dibuat menggunakan aplikasi Photoshop atau aplikasi lainyang sudah umum digunakan.6.Desain poster dibuat dengan format ukuran A4.7.Kalimat yang terkandung dalam poster ditujukan untuk masyarakat awam.8.Panitia mempunyai hak untuk mempublikasikan poster denganmencantumkan penulis ke dalam akun resmi media sosial NURSE FIK UI2016.9.Karya yang telah diikutsertakan merupakan hak panitia dan tidak akandikembalikan.10. Poster dikirim ke e-mail NURSE FIK UI 2016 dalam format .jpgII. TEKNIS PENDAFTARAN1. Setiap peserta melakukan pendaftaran dengan mengisi formulir pendaftaran dihttp://bit.ly/regist-art2. Setiap peserta wajib membayar biaya pendaftaran Lomba Poster untuk earlybird sebesar Rp 28.000,00/poster dan late bird sebesar Rp 35.000,00/posterke rekening panitia NURSE FIK UI 2016 yaitu:Bank: BNINo. rekening : 0346532851a.n: Anggita Dian Puspita3. Setelah melakukan langkah-langkah tersebut di atas, peserta wajib melakukankonfirmasi serta mengirimkan scan bukti pembayaran via WA/LINE maksimal 24jam kepada Atalya ( 6281280428248) setelah pengiriman formulir denganformat “Pendaftaran Lomba Poster NURSE FIK UI 2016 Nama Peserta Jumlahkarya yang dikirimkan”

III. TEKNIS PENGUMPULAN KARYA1. Registrasi peserta early bird akan dibuka dari tanggal 19 Juni – 29 Juni 2016.2. Registrasi peserta late bird akan dibuka dari tanggal 30 Juni 2016 s/d 26September 2016.3. Panitia tidak menerima karya yang dikirimkan melewati tanggal26September 2016.4. Karya HANYA dapat dikirimkan ke e-mail NURSE FIK UI 2016 yaitunursingfestivalfikui@gmail.com dengan subjek “Poster NamaPeserta Nomor Hp yang dapat dihubungi”4. Karya yang dikirim ke e-mail berupa .zip yang berisi : Poster (dalam format .jpg) Deskripsi singkat masing-masing poster yang dilombakan (dalam format .docx) Curriculum Vitae Peserta yang dapat diunduh pada : http://bit.ly/cv-nurse16 Lembar orisinalitas karya yang dapat diunduh pada : http://bit.ly/lembarpernyataan Scan bukti pembayaran registrasi lomba 5. Setelah peserta mengunggah karya, maka wajib melakukan konfirmasi viaWA/LINE maksimal 24 jam kepada Atalya ( 6281280428248) setelahmengunggah karya dengan format “Poster Nama Peserta Jumlah Poster yangdikirim Judul Poster Nomor Hp yang dapat dihubungi” IV. PELAKSANAAN LOMBA POSTER NURSE FIK UI 20161.Penjurian karya akan dilaksanakan pada tanggal 28 September 2016 – 5Oktober 2016.2.Panitia akan mulai mengunggah karya ke akun Facebook NURSE FIK 2016mulai dari tanggal 30 September 2016.3.Selang waktu untuk memperoleh voting “LIKE” yaitu dari tanggal 30September 2016 s/d 21 Oktober 2016.

4.Poster yang mendapat “LIKE” terbanyak akan mendapat penghargaansebagai “Juara Poster Terfavorit”.5.Tiga (3) buah poster terbaik sebagai pemenang akan dihubungi olehpanitia pada tanggal 30 Oktober 2016.6.Peserta tidak akan diminta hadir ke tempat lomba, namun akan pemenangakan dibacakan saat acara “Closing NURSE FIK UI 2016” dan penghargaanakan ditransfer ke yang bersangkutan.7.Acara Closing NURSE FIK UI 2016 akan diadakan pada tanggal 30Oktober 2016.V. PENGHARGAAN DAN HADIAHJuara I: Sertifikat (online) Uang Tunai Rp 500.000,00Juara II: Sertifikat (online) Uang Tunai Rp 300.000,00Juara III: Sertifikat (online) Uang Tunai Rp 200.000,00Juara Poster Terfavorit: Sertifikat (online) Uang Tunai Rp 100.000,00

VI. JADWAL LOMBA POSTER NURSE FIK UI 2016NoKegiatanTanggal1Registrasi Peserta Lomba Early Bird19 Juni – 29 Juni 20162Registrasi Peserta Lomba Late Bird30 Juni 2016 – 26 September 20163Kirim Poster ke e-mail NURSE FIK UI 30 Juni 2016 – 26 September 201620164Voting “LIKE” di fanpage Facebook30 September 2016 – 21 Oktober 2016NURSE FIK UI 20165Pengumuman Pemenang Fotografi30 Oktober 20166Pemberian hadiah kepada pemenang30 Oktober 2016 – 2 November 2016VII. INFORMASI SEKRETARIAT PELAKSANASC BEM FIK UIGedung C lantai 4 Rumpun Ilmu Kesehatan Universitas Indonesia DepokE-mail: nursingfestivalfikui@gmail.comTwitter: fik nurseInstagram: fik nurseFacebook Fanpage : NURSE FIK UILINE: @sve0478cContact Person: Atalya ( 6281280428248)

VIII. KRITERIA PENILAIAN SELEKSI POSTER NURSE FIK UI 2016Nilai (BobotNoKriteria PenilaianBobotSkorx Skor)1.Format Poster 20Format gambar, ukuran gambar, filesize,jenis kertas, dan posisi kertas2.Orisinalitas karya 20Kesesuaian dengan temandansubtema,lingkup eksplorasi tema3.Kualitas penyampaianpesan,kreativitasdan60keunikan, inovasi serta kualitas artistic penyajianvisualJumlahKeterangan :Rentang skor 1 – 10Jumlah nilai tertinggi adalah 1000100

PETUNJUK TEKNIS LOMBA PUISINURSE FIK UI 2016

KETENTUAN LOMBA PUISI NATIONAL NURSING FESTIVAL (NURSE)FAKULTAS ILMU KEPERAWATAN UNIVERSITAS INDONESIA 2016I. KETENTUAN TEKNISA. KETENTUAN PESERTA1.Peserta lomba puisi adalah UMUM secara perorangan dan bukan suatuperwakilan organisasi.2.Setiap peserta mengirimkan maksimal 2 buah karya orisinil.3.Puisi yang dilombakan merupakan HASIL KARYA SENDIRI (bukan hasilkarya orang lain kemudian diikutsertakan lomba).4.Puisi yang dilombakan merupakan hasil karya yang baru dibuat padarentang waktu 19 Juni 2016 – 26 September 2016.5.Puisi yang dilombakan sesuai dengan tema yaitu “Strong Lungs BuildHealthy Life”.6.Setiap peserta wajib menaati peraturan yang telah ditetapkan selamamengikuti Lomba Puisi NURSE FIK UI 2016.7.Apabila ada peserta yang terbukti melakukan pelanggaran terhadap peraturanyang telah ditetapkan, maka peserta akan DIDISKUALIFIKASI dan akanDIBATALKAN penghargaan apabila telah ditentukan menjadi pemenanglomba.B. KETENTUAN KARYA1.Puisi adalah karya orisinil peserta lomba, belum pernah dipublikasikan, danbelum pernah diikutsertakan dalam perlombaan sebelumnya.2.Puisi menggunakan bahasa Indonesia atau bahasa Inggris yang mudahdipahami dan sesuai kaidah penulisan.3.Kalimat yang terkandung di dalam puisi tidak mengandung unsur SARA.

4.Puisi dibuat dengan kertas berukuran A4, Portrait, Font Times New Roman,Ukuran 12, Spasi 1,5.5.Panitia mempunyai hak untuk mempublikasikan puisi dengan mencantumkanpenulis ke dalam akun resmi media sosial NURSE FIK UI 2016.6.Karya yang telah diikutsertakan merupakan hak panitia dan tidak akandikembalikan.7.Puisi dikirim ke e-mail NURSE FIK UI 2016 dalam format .pdfII. TEKNIS PENDAFTARAN1. Setiap peserta melakukan pendaftaran dengan mengisi formulir pendaftaran dihttp://bit.ly/regist-art2. Setiap peserta wajib membayar biaya pendaftaran Lomba Puisi untuk pesertaearly bird sebesar Rp 28.000,00/puisi dan peserta late bird sebesar Rp35.000,00/puisi ke rekening panitia NURSE FIK UI 2016 yaitu:Bank: BNINo. rekening : 0346532851a.n: Anggita Dian Puspita3. Setelah melakukan langkah-langkah tersebut di atas, peserta wajib melakukankonfirmasi serta mengirimkan scan bukti pembayaran via SMS/WA/LINEmaksimal 24 jam kepada Warda ( 6285313181554) setelah pengiriman formulirdengan format “Pendaftaran Puisi NURSE FIK UI 2016 Nama Peserta jumlahkarya yang dikirimkan”III. TEKNIS PENGUMPULAN KARYA1. Registrasi peserta early bird akan dibuka dari tanggal 19 Juni – 29 Juni 2016.2. Registrasi peserta late bird akan dibuka dari tanggal 30 Juni 2016 s/d 26September 2016.3. Panitia tidak menerima karya yang dikirimkan melewati tanggal 26September 2016.

4. Karya HANYA dapat dikirimkan ke e-mail NURSE FIK UI 2016 Puisi NamaPeserta Nomor Hp yang dapat dihubungi”5. Karya yang dikirim ke e-mail berupa .zip yang berisi : Puisi (dalam format .pdf) Curriculum Vitae Peserta yang dapat diunduh pada : http://bit.ly/cv-nurse16 Lembar orisinalitas karya yang dapat diunduh pada : http://bit.ly/lembarpernyataan Scan bukti pembayaran registrasi lomba 5. Setelah peserta mengirimkan karya, maka wajib melakukan konfirmasi viaSMS/WA/LINE maksimal 24 jam kepada Warda ( 6285313181554) setelahmengirim karya dengan format “Puisi Nama Peserta Jumlah Puisi yangdikirim Nomor Hp yang dapat dihubungi” IV. PELAKSANAAN LOMBA PUISI NURSE FIK UI 20161. Penjurian karya akan dilaksanakan pada tanggal 28 September 2016 – 5Oktober 2016.2. Tiga (3) buah puisi terbaik sebagai pemenang akan dihubungi oleh panitia padatanggal 30 Oktober 2016.3. Peserta tidak akan diminta hadir ke tempat lomba, namun pemenang akandibacakan saat acara “Closing NURSE FIK UI 2016” dan penghargaan akanditransfer ke yang bersangkutan.4. Acara Closing NURSE FIK UI 2016 akan diadakan pada tanggal 30 Oktober 2016.

V. PENGHARGAAN DAN HADIAHJuara I: Sertifikat (online) Uang Tunai Rp 500.000,00Juara II: Sertifikat (online) Uang Tunai Rp 300.000,00Juara III: Sertifikat (online) Uang Tunai Rp 200.000,00VI. JADWAL LOMBA PUISI NURSE FIK UI 2016NoKegiatanTanggal1Registrasi Peserta Lomba Early Bird19 Juni – 29 Juni 20162Registrasi Peserta Lomba Late Bird30 Juni 2016 – 26 September 20162Kirim Puisi ke e-mail NURSE FIK UI30 Juni 2016 – 26 September 201620163Pengumuman Pemenang Puisi30 Oktober 20164Pemberian hadiah kepada pemenang30 Oktober 2016 – 2 November 2016VII. INFORMASI SEKRETARIAT PELAKSANASC BEM FIK UIGedung C lantai 4 Rumpun Ilmu Kesehatan Universitas Indonesia DepokE-mail: nursingfestivalfikui@gmail.comTwitter: fik nurseInstagram: fik nurseFacebook Fanpage: NURSE FIK UILINE: @sve0478cContact Person: Warda ( 6285313181554)

VIII. KRITERIA PENILAIAN SELEKSI PUISI NURSE FIK UI 2016Nilai (BobotNoKriteria PenilaianBobotSkorx Skor)1.Kelengkapan aspek formal puisi 20Memuat1. Judul2. Pengarang3. Tipografi (bait dan lirik)4. Titimangsa penulisan2.Keselarasan unsur puisi60 Struktur disusun dengan memadukan unsur1. Citraan2. Majas3. Rima dan irama4. Diksi dan idiom (ketepatan pemilihan danpengungkapan kata)3.Kejelasan hakikat puisi 20Memuat1. Pengembangan tema/isi puisiyangdisesuaikan dengan judul puisi2. Amanat (baik tersurat maupun tersirat)3. Sikap penulis (baik terhadap tema puisimaupun kepada pembaca)Keterangan :Rentang skor 1 – 10Jumlah nilai tertinggi adalah 1000

PETUNJUK TEKNIS SPEELING BEENURSE FIK UI 2016

KETENTUAN LOMBA SPELLING BEE NURSE 2016FAKULTAS ILMU KEPERAWATAN UNIVERSITAS INDONESIAI. KETENTUAN TEKNISA. KETENTUAN PESERTA1. Peserta adalah mahasiswa/i S1 (Ilmu Keperawatan/Pendidikan Ners) statusaktif yang dibuktikan dengan kartu mahasiswa.2. Peserta lomba bersifat individu. Setiap institusi diperkenankan mengirimlebih dari 1 (satu) peserta.3. Setiap peserta wajib menaati semua peraturan yang telah ditetapkan selamamengikuti Lomba Spelling Bee NURSE 2016.B. KETENTUAN LOMBA1. Bentuk lomba adalah Spelling atau pengejaan kata dalam bahasa Inggris.2. Lomba akan dibagi ke dalam 2 tahap:a.Tahap Spelling Written Test: pada tahap ini setiap peserta akan diberikan10 kata dalam bahasa Inggris (British Pronounciation) yang berkaitandengan tema “Respirasi dan Oksigenasi”. Peserta wajib menuliskankata yang disebutkan oleh juri di lembar jawaban yang diberikan olehpanitia dalam waktu 1 menit.b.Tahap Spelling Oral Test: tahap ini diikuti oleh 10 peserta terbaikberdasarkan penilaian juri pada tahap sebelumnya. Setiap peserta akanmelalui lima level. Setiap level terdiri atas satu kata dalam bahasa Inggrisyang berkaitan dengan tema “Respirasi dan Oksigenasi” dan masingmasing memiliki poin yang berbeda. Peserta wajib mengucapkan setiapkata pada setiap level dalam waktu 30 detik secara langsung.

3. Peserta yang terlambat memasuki ruangan perlombaan pada tahap SpellingWritten Test dipersilahkan untuk mengikuti perlombaan tanpa mendapatperpanjangan waktu. Sedangkan, peserta yang terlambat pada tahap SpellingOral Test dapat mengikuti perlombaan jika nama peserta belum dipanggilsebanyak tiga kali dalam dua periode.4. Peserta dilarang membawa kamus atau perangkat apapun yang berhubungandengan bahasa inggris saat berada di ruangan lomba. Peserta yang melanggaraturan tersebut akan didiskualifikasi dari perlombaan.5. Peserta dilarang untuk bertanya ataupun memberikan bantuan kepada pesertalainnya walaupun berasal dari instansi pendidikan yang sama.6. Panitia berhak melakukan inspeksi kepada setiap peserta Spelling indakankecurangan.7. Jika peserta terdapat melanggar ketentuan lomba yang tercantum padapetunjuk teknis, panitia berhak mendiskualifikasi peserta tersebut.II. TEKNIS PENDAFTARAN1. Setiap peserta wajib mendaftarkan diri dengan mengisi formulir pendaftarandi http://bit.ly/NURSE2016. Pendaftaran dibuka untuk dua periode:a. Early bird: dimulai dari tanggal 19 Juni 2016 hingga 29 Juni 2016.b. Late bird: dimulai dari tanggal 30 Juni 2016 hingga 26 September2016.2. Setiap peserta wajib membayar biaya pendaftaran sebesar Rp40.000,00untuk periode early bird dan sebesar Rp50.000,00 untuk periode late bird.Pembayaran dilakukan dengan cara transfer ke rekening panitia NURSE2016.Bank: BNINo. Rekening: 0377967808a.n.: Diyah Hardiyanty

3. Peserta wajib mengunggah scan bukti pembayaran dan scan formulirpendaftaran via email ke nursingfestivalfikui@gmail.com maksimal 24 jamsetelah pembayaran.4. Setelah melakukan registrasi, peserta memberikan konfirmasi via smsmaksimal 24 jam kepada Viona (081296917160) dengan format “RegistrasiSpelling Bee nama peserta institusi”.5. Peserta melakukan registrasi ulang saat hari perlombaan berlangsung padatanggal 30 Oktober 2016 dengan membawa kartu mahasiswa dari institusimasing-masing. Peserta yang tidak melakukan registrasi ulang dianggapmengundurkan diri dan uang pendaftaran tidak akan dikembalikan.III. PELAKSANAAN LOMBA SPELLING BEE NURSE 20161. Perlombaan Spelling Bee terbagi atas dua tahapan: Spelling Written Testdan Spelling Oral Test.2. Tahap pertama yaitu Spelling Written Test akan diikuti oleh seluruh pesertalomba. Dalam tahap ini, juri akan menyebutkan 10 kata dalam bahasainggris yang berkaitan dengan tema “Respirasi dan Oksigenasi”. Pesertahanya diberikan waktu selama 1 menit untuk menuliskan ejaan yang tepatdari setiap kata yang diucapkan oleh juri.3. Peserta dilarang membawa kamus atau perangkat apapun yangberhubungan dengan bahasa inggris saat berada di ruangan lomba. Pesertayang melanggar aturan tersebut akan didiskualifikasi dari perlombaan.4. Tahap kedua yaitu Spelling Oral Test akan diikuti oleh sepuluh pesertalomba terbaik berdasarkan penilaian juri yang langsung diumumkan setelahSpelling Written Test dilaksanakan. Dalam tahap ini, terdapat lima levelyang terdiri dari 2 (dua) kata setiap level.5. Jika berdasarkan penilaian juri terdapat lebih dari 10 peserta yang memilkinilai yang sama, maka juri akan memberikan soal tambahan sebanyak limakata yang harus dituliskan oleh para peserta. Setiap kata akan diberikan

waktu sebanyak 30 detik dan langsung dikumpulkan ke panitia sebelumkata berikutnya diucapkan. Peserta yang berhak maju ke tahap berikutnyaialah peserta dengan ketepatan pengejaan dan waktu pengumpulan tercepatberdasarkan penilaian juri.6. Kesepuluh peserta yang terpilih ke tahap Spelling Oral Test akandipersilahkan untuk mengambil undian nomor urut tampil dan setiappeserta akan diberikan lima kata untuk dieja secara langsung di hadapanjuri.7. Peserta yang mendapat giliran maju akan dipanggil sebanyak tiga kali. Jikapeserta tidak hadir setelah tiga kali panggilan, maka peserta tersebutotomatis akan disimpan di nomor urut terakhir dan akan dipangil kembalisebanyak tiga kali.8. Jika peserta yang dipanggil kembali tidak hadir tanpa pemberitahuan yangjelas, maka peserta dinyatakan didiskualifikasi dan uang pendaftaran tidakdapat diambil kembali.9. Pada tahap kedua, setiap peserta hanya diberikan waktu selama 30 detikuntuk mengeja setiap kata per level yang diucapkan juri. Peserta dapatmemulai mengeja setelah juri menyebutkan kata yang harus dieja.10. Setiap kata memiliki poin yang berbeda sesuai dengan level.11. Jika peserta tidak dapat menyelesaikan ejaan dalam 30 detik, maka katatersebut dianggap salah. Peserta yang mengucapkan satu huruf salah(misspell), maka kata yang diberikan juri terhitung salah.12. Peserta melakukan spelling untuk kelima kata sehingga tidak berlakusistem gugur. Jika peserta salah mengeja salah satu kata, maka peserta tetapdapat mengeja kata yang lainnya pada level berikutnya.13. Jika pada tahap Spelling Oral Test terdapat lebih dari tiga orang yangmemiliki nilai tertinggi dengan jumlah nilai yang sama, maka juri akanmemberikan sepuluh soal rebutan dengan sistem penilaian sama dengansistem penilaian pengejaan pada tahap Spelling Oral Test. Tiga peserta yang

memilki jumlah nilai tertinggi akan ditetapkan sebagai juara 1, juara 2, danjuara 3.14. Penentuan pemenang ditentukan berdasarkan kata terbanyak yang berhasildieja oleh setiap peserta. Keputusan juri mutlak dan tidak dapat diganggugugat.15. Pengumuman pemenang lomba akan diumumkan saat penutupan acaraNURSE 2016.IV. PENGHARGAAN DAN HADIAHJuara I: Sertifikat Uang Tunai sebesar Rp 600.000,00Juara II: Sertifikat Uang Tunai sebesar Rp 400.000,00Juara III: Sertifikat Uang Tunai sebesar Rp 300.000,00V. JADWAL LOMBA SPELLING BEENo.1.UraianPendaftaran pesertaWaktuEarly bird: 19 Juni 2016hingga 29 Juni 2016.Late Bird: 30 Juni 2016hingga 26 September2016.2.Pelaksanaan lomba spelling bee3.Pengumumanpemenangpenyerahan hadiah29 Oktober 2016dan 30 Oktober 2016

VI. INFORMASI SEKRETARIAT PELAKSANASC BEM FIK UIGedung C lantai 4 Rumpun Ilmu Kesehatan Universitas Indonesia DepokE-mail: nursingfestivalfikui@gmail.comTwitter: fik nurseIG: fik nurseFanpage: NURSE FIK UILINE: @sve0478cContact Person: Viona (081296917160) line: mariavionaaVII. KRITERIA PENILAIAN*No.Word LevelPoin1.Level 1102.Level 2153.Level 3204.Level 4255.Level 530(*): Keputusan juri mutlak dan tidak dapat diganggu gugat.

PETUNJUK TEKNIS LOMBA SPEECHNURSE FIK UI 2016

KETENTUAN LOMBA SPEECH NURSE 2016FAKULTAS ILMU KEPERAWATAN UNIVERSITAS INDONESIAI. KETENTUAN TEKNISA. KETENTUAN PESERTA1. Peserta adalah mahasiswa/i S1 (Ilmu Keperawatan/Pendidikan Ners) statusaktif yang dibuktikan dengan kartu mahasiswa.2. Peserta lomba bersifat individu. Setiap institusi diperkenankan mengirimlebih dari 1 (satu) peserta.3. Setiap peserta wajib menaati semua peraturan yang telah ditetapkan selamamengikuti Lomba Speech NURSE 2016.B. KETENTUAN LOMBA1. Bentuk lomba adalah pidato dalam bahasa Inggris atau Speech (British Style).2. Setiap peserta diwajibkan membuat naskah speech dengan tema utama TheTop Five Tobacco-Related Pulmonary Diseases: What are thePreparations and Strategies that Indonesian Nursing Students’ Must Haveto be able to Face the Increasing Prevalences of Tobacco-Related Deseasesin Indonesia”. Peserta dapat memilih subtema speech yang akan diumumkanoleh panitia pada periode pendaftaran kedua, yaitu tanggal 30 Juni valfikui@gmail.com sebelum tanggal 26 September 2016.3. Naskah speech yang telah disubmit ke email NURSE 2016 dikumpulkankembali dalam bentuk hardcopy sebanyak dua rangkap (untuk juri) saatregistrasi perlombaan pada hari H.

4. Lomba akan dibagi ke dalam dua babak, yaitu:a. Babak penyisihan (Oral Speech): pada babak ini, setiap peserta akanmembawakan naskah speech yang telah dikumpulkan kepada pihak panitia.Setiap peserta akan diberikan waktu selama 7 (tujuh) menit untukmembawakan naskah speech. Sepuluh peserta dengan jumlah nilai tertinggiberdasarkan penilaian juri berhak melaju ke babak selanjutnya.b. Babak final (Impromptu Speech): pada babak ini, sepuluh peserta yangterpilih akan mengambil undian subtema speech seputar isu-isu yangberkaitan dengan kesehatan Respirasi dan Oksigenasi. Setiap peserta akandiberikan waktu selama 25 menit untuk mempersiapkan speech dan selama7 (tujuh) menit untuk mempresentasikan speech secara impromptu. Tigapeserta dengan jumlah nilai tertinggi berdasarkan penilaian juri berhakmendapatkan juara 1, juara 2, dan juara 3.5. Peserta yang terlambat memasuki ruangan dipersilahkan memasuki ruangandan mendapatkan pengurangan poin sebanyak 10 poin.6. Peserta dilarang membawa kamus bahasa Inggris atau alat bantu dalammempersiapkan speech ke dalam ruangan lomba.7. Panitia berhak melakukan inspeksi kepada setiap peserta lomba untukmenghindari kecurangan yang dapat terjadi.8. Jika peserta melanggar ketentuan lomba pada petunjuk teknis, maka panitiaberhak mendiskualifikasi peserta tersebut.II. TEKNIS PENDAFTARAN1. Setiap peserta wajib mendaftarkan diri dengan mengisi formulir pendaftarandi http://bit.ly/NURSE2016. Pendaftaran dibuka untuk dua periode:a. Early bird: dimulai dari tanggal 19 Juni 2016 hingga 29 Juni 2016.b. Late bird: dimulai dari tanggal 30 Juni 2016 hingga 26 September 2016.

2. Setiap peserta wajib membayar biaya pendaftaran sebesar Rp55.000,00untuk periode early bird dan sebesar Rp65.000,00 untuk periode late bird.Pembayaran dilakukan dengan cara transfer ke rekening panitia NURSE2016.Bank: BNINo. Rekening: 0377967808a.n.: Diyah HardiyantyPeserta wajib mengunggah scan bukti pembayaran dan scan formulirpendaftaran via email ke nursingfestivalfikui@gmail.com maksimal 24 jamsetelah pembayaran.3. Setelah melakukan registrasi, peserta memberikan konfirmasi via smsmaksimal 24 jam kepada Viona (081296917160) dengan format “RegistrasiSpeech nama peserta institusi”.4. Peserta diharapkan membuat naskah speech berdasarkan tema “The Top FiveTobacco-Related Pulmonary Diseases: What are the Preparations andStrategies that Indonesian Nursing Students’ Must Have to be able to Facethe Increasing Prevalences of Tobacco-Related Deseases in Indonesia”.Peserta dapat memilih subtema yang akan diumumkan panitia pada periodependafataran kedua yaitu tanggal 30 Juni 2016. Naskah speech akandikumpulkan saat hari perlombaan.5. Peserta melakukan registrasi ulang saat hari perlombaan berlangsung padatanggal 22 Oktober 2016 dengan membawa kartu mahasiswa dari institusimasing-masing. Peserta yang tidak melakukan registrasi ulang dianggapmengundurkan diri dan uang pendaftaran tidak akan dikembalikan.III. PELAKSANAAN LOMBA SPEECH NURSE 20161. Peserta lomba diwajibkan melakukan registrasi ulang yang dilakukan saathari perlombaan berlangsung dan dalam waktu yang telah ditentukan olehpanitia.

2. Pengumpulan naskah speech dilakukan dalam bentuk softcopy ke emailNURSE 2016: nursingfestivalfikui@gmail.com sebelum tanggal 26September 2016 dan dalam bentuk hardcopy yang diserahkan kepadapanitia dan dilakukan bersamaan dengan registrasi ulang sebanyak duarangkap dengan ketentuan: Teks harus diketik komputer dengan ukuran font 14, tipe font TimesNew Roman, spasi 1,5 untuk judul dan ukuran font 12, tipe fontTimes New Roman, spasi 1,5 di kertas A4. Di bawah judul ditulis nama peserta, asal institusi, dan e-mailpeserta. Di pojok kanan atas ditulis pilihan subtema speech.3. Setelah melakukan registrasi, peserta dimobilisasi untuk masuk ke ruanganlomba.4. Sebelum lomba dimulai, para peserta akan diberikan waktu selama 15 menituntuk mempersiapkan diri.5. Pada pukul 09.05 WIB, perlombaan akan dimulai dengan penampilanpeserta pertama.6. Setiap peserta akan diberikan kesempatan untuk membawakan naskahspeech dengan durasi lima hingga tujuh menit.7. Akumulasi nilai oleh kedua juri dilakukan setelah semua peserta telahme

VI. JADWAL LOMBA FOTOGRAFI NURSE FIK UI 2016 No Kegiatan Tanggal 1 Registrasi Peserta Lomba Early Bird 19 Juni - 29 Juni 2016 2 Registrasi Peserta Lomba Late Bird 30 Juni 2016 - 26 September 2016 3 Kirim Foto ke e-mail NURSE FIK UI 2016 30 Juni 2016 - 26 September 2016 4 Voting "LIKE" di akun INSTAGRAM NURSE FIK UI 2016

Related Documents:

1. Lomba Penguasaan Materi PAI atau Cerdas Cermat 2. Lomba Hifdzil Qur’an atau Hafalan surat-surat Pendek 3. Lomba Ceramah Atau Pildacil 4. Lomba Kaligrafi 5. Lomba Qasidah 6. Lomba Musabaqoh Tilawatil Qur’an dan Saritilawah 7. Lomba Shalat Barjamaah F. JUMLAH PESERTA 1. Lomba Penguasaan Materi PAI atau Cerdas Cermat 23 Regu 69 orang 2.

Petunjuk Teknis Pengelolaan Pembelajaran Riset di Madrasah. B. Tujuan Penyusunan Petunjuk Teknis Tujuan penyusunan petunjuk teknis ini adalah sebagai salah satu panduan operasional pengelolaan pembelajaran riset di Madrasah. C. Ruang Lingkup Petunjuk Teknis Ruang lingkup juknis ini diuraikan dengan sistematika sebagai berikut. 1.

1. Kegiatan FLS2N 2016 terdiri atas sebelas jenis cabang seni sebagai berikut. a. lomba Vokal Grup b. Festival Kreativitas Seni Tari c. Festival Kreasi Musik Tradisional d. Seni Baca Al –Qur’an e. Lomba Cipta Cerpen Berbahasa Indonesia f. Lomba Kreativitas Cerita Berbahasa Inggris (Story Telling) g. Lomba Baca Puisi h. Lomba Desain Poster i.

8 05219010 Ranu Putra Adi Surya FIK Farmasi S1 9 022191003 Heni Wildha Niya FIK Kesmas S1 10 152191072 Onni Candra Saputri FIK Kebidanan S1 11 152191073 Siti Miftahul Janah FIK Kebidanan S1 12 152191074 Rukmana FIK Kebi

6 Lomba Cerdas Cermat PAI (LCP) X X 7 Lomba Kaligrafi Islam (LKI) X 8 Lomba Mewarnai Kaligrafi (LMK) X 9 Lomba Seni Nasyid (LSN) X 10 Lomba Debat PAI (LDP) X 11 Lomba Kreasi Busana Muslimah (LKBM) X . 9 F. Waktu dan Tempat Pelaksanaan Pentas PAI Provinsi Tahun 2017 Berdasarkan Keputusan Kepala Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Jawa .

1. Kegiatan FLS2N 2015 terdiri atas sebelas jenis cabang seni sebagai berikut. a. Festival Kreativitas Seni Tari b. Festival Musik Tradisional c. Seni Baca Alquran d. Lomba Vokal Grup e. Lomba Cipta Cerpen Berbahasa Indonesia f. Lomba Kreativitas Cerita Berbahasa Inggris (Story Telling) g. Lomba Baca Puisi h. Lomba Desain Poster i. Lomba Cipta .

1. Cabang Lomba Pengetahuan PAI (LP PAI ) 2. Cabang Lomba Pengetahuan BTQ ( LP BTQ) 3. Cabang Lomba Keterampilan Gerakan dan Bacaan Shalat Fardu ( LK GEBSATA ) 4. Cabang Lomba Ketrampilan Tehnologi Informasi dan Komunikasi Islam ( LK TIKI ) 5. Cabang Lomba Cerdas Cermat Terpadu Pendidikan Agama Islam dan Umum (LCCT PAISUM ) 6.

Level 4 IS Business Analyst Minimum Standards and Grading Criteria This paper defines the minimum requirements for the knowledge, skills and behaviours defined in the standard, which are required for a pass. It also defines the criteria to be used for awarding the grade for merit or distinction. This paper should be read in conjunction with the Standard and Assessment Plan for the Level 4 IS .