PERENCANAAN BATANG TEKAN - Universitas Brawijaya

2y ago
212 Views
3 Downloads
1.20 MB
11 Pages
Last View : 12d ago
Last Download : 3m ago
Upload by : Audrey Hope
Transcription

PERENCANAANBATANG TEKANPKKI 1961

Perencanaan batang tekan jelas berbeda denganperencanaan batang tarik. Faktor utama dalamperencaan batang tekan adalah faktor tekuk (ω).Faktor Tekuk didapatkan pada Daftar III PKKIsetelah menghitung angka kelangsingan (λ)Angka kelangsingan (λ) merupakan nilai dari panjangtekuk dibagi dengan jari-jari inersia

TAHAPAN PERENCANAAN Cont.11. ANGKA KELANGSINGAN :Jari – Jari inersia𝑖𝑚𝑖𝑛 𝐼𝑚𝑖𝑛𝐹𝑏𝑟,Koef. Panjang Tekuk (ltk)

TAHAPAN PERENCANAAN Cont.22. FAKTOR TEKUK (ω): Daftar III PKKIDengan nilaiλ 8 makaω 1.06

TAHAPAN PERENCANAAN Cont.33. Tegangan Tekuk Ijin Sejajar Serata. Tegangan tekuk sejajar serat harus diambildari daftar II PKKI yang telah diketahui kelaskuat dan mutunya.

TAHAPAN PERENCANAAN Cont.4b. Tegangan tekuk sejajar serat juga bisadidapatkan dari daftar III PKKI, dengancatatan tegangan tersebut sudahmemperhitungkan faktor kelangsingan darisuatu batang tertekan. Sehingga𝜎𝑡𝑘//𝑃 𝐹𝑏𝑟

TAHAPAN PERENCANAAN Cont.54. Kontrol tegangan kayuTegangan tekan kayu harus lebih kecil daritegangan ijin yang disyaratkanDimana: 𝜎𝑡𝑘// Tegangan tekan ijin P Gaya tekan Fbr Luas penampang bruto ω faktor tekuk

APLIKASI RUMUS EULER UNTUK BATANG TEKANRumus Eulerdigunakan untuk perhitunganperencanaan batang tekan yang mengarah pada2pencarian Imin dengan;𝑛. 𝑙𝑡𝑘.𝑃𝐼𝑚𝑖𝑛 𝜋2. 𝐸Dimana: P Gaya tekan yang bekerja n Angka keamanan (umumnya dipakai n 5) E Modulus elastisitas ltk Panjang tekuk Untuk π2 10, untuk kayu kelas kuat II dengan E kg/cm2, maka2𝐼𝑚𝑖𝑛 10. 𝑛. 𝑃. 𝑙𝑡𝑘100000

APLIKASI RUMUS EULER UNTUK BATANG TEKANKelas ngan: Imin dalam cm4 P dalam ton ltk dalam meterI minimum𝐼𝑚𝑖𝑛2𝑛. 𝑙𝑡𝑘.𝑃 2𝑃. 𝑙𝑡𝑘 40.2𝜋 .𝐸250. 𝑃. 𝑙𝑡𝑘260. 𝑃. 𝑙𝑡𝑘

LATIHAN SOAL 1.Suatu kolom kayu tinggi 3 m dengan jenis kayu kelas I mutu A, dengankedua ujung sendi mengalami gaya tekan ultimate sebesar 40 kN, dimensikayu 80mm x 100mm, tentukan apakah kayu cukup kuat untuk menahangaya tekan yang bekerja.(Asumsi: tidak ada penahan lateral, kondisi terlindung kering udara dandengan pembebanan tetap )3m

LATIHAN SOAL 2. (TUGAS)Sebuah gudang dengan konstruksi kolom dan rangka atapterbuat dari kayu. Rencakan dimensi kolom tekan apabiladiketahui data perencanaan sebagai berikut:Data Perencanaan:- Kayu Kelas I Mutu A- Tinggi kolom 4 meter- Kondisi kering udara- Perletakan ujung kolom: jepit-sendi- Beban tetap

perencanaan batang tarik. Faktor utama dalam . Sebuah gudang dengan konstruksi kolom dan rangka atap terbuat dari kayu. Rencakan dimensi kolom tekan apabila diketahui data perencanaan sebagai berikut: Data Perencanaan: - Kayu Kelas I

Related Documents:

LATIHAN SOAL 2 BATANG TEKAN (SNI 7973:2013) Sebuah gudang dengan konstruksi kolom dan rangka atap terbuat dari kayu. Rencakan dimensi kolom tekan apabila diketahui data perencanaan sebagai berikut: Data Perencanaan: - Kayu mutu E20 dan Kelas Mutu A -

penampang profil tunggal dan tersusun, perencanaan batang tekan struktur kolom dan perencanaan batang tekan rangka atap dengan profil tersusun siku ganda dan pelat koppel. DAFTAR PUSTAKA a) Agus Setiawan,”Perencanaan Struktur Baja Dengan Metode LRFD (Berdasarkan SNI 03-1729-2002)”, Penerb

Fakultas ilmu Administrasi Universitas Brawijaya sebagai salah satu fakultas tertua, tentu saja telah memiliki segudang . Penyuluh jiwa budi satria nan perwira Itulah sri maharaja Brawijaya mulia O, Brawijaya luhur citanya, luhur tujuannya O, Brawijaya lambang abadi, kebangunan Indonesia. 11 D. LAGU MARS FIA UB

PENERIMA PENDANAAN PENELITIAN DI UNIVERSITAS BRAWIJAYA TAHUN ANGGARAN 2021 20 PTN Universitas Brawijaya Penelitian Dasar Unggulan Perguruan Tinggi ASEP AWALUDIN PRIHANTO 0002068102 PRODUKSI HIDROLISAT PROTEIN IKAN (HPI) DARI LIMBAH HASIL PERIKANAN MENGGUNAKAN MIKROORGANISME PROTEOLITIK ISOLAT LOKAL 2 21 PTN Universitas Brawijaya Penelitian Terapan

struktur rangka baik atap maupun jembatan baja, juga pada struktur portal, tempat berkumpulnya batang-batang, yang disebut titik buhul, menggunakan pelat penyambung yang dinamakan pelat buhul, dimana batang-batang tadi diikat dengan menggunakan alat pengikat pada pelat buhul

pada batang AB terdapat gaya aksial tarik. Struktur semacam ini disebut Rangka Batang,m yang gaya dalamnya hanya berupa Gaya Aksial saja. Gambar 6.3 Portal Tiga Sendi, Bila Perletakan Diganti Rangka batang yang akan dibahas adalah rangka batang sederhana, yaitu

2.1. Rangka Batang (Truss) Rangka batang merupakan konfigurasi batang-batang lurus individual yang satu sama lain dihubungkan melalui sendi disetiap ujungnya sehingga keseluruhannya menyusun kesatuan struktural. Kesemua rangka batang pada hakekatnya merupakan struk

Annual Book of ASTM Standards now available at the desktop! ASTM updates nearly 3,000 standards annually! Annual Book of Volume 01.05: Steel--Bars, Forgings, Bearing, Chain, Tool ASTM Standards now available at the desktop! Section 1: Iron and Steel Products Volume 01.01: Steel--Piping, Tubing, Fittings Volume 01.02: Ferrous Castings; Ferroalloys Volume 01.03: Steel--Plate, Sheet, Strip, Wire .