Kumpulan 44 Fatwa Muqbil Bin Hadi Al Wadi'i

2y ago
56 Views
2 Downloads
340.38 KB
68 Pages
Last View : 17d ago
Last Download : 3m ago
Upload by : Troy Oden
Transcription

Fatwa-fatwa Syaikh Muqbil Seputar Puasahttp://assunnah.cjb.netRISALAH RAMADHANUntuk SaudarakuKumpulan 44 Fatwa Muqbil bin Hadi al-Wadi’iSyaikh Al-Allamah Al-Muhaddits Al-FahhamahMuqbil bin Hadi al-Wadi’i1PDF created with FinePrint pdfFactory trial version http://www.softwarelabs.com

Fatwa-fatwa Syaikh Muqbil Seputar Puasahttp://assunnah.cjb.net ﺳﻠﺴﻠﺔ ) اﻟﻤﻨﺘﻘﻰ ( ﻣﻦ ﻓﺘﺎوى اﻟﺸﯿﺦ اﻟﻌﻼﻣﺔ ﻣﻘﺒﻞ ﺑﻦ ﻫﺎدي اﻟﻮادﻋﻲ ﺑﻠﻮغ اﻟﻤﺮام ﻣﻦ ﻓﺘﺎوى اﻟﺼﯿﺎم أﺳﺌﻠﺔ اﺟﺎب ﻋﻠﯿﻬﺎ اﻟﺸﯿﺦ ﻣﻘﺒﻞ ﺑﻦ ﻫﺎدي اﻟﻮادﻋﻲ إﻋﺪاد أﺑﻲ ﻣﺎﻟﻚ اﻟﻤﻘﻄﺮي وأﺑﻲ ﻃﻠﺤﺔ اﻟﺪﺑﻌﻲ اﻟﻨﺎﺷﺮ اﻟﻤﻜﺘﺒﺔ اﻟﺴﻠﻔﯿﺔ اﻟﺪﻋﻮﯾﺔ Silsilah Al Muntaqa min Fatawa Asy Syaikh AlAllamah Muqbil bin Hadi Al Wadi'iJudul Asli :Peringkas :Penerbit :Bulugh Al Maram min Fatawa AshShiyam As-ilah Ajaba 'alaiha AsySyaikh Muqbil bin Hadi Al Wadi'iAbu Malik Al MaqthoryAbu Tholhah Ad Duba'iAl Maktabah As Salafiyyah Ad Da'wiyyah– Masjid Jamal Ad Din – Al Bab Al Kabir– Al Yaman – Ta'iz2PDF created with FinePrint pdfFactory trial version http://www.softwarelabs.com

Fatwa-fatwa Syaikh Muqbil Seputar Puasahttp://assunnah.cjb.netEdisi Indonesia :RISALAH RAMADHANUntuk SaudarakuKumpulan 44 Fatwa Muqbil bin Hadi al-Wadi’iPenerjemahEditorSetting & Lay OutPenerbitCetakanIbnu Abi YusufUstadz Abu HamzahAfaf Abu RafifPustaka Ats-TsiQaatPressJl. Kota Baru III No 12Telp 022 5205831Ke-I Sya'ban 1423 H/Oktober 2002 M3PDF created with FinePrint pdfFactory trial version http://www.softwarelabs.com

Fatwa-fatwa Syaikh Muqbil Seputar Puasahttp://assunnah.cjb.netPENGANTAR PENERBITegala puji bagi Allah subhanahu waTa'ala, shalawat serta salam kepadaRasululah , beserta keluarganya,para shahabatnya, dan para pengikutnya hinggaakhir zaman.Buku kecil di hadapan pembaca ini,merupakan terbitan perdana Ats-TsiQat Press,yang mencoba untuk hadir di tengah-tengahhausnya umat akan siraman ilmu agama. Padapenerbitanperdanainikamisengajamenyuguhkan tulisan Abu Malik Al Maqtharydan Abu Tholhah Ad Duba'i, yang mentranskripfatwa-fatwa Syaikh Muqbil Al Wadi'irahimahullah seputar masalah puasa.Sebagaimana kita ketahui, SyaikhMuqbil rahimahullah merupakan seorang ulamabesar di zaman ini yang diakui sebagai salahseorang imam Ahlus Sunnah wal Jama'ah, namunkarya-karya beliau belum banyak diterjemahkanke dalam bahasa Indonesia. Padahal tulisantulisan beliau cukup banyak dan berisipembahasan-pembahasan kekinian yang banyakdibutuh-kan umat.S 4PDF created with FinePrint pdfFactory trial version http://www.softwarelabs.com

Fatwa-fatwa Syaikh Muqbil Seputar Puasahttp://assunnah.cjb.netSemoga di masa yang akan datang kamidapat turut berperan lebih banyak dalammenyebarkan dakwah melalui terbitan-tebitankami, insya Allah.Bandung, Sya'ban 1423 H/Oktober 2002 MPenerbit5PDF created with FinePrint pdfFactory trial version http://www.softwarelabs.com

Fatwa-fatwa Syaikh Muqbil Seputar Puasahttp://assunnah.cjb.netDAFTAR ISIPENGANTAR PENERBITDAFTAR ISIPENGANTAR PENERJEMAHRiwayat Hidup Syaikh Muqbil bin Hadi Al-Wadi’iRahimahullah Ta’ala Soal 1: Kapan waktu niat Soal 2: Apa yang harus dilakukan bila mengetahuiwaktu Ramadhan setelah terbit fajar Soal 3: Puasa sehari sebelum Ramadhan karena ragu Soal 4: Shoum wishol (puasa lagi setelah berbuka) Soal 5 : Yang harus dilakukan saat sahur ketikaterdengar adzan Subuh Soal 6: Adakah keutamaan meninggal di bulanRamadhan Soal 7: Yang harus dilakukan wanita hamil ataumenyusui bila berbuka Soal 8: Datang haidh sebelum Maghrib Soal 9: Berbuka bagi wanita hamil atau melahirkan Soal 10: Berbuka karena keluar darah sebelummelahirkan Soal 11: Berbuka karena sakit bertahun-tahun Soal 12: Memakai siwak dan sikat gigi/pasta gigi Soal 13: Memakai wangi-wangian dan Cologne Soal 14: Memakai tetes mata, tetes telinga, dan teteshidung6PDF created with FinePrint pdfFactory trial version http://www.softwarelabs.com

Fatwa-fatwa Syaikh Muqbil Seputar Puasahttp://assunnah.cjb.net Soal 15: Memakai suntikanSoal 16: Mencabut gigiSoal 17: Orang pingsan dan muntahSoal 18: Berenang di darat dan di lautSoal 19: Mencicipi masakanSoal 20: Menggunakan peralatan oksigen bagiseseorang yang menderita penyakit sesak nafasSoal 21: Kafarat atas suami yang berjima'Soal 22: Kafarat bagi istri yang berjima'Soal 23: Berjima’ dalam keadaan lupaSoal 24 : Berjima’ karena bodoh tentang hukumSoal 25: Mencumbui istriSoal 26: Ihtilam/ mimpi basah di siang hariSoal 27: Shalat dan shoum setelah ihtilamSoal 28: Berbuka di rumah bagi orang yang akanbepergianSoal 29: Waktu, tempat, dan raka'at sholat tarawihsesuai sunnahSoal ke-30 : Sholat di belakang imam tarawih 20raka'atSoal ke-31: Bolehkah sholat tarawih di rumahSoal ke-32 : Wanita keluar sholat tarawih denganwangi-wangianSoal ke-33 : Mematikan lampu pada waktu shalatsupaya menambah kekhusyu'anSoal ke-34 : Tentang hadits, “Tidak ada i’tikafkecuali di tiga masjid” ?7PDF created with FinePrint pdfFactory trial version http://www.softwarelabs.com

Fatwa-fatwa Syaikh Muqbil Seputar Puasahttp://assunnah.cjb.net Soal ke-35 : Lansia yang sudah pikun, bagaimanatentang shoumnya Soal ke-36 : Onani di bulan Ramadhan Soal ke-37 : Tahlil, takbir, tahmid setelah bacaansurat Adh-Dhuha imam tarawih Soal ke-38 : Shoum sunnah sebelum lunas mengqadhashoum wajib Soal ke-39 : Shoum bagi musafir yang berniat tinggaldalam waktu lama Soal ke-40 : Keluar mani setelah bercumbu Soal ke-41 : Zakat fitrah kepada pemerintah ataudalam bentuk uang Soal ke-42 : Wanita tidak shoum karena hamil danmelahirkan Soal ke-43 : Wanita haidh dan nifas menyentuh danmembaca Al-Qur'an Soal ke-44 : Wanita haidh dan nifas menghadirimajlis-majlis ilmu di masjid8PDF created with FinePrint pdfFactory trial version http://www.softwarelabs.com

Fatwa-fatwa Syaikh Muqbil Seputar Puasahttp://assunnah.cjb.netPENGANTAR PENERJEMAH ِﺭ ﻭ ﺮ ﺷ ﺫﹸﺑِﺎﷲِ ﻣِﻦ ﻮ ﻌ ﻧ ﻭ ﻩ ﻔِﺮ ﻐ ﺘ ﺴ ﻧ ﻭ ﻪ ﻨ ﻌِﻴ ﺘ ﺴ ﻧ ﻭ ﻩ ﺪ ﻤ ﺤ ﷲِ ﻧ ﺪ ﻤ ﺍﹶﻟﹾﺤ ﻦ ﻣ ﻭ ﻀِﻞﹶ ﻟﹶﻪ ﺪِﻯ ﺍﷲ ﻓﹶﻼﹶ ﻣ ﻬ ﻳ ﻦ ﺎ ﻣ ﺎﻟِﻨ ﻤ ﺌﹶﺎﺕِ ﺍﹶﻋ ﻴ ﺳ ﻣِﻦ ﺎ ﻭ ﻔﹸﺴِﻨ ﺍﹶﻧ ﻚ ﺮِﻳ ﻻﹶ ﺷ ﻩ ﺪ ﺣ ﺍِﻻﱠ ﺍﷲُ ﻭ ﺍﹶﻥﹾ ﻻﹶ ﺍِﻟﻪ ﺪ ﻬ ﺍﹶﺷ . ﻟﹶﻪ ﺎﺩِﻱ ﻼ ﻫ ﻠِﻞﹾ ﻓﹶ ﹶ ﻀ ﻳ . ﻟﹸﻪ ﻮ ﺳ ﺭ ﻭ ﻩ ﺪ ﺒ ﺍ ﻋ ﺪ ﻤ ﺤ ﺍﹶﻥﱠ ﻣ ﺪ ﻬ ﺍﹶﺷ ﻭ ﻟﹶﻪ ﻠﹶﻖ ﺧ ﺓٍﻭ ﺍﺣِﺪ ﻔﹾﺲٍ ﻭ ﻧ ﻦ ﻣ ﻠﹶﻘﹶﻜﹸﻢ ﺧ ﺍﻟﱠﺬِﻱ ﻜﹸﻢ ﺑ ﺍﺭ ﻘﹸﻮ ﺍﺗ ﺎﺱ ﺎﺍﻟﻨ ﻬ ﻳﺎﹶﻳ ﺍﺍﷲَ ﺍﻟﱠﺬِﻱ ﻘﹸﻮ ﺍﺗ ﻭ . ً ﺎﺀ ﻧِﺴ ﺍﻭ ﺮ ﺎﻻﹰ ﻛﹶﺜِﻴ ﺎﺭِﺟ ﻤ ﻬ ﺚﱠ ﻣِﻨ ﺑ ﺎﻭ ﻬ ﺟ ﻭ ﺎ ﺯ ﻬ ﻣِﻨ . ﺒﺎﹰ ﻗِﻴ ﺭ ﻜﹸﻢ ﻠﹶﻴ ﺇِﻥﱠ ﺍﷲ ﻛﹶﺎﻥﹶ ﻋ ﺎﻡ ﺣ ﺍﹾﻻﹶﺭ ﻥﹶ ﺑِﻪِ ﻭ ﺎﺀَﻟﹸﻮ ﺴ ﺗ elah umum diketahui kaum musliminakan kewajiban puasa Ramadhan yangsudah dijelaskan oleh Alloh Ta'aladan rasululloh . Namun sangat disayangkanfenomena tersebut tidak disertai denganpemahaman akan hukum-hukum dan praktekpelaksanaannya yang sesuai sunnah rasulullah .Kami terpanggil untuk menghadirkan kehadapan para pembaca buku kecil ini sebagaijawaban dari fenomena di atas.T9PDF created with FinePrint pdfFactory trial version http://www.softwarelabs.com

Fatwa-fatwa Syaikh Muqbil Seputar Puasahttp://assunnah.cjb.netBuku ini dipilih karena bobot isinya, yangdiuraikan sedemikian jelas disertai dalil-dalil dariAl-Qur'an dan As-Sunnah oleh seorang ulamabesar Ahli Hadits masa kini Asy-syaikh Muqbilbin Hadi Al-Wadi'i rahimuhulloh.Semoga buku ini tercatat sebagai amalshaleh bagi semua pihak yang berperan untukmenghadirkannya di hadapan pembaca.PenerjemahIbnu Abi Yusuf10PDF created with FinePrint pdfFactory trial version http://www.softwarelabs.com

Fatwa-fatwa Syaikh Muqbil Seputar Puasahttp://assunnah.cjb.netRiwayat HidupSyaikh Muqbil bin Hadi Al-Wadi’iRahimahullah Ta’alaeliau adalah Muqbil bin Hadi binMuqbil bin Qanidah Al-Hamadani AlWadi’i Al-Khallaaly dari kabilah AaluRasyid dan di timur Sha’dah dari lembahDammaj. Pada permulaan mencari ilmu, beliaubelajar pada sebuah jami’ Al-Hadi dan tak adaseorangpun pada waktu itu yang membantunyadalam thalabul ilmi. Selang beberapa waktubeliau pergi menuju Al-Haramain dan Najd.Suatu ketika seorang penceramah memberinyanasihat tentang kitab-kitab yang ber-manfaat danmenunjukkannyapadaShahih Bukhari,Bulughul Maram, Riyadlush Shalihin, FathulMajid dan memberinya satu nuskhah dari KitabTauhid.BBeliau menekuni dan mempelajari buku-bukutersebut. Beberapa waktu kemudian beliau pulangke negerinya dan mengingkari setiap apa yangdilihatnya yang menyelisihi tauhid daripenyembelihan yang diperuntukkan selain kepadaAllah, membangun kubah di atas kuburan danberdoa kepada orang-orang yang telah mati.11PDF created with FinePrint pdfFactory trial version http://www.softwarelabs.com

Fatwa-fatwa Syaikh Muqbil Seputar Puasahttp://assunnah.cjb.netKetika berita ini terdengar oleh orang-orangSyi’ah pada waktu itu, mereka mengatakan,“Barang-siapa yang mengubah ajaran agamanya,maka bunuhlah!” Sebagian dari merekamengadukan kepada kerabat-kerabat Syaikh,“Jika kalian tidak melarangnya, maka kami akanmemenjarakannya.”Setelah itu mereka memutuskan untukmemasukkannya kembali ke Jami’ Al-Hadi untukbelajar pada mereka dan menghilangkan syubhatsyubhat yang ada pada Syaikh (menurutanggapan mereka pent). Berkata Syaikh, “Ketikaaku melihat kurikulum yang ditetapkan adalahSyi’ah Mu’tazilah maka aku putuskan untukkonsentrasi dalam ilmu nahwu.”Dan tatkala terjadi perubahan politik antaraRepublik dan Kerajaan (Yaman), beliaumeninggalkan negerinya dan pergi ke Najranuntuk ber-mulazamah kepada Abul HusainMajduddin Al-Muayyid dan men-dapatkan faedahdarinya, terlebih khusus dalam bahasa Arab.Beliau tinggal di sana selama kurang lebih selamadua tahun, kemudian ber-’azzam untuk ber-rihlah(menempuh perjalanan pent) ke negeri Haramaindan Najd dan belajar pada sebuah madrasahtahfizh Al-Qur'an Al-Karim. Kemudian bertekadlagi untuk safar ke Makkah dan beliau12PDF created with FinePrint pdfFactory trial version http://www.softwarelabs.com

Fatwa-fatwa Syaikh Muqbil Seputar Puasahttp://assunnah.cjb.netmenghadiri durus (halaqoh-halaqoh ilmu pent) diantaranya adalah Syaikh Yahya bin Utsman AlBaqistani dan Syaikh Al-Qadhi Yahya Asywaldan Syaikh Abdurrazzaq Asy-Syahidi AlMahwithi.Lalu beliau masuk ke ma’had Al-Haram AlMakki dan selesai dari tingkatan mutawasith dantsanawi beliau pindah ke Madinah dan masuk keJami’ah Al-Islamiyah pada fakultas da’wah danushuluddin. Saat tiba waktu liburan Syaikhmerasa takut kehilangan waktunya, sehinggabeliau mengikutsertakan dirinya pada fakultassyari’ah untuk menambah ilmu. Karena materimaterinya saling berdekatan dan sebagiannyasama, maka hal itu dianggap sebagai murajaah(pengulangan) atas yang beliau pelajari difakultas da’wah.Selesai dari dua fakultas ini, Syaikh berkata,“Aku diberi dua ijazah, namun alhamdulillah akutidak menghiraukannya, yang terpenting bagikuadalah ilmu.” Setelah selesai dari dua fakultas inidibukalah di jami’ah untuk tingkatan lan-jutanyaitu magister, beliaupun mendaftar-kan dirinyadan beliau berhasil dalam ujian penerimaannyayaitu dalam bidang ilmu hadits. Berkata ku.Hanyabeberapasaat13PDF created with FinePrint pdfFactory trial version http://www.softwarelabs.com

Fatwa-fatwa Syaikh Muqbil Seputar Puasahttp://assunnah.cjb.netberdatanganlah sebagian saudara-saudara dariMesir, maka aku buka pelajaran-pelajaran darisebagian kitab-kitab hadits dan kitab-kitabbahasa. Dan masih saja para thalabul ilmiberdatangan dari Mesir, Kuwait, Haramain, Najd,‘Adn, Hadramaut, Al-Jazair, Libia, Somalia,Belgia dan dari kebanyakan negeri-negeri Islamdan yang lainnya.”Gunung-gunung dan pasir serta lembahlembah menjadi saksi bagi Abu Abdirrahman(nama kunyah Syaikh Muqbil pent) dalampenyebaran Sunnah dan kesabarannya dalammenanamkanpadahatimanusiasertapermusuhannya terhadap bid’ah dengan fadhilahdari Allah Subhanahu wa Ta’ala.Guru-guru beliau yang paling masyhur :1.2.3.4.5.6.7.Abdul Aziz As-SubailAbdullah bin Muhammad bin HumaidAbdul Aziz bin Rasyid An-NajdiMuhammad bin Abdillah Ash-ShoumaliMuhammad Al-Amin Al-MishriHammad bin Muhammad Al-AnshoriAbdul Aziz bin Abdillah bin Baaz (beliaupernah hadir mengikuti sebagian halaqohilmunya di Haramun Madani yaitu pada kitabShahih Muslim)14PDF created with FinePrint pdfFactory trial version http://www.softwarelabs.com

Fatwa-fatwa Syaikh Muqbil Seputar Puasahttp://assunnah.cjb.net8. Muhammad Nashiruddin Al-Albani (beliaumengambil faidah darinya pada pertemuankhusus para thalabatul ilmi dan padakesempatan-kesempatan yang lainnya).Sebagian dari karya-karya Syaikh :1.2.3.4.5.6.7.8.9.10.Ash-Shahih Al-Musnad min Asbabin NuzulAl-Ilzamaat wat-Tatabbu’Asy-Syafa’atAsh-Shahih Al-Musnad mimma laisa fishShahihainiAsh-Shahih Al-Musnad min DalaailinNubuwwatiAl-Jami’u Ash-Shahih fil-QadariAl-jami’u Ash-Shahih mimma laisa fishShahihaini (tersusun sesuai dengan bab-babfiqhiyyah)Tatabbu’u Awhamil Hakim fi al-Mustadrakal-lati lam yunabbih ‘alaiha Adz-Dzahabima’a Tarajimi lir-ruwati alladzina laisu minrijali Tahdzibi At-TahdzibAs-Suyufu Al-Bathirat li ilhadi AsySyuyuiyyah Al-KafirahIjabatu As-Saili ‘an ahammi Al-MasailiDan beliau juga mempunyai sekitar 33 karyayang lain.15PDF created with FinePrint pdfFactory trial version http://www.softwarelabs.com

Fatwa-fatwa Syaikh Muqbil Seputar ikhyangmenonjol, murid-murid beliau sangat banyaksekali tidak ada yang mengetahui jumlah merekakecuali Allah, kami sebutkan beberapa diantaranya yang menonjol dari kalangan muallifin(penulis buku), para dai-dai, dan selain mereka :1. Ahmad bin Ibrahim Abul Ainain Al-Mishri2. Ahmad bin Sa’id Al-Asyhabi Al-Hajari AbulMundzir3. Usamah bin Abdul Latif Al-Kushi, penuliskitab Al-Adzan4. Abdullah bin Utsman Ad-Damari, beliauterkenal sebagai pemberi ceramah kalanganAhlussunnah di Yaman5. Abdul Aziz bin Yahya Al-Bura’i6. Abdul Mushawwir bin Muhammad AlBa’dani7. Muhammad bin Abdul Wahhab Al-WushobiAl-Abdadi8. Muhammad bin Abdillah Al-Imam AbuNashr Ar-Raimi9. Musthofa bin Ismail Abul Hasan AsSulaimani Al-Maghribi10. Musthofa ibnul Adawi Al-Mishry11. Yahya bin Ali Al-Muri12. Abdur Raqib bin Ali Al-Ibbi13. Qasim bin Ahmad Abu Abdillah At-Taizi16PDF created with FinePrint pdfFactory trial version http://www.softwarelabs.com

Fatwa-fatwa Syaikh Muqbil Seputar Puasahttp://assunnah.cjb.net14.15.16.17.18.Jamil bin Ali Asy-Syaja’ Ash-ShobariAli bin Abdillah Abul Hasan Asy-SyaibaniAuf bin Abdillah Al-Bakkari Abu HarunUtsman bin Abdillah Al-UtmiUmmu Abdillah binti Muqbil bin Hadi alWadi’i, penulis kitab Ash-Shahihul Musnadmin Asy-Syamaili Al-Muhammadiyyah danyang lainnya.Diringkas oleh Abu Malik Adnan AlMaqthori.17PDF created with FinePrint pdfFactory trial version http://www.softwarelabs.com

Fatwa-fatwa Syaikh Muqbil Seputar Puasahttp://assunnah.cjb.netFatwa-fatwaSyaikh Al-Allamah Al-Muhaddits Al-FahammahMuqbil bin Hadi Al-Wadi’iegala puji bagi Allah, shalawat dan ,salamkepadaRasulullahkeluarganya, sahabatnya, dan orangorang yang mengikutinya. Wa ba’du.Ke hadapan anda wahai saudara-saudarakufatwa-fatwa Syaikh Al-Allamah Al-MuhadditsAl-Fahhamah Muqbil bin Hadi al-Wadi’i seputarshaum. Yang dirangkum dari kitab Qam’u AlMu’anid dan Ijabatu As-Sail dan Nashaih waFadhaih dan kitab Gharatu Al-Asyrithah. Akanbermanfaat bagi para pemula1 dan tidak menutupkemungkinan bagi para thalabul ilmi yang senior.SKapan waktu niatSoal 1:Apakah wajib berniat shaum di bulanRamadhan setiap harinya ataukah cukup satu kaliniat saja untuk sebulan penuh? Dan kapansempurnanya hal itu ?1Pemula dalam tholabul ilmi18PDF created with FinePrint pdfFactory trial version http://www.softwarelabs.com

Fatwa-fatwa Syaikh Muqbil Seputar Puasahttp://assunnah.cjb.netJawab:Nabi bersabda, ﻯ ﻮ ﺎﻧ ﺮِﺉٍ ﻣ ﺇِﳕﱠـَﺎﻟِﻜﹸﻞﱢ ﺍﻣ ﺎﺕِ ﻭ ﻴ ﺎ ﹸﻝ ﺑِﺎﻟﻨ ﻤ ﺎﺍﻷ َﻋ ﻤ ﺇِ ﻧ “Setiap amalan bergantung pada niat dan bagisetiap seseorang (akan mendapatkan) apa yangdia niatkan.”Maka ini adalah dalil tentang keharusan niatdalam amalan-amalan. Dan yang jelas adalahseseorang harus berniat di setiap harinya. Danbukan artinya ia harus mengatakan, “Nawaituuntuk berpuasa pada hari ini dan itu di bulanRamadhan.” Akan tetapi niat adalah maksud atautujuan, bangunmu untuk melaksanakan sahurdianggap sudah berniat demikian jugapenjagaanmu dari makanan dan minuman adalahberarti sudah berniat.Dan adapun hadits, ﻟﹶﻪ ﻡ ﻮ ﻓﹶﻼﹶ ﺻ ﻡ ﻮ ﺖِ ﺍﻟﺼ َﻳﺒِﻴ ﻟﹶﻢ ﻦ ﻣ “Barangsiapa yang tidak bermalam dengan niatshaum maka tidak ada shaum baginya,”Ini adalah hadits mudhtarib2. Walaupun sebagianulama menghasankannya tapi yang benar adalahmudhtarib.Hadits mudhtorrib adalah hadits yang datang dari banyak jalan danberbeda-beda lafazhnya sehingga tidak bisa untuk dirajihkan, dan haditsmudhtarib ini termasuk dalam kerangka hadits-hadits dhaif.219PDF created with FinePrint pdfFactory trial version http://www.softwarelabs.com

Fatwa-fatwa Syaikh Muqbil Seputar Puasahttp://assunnah.cjb.netApa yang harus dilakukan bila mengetahuiwaktu Ramadhan setelah terbit fajarSoal 2:Apabila seseorang bangun dari tidurnyasetelah terbit fajar pada hari pertama di bulanRamadhan kemudian dia makan, sedang diadalam keadaan tidak mengetahui kalau hari ituadalah awal bulan Ramadhan dan diberitahukansetelahnya. Apakah ia terus berpuasa atauberbuka ?Jawab:Ya, ia berpuasa dan tidak ada mudharatbaginya karena ia mengira masih ada sisa malamkemudian dia berpuasa dan puasanya benar.Puasa sehari sebelum Ramadhan karena raguSoal 3:Apakah boleh bagi seorang yang ragu akanawal masuknya bulan Ramadhan untuk berpuasasehari sebelumnya?Jawab:Dari kalangan Al-Hanabilah (pengikut-nyamadzhab Ahmad pent) ada yang berpendapatseperti itu akan tetapi yang benar adalah tidakdibolehkan puasa sebagaimana sabda Nabi ,ِ ﻦ ﻴ ﻣ ﻮ ﻻﹶ ﻳ ﻡٍ ﻭ ﻮ ﺎﻥﹶ ﺑِﻴ ﻀ ﻣ ﺍﺭ ﻣﻮ ﻘﹶﺪ ﻻﹶ ﺗ 20PDF created with FinePrint pdfFactory trial version http://www.softwarelabs.com

Fatwa-fatwa Syaikh Muqbil Seputar Puasahttp://assunnah.cjb.net“Janganlah kalian mendahului Ramadhandengan shaum sehari sebelumnya atau dua harisebelumnya.”Dan dari sahabat Ammar bin Yasir ,“Barangsiapa yang berpuasa pada hari syakk(ragu-ragu) maka telah bermaksiat kepada AbulQasim.” Maka yang shahih sekali lagi adalahtidak boleh berpuasa dan Nabi bersabda, ﻜﹸﻢ ﻠﹶﻴ ﻋ ﺘِﻪِ ﻓﹶﺈِﻥﹾ ﻏﹶﻢ ﻳ ﺅ ﺍ ﻟِﺮ ﻭ ﺍﻓﹾﻄِﺮ ﺘِﻪِ ﻭ ﻳ ﺅ ﺍ ﻟِﺮ ﻮ ﻣ ﻮ ﺻ ﺎ ﻣ ﻮ ﻳ ﻦ ﺎﻥِ ﺛﹶﻼﹶﺛِﻴ ﺒ ﻌ ﺓﹶ ﺷ ﺍ ﻋِﺪ ﻓﹶﺄﹶﻛﹾﻤِﻠﹸﻮ “Berpuasalah kalian dengan melihat ru’yah danberbukalah dengan melihat ru’yah. Jika tertutupiawan maka sempurnakanlah hitungan Sya’ban 30hari.”Maka tidak ada lagi hal yang tersisa setelahketerangan ini.Shoum wishol (puasa lagi setelah berbuka)Soal 4:Apabila seseorang tertidur dan belumberbuka dan ia tidak bangun dari tidurnyakecuali pagi-pagi pada hari yang kedua apakahbaginya untuk melanjutkan shaumnya atauberbuka ?21PDF created with FinePrint pdfFactory trial version http://www.softwarelabs.com

Fatwa-fatwa Syaikh Muqbil Seputar Puasahttp://assunnah.cjb.netJawab:Baginya untuk meneruskan shaumnya. Yangdemikian itu pernah terjadi pada Qois binSormah, ia pergi bekerja dan waktu itu tepatpermulaan diwajibkannya shaum. Apabila iatertidur sebelum makan maka ia tidakmembolehkan dirinya untuk makan, kemudian iapulang ke istrinya dan bertanya, “Apakah adamakanan?” Istrinya menjawab, “Tidak. Tetapiaku akan pergi dan memintakan makananuntukmu.” Setelah kembali ternyata didapatinyaia sudah tidur lalu istrinya berkata, “Engkau telahrugi,” atau yang semakna dengan ucapan ini.Kemudian ia pergi kerja lagi sampai pertengahanhari dan tertidur lagi, kemudian Allahmenurunkan ayat, أُﺣِﻞﱠ ﻟَﻜُﻢْ ﻟَﯿْﻠَﺔَ اﻟﺼﱢﯿَﺎمِ اﻟﺮَﻓَﺚُ إِﻟﻰَ ﻧِﺴَﺎﺋِﻜُ ْﻢ ْ ﻫُﻦﱠ ﻟِﺒَﺎسٌ ﻟﱠﻜُﻢْ وَأَﻧﺘْﻢُْ ﻟِﺒَﺎسٌ ﻟﱠﻬُﻦﱠ ﻋَﻠِﻢَ اﷲُ أَﻧﱠﻜُﻢ .ْ ﻛُﻨْﺘُﻢْ ﺗَﺨْﺘَﺎﻧُﻮْنَ أَﻧْﻔُﺴَﻜُﻢ “Dihalalkan bagi kamu pada malam hari bulan puasabercampur dengan isteri-isteri kamu; mereka ituadalah pakaian bagimu, dan kamu pun pakaian bagimereka. Allah mengetahui bahwasanya kamu tidakdapat menahan nafsumu, sampai firman-Nya .22PDF created with FinePrint pdfFactory trial version http://www.softwarelabs.com

Fatw

Silsilah Al Muntaqa min Fatawa Asy Syaikh Al Allamah Muqbil bin Hadi Al Wadi'i Judul Asli : Bulugh Al Maram min Fatawa Ash Shiyam As-ilah Ajaba 'alaiha Asy Syaikh Muqbil bin Hadi Al Wadi'i Peringkas : Abu Malik Al Maqthory Abu Tholhah Ad Duba'i Penerbit : Al Maktabah As Salafiyyah Ad Da'wiyyah – Masjid Jamal A

Related Documents:

Kumpulan program pascal ini merupakan kumpulan latihan saat penulis belajar bahasa pemrograman pascal. Penulis menggunakan Turbo Pascal for Windows (TPW) Versi 1.5 sebagai kompilernya. Mungkin ada kekurangan disana sini, tapi mudah-mudahan kumpulan program ini bermanfaat bagi pembaca yang berminat dan bar

It has been reported from Ali, Ibn Abbas, Ubadah bin As-Samit, Abu Hurayrah, Shaddad bin Aws, Ibn Umar, Muhammad bin Ali bin Al-Husayn, Makhul, Bakr bin Abdullah Al-Muzani, Bukayr bin Al-Ashaj, Malik, Ibn Abi Dhi'b, and Abdul Aziz bin Abi Salamah Al-Majishun, they all said, "Ash-Shafaq is the redness (in the sky).

MOHD RAFI BIN ABU BAKAR Pegawai Teknologi Maklumat F44 (Ketua Kumpulan) Pengenalan Kumpulan MOHD ZAMRI BIN IBRAHIM Pembantu Operasi N4 YA’ACOB BIN DAUD Pembantu Makmal Kanan C22 SITI ZURAIDA BT ABD SAMAD Juruteknik Komputer FT17

database ribuan judul kitab, terdiri dari berbagai cabang ilmu, seperti Alquran, Tafsir Alquran, Hadits, Fiqih, Ushul Fiqih, Ilmu Lughoh Seperti Nahwu, Sorof, Balaghoh, Sejarah (Tarikh) juga syair dan sajak karangan para Ulama, buletin islami, kumpulan fatwa-fatwa dan lain sebagainya. Kita dapat memilih atau

assembly. Option 1 (recommended for asthma/allergy sufferers). Wipe outside of clear bin with a damp cloth before emptying. A Place bin in bag and pull bin emptying trigger to release dust into bag. B Let dust settle, then close bin base securely before removing from bag. Seal bag and replace bin assembly on to machine. Ensure bin is empty and .

Recycle Bin By default Sites, Lists, Libraries, Folders, Items and Documents will all go into the recycle bin. If an end user empties his recycle bin, the content will be transferred into the site collection recycle bin. A site collection administrator is able to restore items from the site collection recycle bin. Items that have been deleted into the recycle bin will remain

2010 02_SUB; TOYOTA YARIS; 1.5L 4, manual ULEV II / Bin 5; 29 36; 46 2010 02_SUB; TOYOTA YARIS; 1.5L 4, auto ULEV II / Bin 5; 29 35; 46 2010; 03_COM CHEVROLET; AVEO 1.6L 4, manual; Bin 4 27; 35 45; 2010 03_COM; CHEVROLET AVEO; 1.6L 4, auto Bin 4; 25 34; 44 2010; 03_COM CHEVROLET; COBALT SEDAN 2.2L 4, manual; PZEV / Bin 5 25; 35 45; 2010 03_COM .

AppSec-DC 2012 Hacking NET Applications: The Black Arts Jon McCoy www.DigitalBodyGuard.com