RENCANA STRATEGIS PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT STIE .

3y ago
55 Views
5 Downloads
1.01 MB
21 Pages
Last View : 9d ago
Last Download : 3m ago
Upload by : Mollie Blount
Transcription

RENCANA STRATEGISPENGABDIAN KEPADA MASYARAKATSTIE MIKROSKIL2016-2020PUSAT PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKATSTIE MIKROSKIL2016

DAFTAR ISIBAB I PENDAHULUAN . 1Tujuan . 1Landasan dan Pertimbangan Penetapan Fokus Pengabdian kepada masyarakat . 2Kriteria Fokus Pengabdian kepada masyarakat . 2Standar Pengabdian kepada masyarakat STIE Mikroskil . 2Pelaksanaan dan Pembiayaan Pengabdian kepada Masyarakat . 3BAB II LANDASAN PENGEMBANGAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT . 4Visi, Misi, dan Tujuan STIE Mikroskil . 4Visi, Misi, Tujuan P3M STIE Mikroskil . 5Analisis Situasi. 6Pengelolaan Pengabdian kepada Masyarakat . 8SWOT Analysis . 8BAB III GARIS BESAR RENCANA STRATEGIS PENGADIAN KEPADA MASYARAKAT10Tujuan dan Sasaran Pelaksanaan . 10Strategi dan Kebijakan Unit Kerja . 11BAB V PROGRAM, KEGIATAN, DAN INDIKATOR KINERJA. 13Program dan Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat . 13Indikator Pencapaian . 14BAB VI PENUTUP . 16REFERENSI. 20Hal-1

BAB IPENDAHULUANTujuanRencana Strategis Pengabdian kepada masyarakat (Renstra PkM) STIE Mikroskil disusun denganmaksud menentukan dan merencanakan terlebih dahulu kegiatan pengabdian kepada masyarakat yangakan dilakukan STIE Mikroskil pada waktu yang akan datang. Renstra PkM merupakan arahankebijakan dan pengambilan keputusan dalam pengelolaan pengabdian kepada masyarakat STIEMikroskil dalam jangka waktu 5 tahun. Arahan kebijakan dalam pengelolaan pengabdian kepadamasyarakat ditetapkan oleh Senat STIE Mikroskil. Pengambilan keputusan dalam pengelolaanpengabdian kepada masyarakat dilakukan oleh Ketua STIE Mikroskil. Pusat Pengabdian kepadamasyarakat dan Pengabdian kepada Masyarakat (P3M) adalah pelaksana Keputusan Ketua STIEMikroskil di bidang pengabdian kepada masyarakat dan pengabdian kepada masyarakat.Jati diri dari P3M Mikroskil tidak lepas dari visi, misi dan tujuan STIE Mikroskil, tujuan utama yangingin dicapai oleh STIE Mikroskil salah satunya adalah Peningkatan pengabdian kepada masyarakatdan pengabdian kepada masyarakat yang relevan dan berdaya guna. Penyusunan Renstra PkM inididasarkan pada Rencana Induk Pengembangan STIE Mikroskil 2009-2033 dan Renstra STIEMikroskil 2013-2017, Kebijakan Mutu Akademik, Standar Mutu Akademik, dan Peraturan Akademik,Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat termasuk didalamnya mengatur tentang pengabdiankepada masyarakat, etika dan norma pengabdian kepada masyarakat serta indikator mutu pengabdiankepada masyarakat yang digunakan untuk memantau keberhasilan pencapaian sasaran dan strategikinerja pengabdian kepada masyarakat.Visi, Misi,Sasaran MutuAnalisis SWOTRumusanMasalahPengembanganRistek 20052029MP3EI2025Kebijakan PkMUnggulanSTMIK MikroskilAgenda RisetNasionalArahVisi InovasiIndonesia 2028PrioritasKebijakanGambar 1. Kerangka Pemikiran Penyusunan Renstra PkMHal-1

Tujuan disusunnya Renstra PkM adalah sebagai berikut:1. Memastikan arah pengabdian kepada masyarakat di STIE Mikroskil sesuai dengan prioritaspengembangan Ristek 2005-2029 dan dapat menyelesaikan permasalahan masyarakat.2. Menjamin pengembangan pengabdian kepada masyarakat unggulan sesuai dengan visi, misi,tujuan dan Rencana Strategis yang ada serta kepakaran dan fasilitas yang tersedia di STIEMikroskil.3. Meningkatkan kuantitas, dan kualitas pengabdian kepada masyarakat dan publikasi, sertameningkatkan kualitas pengelolaan pengabdian kepada masyarakat sehingga sesuai denganstandar mutu pengabdian kepada masyarakat di STIE MikroskilLandasan dan Pertimbangan Penetapan Fokus Pengabdian kepada masyarakatPenetapan fokus pengabdian kepada masyarakat didasarkan pada Rentra STIE Mikroskil 2013-2017yang menetapkan prioritas pengembangan di bidang pengabdian kepada masyarakat yaitu untukmeningkatkan keunggulan pengabdian kepada masyarakat untuk kepentingan masyarakat dan dapatdilaksanakan secara berkelanjutan, serta mendorong peningkatan kuantitas dan kualitas dan angkapartisipasi dosen dalam melakukan pengabdian kepada masyarakat. Hal-hal yang menjadipertimbangan adalah sebagai berikut:1. Kekuatan atau keunggulan STIE Mikroskil2. Masalah atau tantangan baik ditingkat lokal maupun nasional3. Penerapan ilmu pengetahuan dan teknologi untuk menyelesaikan masalah masyarakatKriteria Fokus Pengabdian kepada masyarakatYang dijadikan sebagai kriteria dalam penetapan pengabdian kepada masyarakat unggulan di STIEMikroskil adalah:1. Kekuatan yang sudah dimiliki, baik dalam hal sumber daya manusia dan infrastruktur2. Kekuatan, teknologi dan issue masa depan3. Teknologi Informasi dan ilmu pengetahuan yang dapat membantu menyelesaikanpersamalahan masyarakat, lembaga pemerintah maupun lembaga swastaStandar Pengabdian kepada masyarakat STIE MikroskilStandar pengabdian kepada masyarakat merupakan alat ukur untuk menilai kualitas dari suatupengabdian kepada masyarakat. Standar pengabdian kepada masyarakat yang digunakan STIEMikroskil. Standar pengabdian kepada masyarakat yang akan digunakan meliputi: standar kualitasfasilitas, standar kualitas pelaksana (track record), standar proses pengabdian kepada masyarakat, danstandar hasil dan outcome yang ditimbulkan atas pengabdian kepada masyarakat yang sudah dilakukan.Publikasi merupakan kewajiban dan keharusan yang harus dilakukan sebagai bentuk luaran atauHal-2

indikator keberhasilan pengabdian kepada masyarakat baik di tingkat regional atau nasional. Semuabentuk perumusan standar yang digunakan dalam pengabdian kepada masyarakat, merupakan suatubentuk akuntabilitas pelaksanaan pengabdian kepada masyarakat di mata masyarakat, pemerintah dansemua civitas STIE Mikroskil.Pelaksanaan dan Pembiayaan Pengabdian kepada MasyarakatP3M setiap tahun membuat agenda pengabdian kepada masyarakat tahunan yang dimulai setiap awalsemester. Pendanaan pengabdian kepada masyarakat di STIE Mikroskil berasal dari dana internal yangsetiap tahun telah dialokasikan. Pelaksanaan kegiatan pengabdian kepada masyarakat internal dilakukanmaksimum 6 bulan tiap semester, yang dimulai dari tahapan pengusulan proposal, review proposal,monitoring dan evaluasi,seminar dan publikasi hasil pengabdian kepada masyarakat. Penerima danapengabdian kepada masyarakat internal tersebut ditentukan oleh P3M.Agenda pengabdian kepada masyarakat pendanaan internal ditetapkan oleh P3M sedangkanpelaksanaan pengabdian kepada masyarakat dengan pendanaan eksternal dilakukan sesuai denganagenda pengabdian kepada masyarakat tahunan yang ditetapkan oleh pemberi dana. AgendaPelaksanaan pengabdian kepada masyarakat disosialisasikan kepada semua dosen melalui surat edarandan dipublikasikan melalui web-site www.mikroskil.ac.id/p3m.Alokasi anggaran pengabdian kepada masyarakat diperuntukkan secara proposional sesuai dengankemampuan STIE Mikroskil. Estimasi alokasi dana kegiatan pengabdian kepada masyarakatberdasarkan alokasi dana pada tahun-tahun sebelumnya yang disesuaikan dengan skim pengabdiankepada masyarakat. Sesuai dengan skim pengabdian kepada masyarakat, disediakan dana setiap tahunyang berasal dari dana internal STIE Mikroskil. Setiap pengabdian kepada masyarakat dengan danainternal STIE Mikroskil dapat didanai sampai dengan maksimum Rp. 3 juta per dosen. Sedangkan untukskim pengabdian kepada masyarakat yang sumber pendanaannya berasal dari eksternal sesuai denganyang ditetapkan oleh pemberi dana.Hal-3

BAB IILANDASAN PENGEMBANGAN PENGABDIAN KEPADAMASYARAKATVisi, Misi, dan Tujuan STIE MikroskilVisi STIE Mikroskil adalah Menjadi institusi pendidikan di bidang ekonomi yang dikenal di SumateraUtara pada tahun 2017 yang mampu mengembangkan sumber daya manusia yang kreatif, cerdas, danberjiwa kewirausahaan.Untuk menopang pencapaian visi tersebut, STIE Mikroskil merumuskan 3 (tiga) buah misi utamayang nantinya dijadikan sebagai acuan dalam mencapai program rencana kerja secara baik danberkelanjutan.1.Menyelenggarakan pendidikan ilmu ekonomi sesuai dengan dinamika dan kebutuhan dunia usahasehingga mampu menyiapkan lulusan yang berkemampuan akademik dalam ilmu ekonomi sertamemiliki karakter yang unggul.2.Mengembangkan dan menerapkan ilmu ekonomi sehingga mampu memberikan pelayanan dalamranah ilmu ekonomi.3.Menjalin kemitraan strategis demi perkembangan institusi dan para pemangku kepentingan.Tujuan utama yang ingin dicapai STIE Mikroskil adalah:1.Dihasilkannya lulusan yang memiliki pengetahuan dan keterampilan dalam mengidentifikasi,menganalisis, mengevaluasi, dan memberikan solusi yang inovatif terhadap masalah ekonomi yangdihadapi dalam dunia usaha.2.Terjalinnya kerja sama dengan berbagai perusahaan, instansi pemerintah, dan swasta, baik sebagaisubjek dalam peningkatan kompetensi dan jiwa kewirausahaan maupun sebagai objek pengabdian.3.Tercapainya Good University Governance.Tabel 1 Arah dan Pengembangan STIE MikroskilKomponen/TahapanStrategic IntentDefinisiTahap 1:“Unggul diSumatera Utara”2009-2017Menguatkan mutudan kualitasorganisasi dan prosespendidikan.Perguruan tinggiyang memiliki tatakelola yang baik dantransparan sertaTahap 2:“Unggul di Regional”2017-2025Membangun budayapenelitian danpengabdianmasyarakat dalamsivitas akademika.Perguruan tinggi yanginovatif, kreatif, danpeduli padamasyarakat.Tahap 3:“Unggul diNasional”2025-2033Menumbuhkembangkan posisi dan peranserta institusi di kancahpendidikan nasional.Perguruan tinggi yangmemiliki keunggulankompetitif secaranasional dan menjadiHal-4

Targetmelayani masyarakatmelalui prosespendidikan yangbaik.Sistem pendidikandan tata kelola yangbaik.pilihan siswa-siswa seIndonesia.- Kuantitasdan - Memilikireputasikualitas penelitiansertakredibilitassertapengabdiannasional yang bagus.padamasyarakat - Transformasi menjadiyang tinggi.Research University.- Transformasimenjadi universitas.- Persiapan menjadiResearch University.Visi, Misi, Tujuan P3M STIE MikroskilPusat Pengabdian kepada masyarakat dan Pengabdian kepada Masyarakat (P3M) bertugas untukmengembangkan dan meningkatkan mutu penelitian dan pengabdian kepada masyarakat yang ungguldalam upaya membentuk kompetensi inti di STIE Mikroskil. Hal-hal tersebut dilaksanakan denganmerancang dan merencanakan, mengkoordinasikan, memantau dan menilai pelaksanaan pengabdiankepada masyarakat dan pengabdian kepada masyarakat yang dilakukan oleh program studi, kelompok,atau perorangan sehingga lebih relevan dan berdaya guna serta mengelola adminstrasi penelitian danpengabdian kepada masyarakat yang transparan dan akuntabilitas.KetuaSTMIK MikroskilWakil Ketua IIWakil Ketua IWakil Ketua IIIKetua P3MSekretaris P3MGambar 2. Struktur Organisasi P3M MikroskilVisi dari P3M adalah menjadi Pusat Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat yang unggul danberkontribusi nyata dalam memajukan dan memberdayakan masyarakat.Hal-5

Misi dari P3M adalah:1. Mendorong peningkatan atmosfer akademik dibidang penelitian dan pengabdian pada masyarakatyang berkualitas di dalam Sekolah Tinggi.2. Mendorong terlaksananya sistem penjaminan mutu penelitian perguruan tinggi yang baik danberkualitas.3. Mengembangkan kegiatan penelitian dan pengabdian kepada masyarakat yang fokus dan sesuaidengan kebutuhan masyarakat4. Membangun dan mengembangkan jejaring informasi, pengabdian kepada masyarakat dan iptekbaik dengan institusi pendidikan atau dunia usaha dan industri5. Mendorong peningkatan keikutsertaan serta peranan civitas akademik Sekolah Tinggi dalamranah ilmiah baik ditingkat nasional maupun internasional.Beberapa pelayanan yang diberikan oleh P3M adalah layanan informasi yang berhubungan denganpengabdian kepada masyarakat yang telah dilaksanakan. P3M bekerjasama dengan Pusat SistemInformasi (PSI) Mikroskil mengembangkan aplikasi web yang menyediakan akses terhadap informasipengabdian kepada masyarakat dan publikasi yang telah dilakukan oleh dosen tetap Mikroskil melaluilink www.mikroskil.ac.id/p3m. Sistem informasi tersebut dapat membantu peneliti dan pihak luar untukmencari data-data terkait kegiatan pengabdian kepada masyarakat yang telah dilakukan di Mikroskil.Selain itu, P3M menyediakan Jurnal Wira Ekonomi Mikroskil (JWEM) yang dikelola secara onlinedengan menggunakan Open Journal System (OJS) www.mikroskil.ac.id/ejurnal sebagai media bagipeneliti baik dalam STIE Mikroskil maupun dari luar untuk mendesiminasikan sebagian hasilpengabdian kepada masyarakatnya di bidang Ekonomi, Manajemen dan Akuntansi. JWEM telahterdaftar dan memiliki ISSN. 2088-9607 serta sudah terindek di Indonesia Publication Index (IPI)www.portalgaruda.org dan Google Scholar www.scholar.google.co.id.Analisis SituasiHasil penelitian dan pengabdian kepada masyarakat dan capaian publikasi STIE Mikroskil pada TA.2014/2015 adalah sebanyak 14 judul penelitian dan 5 judul pengabdian kepada masyarakat yangdilakukan oleh dosen tetap STIE Mikroskil. Ada sebanyak 18 artikel ilmiah yang sudah dipublikasipada jurnal JWEM dari tahun 2014 sampai 2015.Hal-6

Sasaran Mutu dan Hasil Pencapaian PPMTA. PenelitianHibah InternalPengabdianHibah EksternalTargetHasilGambar 3. Sasaran Mutu dan Hasil Pencapaian PPM TA. 2014-2015Sasaran Mutu Publikasi Ilmiah Tahun201412 12JurnalSeminarTarget0020Buku Ajar04Media 4Internasional4Internal14121086420Publikasi lainHasilHal-7

Sasaran Mutu Publikasi Ilmiah Tahun2015120Jurnal1SeminarTarget240200Buku AjarAkreditasi4Media al6Internal14121086420Publikasi lainHasilGambar 4. Sasaran Mutu Publikasi Ilmiah Tahun 2014-2015Pengelolaan Pengabdian kepada MasyarakatPengelolaan pengabdian kepada masyarakat dilakukan melalui: (1) pengelolaan proposal baik untukpemerolehan dana dari pihak eksternal maupun dari internal, (2) penetapan pemenang dana hibahpenelitian kepada masyarakat, (3) pelaksanaan monitoring dan evaluasi terhadap PPM, danketerlaksanaan pengabdian, dan 4) pengelolaan keuangan baik mekanisme pencairan maupunpelaporan.Tabel 2. Pengelolaan Pengabdian kepada MasyarakatNo.AktivitasKetersediaan Standar (SOP)1.Desk Evaluasi ProposalAda2.Penetapan PemenangAda3.Kontrak PengabdianAda4.Monitor dan Evaluasi PengabdianAda5.Seminar Hasil PengabdianAda6.Pengangkatan Review InternalAda7.Kegiatan PelatihanAda8.Insentif atau RewardAdaSWOT AnalysisUntuk membuat program strategis ke depan, maka dibuatlah analisis SWOT sebagai berikut:1. KekuatanHal-8

a. Adanya dukungan institusi yang terlihat dari misi dan tujuan dari STIE Mikroskil untukmeningkatkan kualitas sumber daya manusia pada bidang Teknologi dan Komunikasi danpeningkatan pengabdian kepada masyarakat yang relevan dan berdaya guna;b. Adanya JWEM Mikroskil sebagai media untuk diseminasi hasil pengabdian kepadamasyarakat;c. Ada kompetisi hibah internal Mikroskil yang dilakukan secara berkala.2. Kelemahana. Lemahnya komunikasi antar program studi dalam penguatan pengabdian kepadamasyarakat. Sosialisasi budaya meneliti masih terus dalam penyempurnaan;b. Variasi pengabdian kepada masyarakat yang memerlukan penajaman fokus pengabdiankepada masyarakat;c. Publikasi masih banyak yang dimuat pada jurnal lokal dan perlu untuk memfasilitasi hasilpengabdian kepada masyarakat untuk jurnal nasional terakreditasi dan internasional;d. Kurangnya kerjasama dengan pihak ketiga dalam menerapkan hasil pengabdian kepadamasyarakat;e. Belum adanya infrastruktur penunjang riset seperti laboratorium riset;f.Masih sedikitnya akses terhadap sumber daya luar berupa jurnal berbayar dengan reputasibaik.3. Opportunitya. Banyaknya tersedia grant atau hibah pengabdian kepada masyarakat;b. Adanya kerjasama dengan universitas lain, seperti Universitas Bina Nusantara, UniversitasIndonesia, dan University Sains Malaysia untuk meningkatkan kemampuan danpengetahuan sumber daya manusia terkait dengan pengabdian kepada masyarakat;c. Adanya kerjasama dengan beberapa perusahaan, seperti SAP Indonesia, dan lain-lain.4. Ancamana. Adanya persaingan akademik di tingkat daerah dan nasional, dengan berkembangnyauniversitas negeri dan swasta yang memiliki fasilitas yang lebih baik;b. Perkembangan teknologi yang berlangsung sangat cepat dan kemampuan STIE Mikroskiluntuk mengikutinya;c. Penjadwalan pengajaran yang melebihi beban dosen;d. Banyak proyek diluar pekerjaan yang lebih menjanjikan dari segi penghasilan.Hal-9

BAB IIIGARIS BESAR RENCANA STRATEGIS PENGADIAN KEPADAMASYARAKATTujuan dan Sasaran PelaksanaanPenyusunan Rencana Induk Pengabdian kepada masyarakat (Renstra PkM) untuk 5 tahun ke depan,dilakukan dengan mempertimbangkan faktor lingkungan eksternal (peluang dan tantangan) danlingkungan internal (kekuatan dan kelembahan) STIE Mikroskil. Selain itu, juga didasarkan padaketersediaan sumberdaya, serta dinamika akademis yang berkembang baik di tingkat nasional maupuninternasional. Memperhatikan kekuatan dan kelemahan serta peluang dan tantangan, dalam lima tahunkedepan STIE Mikroskil secara sadar dan berkelanjutan berusaha meningkatkan pengabdian kepadamasyarakat, memperluas akses pengabdian kepada masyarakat baik tingkat regional maupun nasional.Pengabdian kepada masyarakat diarahkan dalam upaya memperluas dan meningkatkan daya saing STIEMikroskil di bidang pengabdian kepada masyarakat pada tingkat regional maupun nasional sertameningkatkan angka partisipasi dosen dalam melaksanakan pengabdian kepada masyarakat yangbermutu.Penyusunan Renstra PkM STIE Mikroskil memberikan arah dan pedoman bagi kegiatanpengembangan, dan penerapan Iptek, dilaksanakan dengan memanfaatkan sumberdaya, fasilitas, dandana yang tersedia sedemikian rupa hingga diperoleh manfaatnya pada masyarakat serta mendukungkebutuhan nasional dalam rangka meningkatkan daya saing dan mewujudkan kemandirian STIEMikroskil. Renstra PkM STIE Mikroskil diharapkan dapat berfungsi sebagai dokumen yangmemberikan arah pengabdian kepada masyarakat yang akan dituju dalam 5 tahun kedepan oleh dosendi STIE Mikroskil.Secara garis besar, sasaran Renstra PkM STIE Mikroskil dalam lima tahun kedepan adalah:1. Tercapainya penguatan kelembagaan untuk meningkatkan efisiensi dan produktivitaspengabdian masyarakat.2. Mewujudkan keunggulan pengabdian masyarakat STIE Mikroskil3. Meningkatkan daya saing STIE Mikroskil di bidang pengabdian masyarakat pada tingkatregional dan nasional.4. Tercapainya penguatan sumber daya dalam bentuk: peningkatan jumlah pengabdianmasyarakat,5. Peningkatan kegiatan pengabdian masyarakat itu sendiri dan kompetensi pengabdi.6. Peningkatan ket

Analisis SWOT Pengembangan Ristek 2005-2029 Agenda Riset Nasional Visi Inovasi Indonesia 2028 . yang dimulai dari tahapan pengusulan proposal, review proposal, . atau perorangan sehingga lebih relevan dan berdaya guna serta mengelola adminstrasi penelitian dan pengabdian kepada masyarakat yang transparan dan akuntabilitas. Ketua

Related Documents:

Rencana Strategis 2015- 2019 u PW v o] v vW vP ]v D Ç l hv]À ] E P ] u vP KATA PENGANTAR Puji syukur kami panjatkan ke hadirat Tuhan Yang Maha Esa karena dengan perkenannya Rencana Strategis (RENSTRA) Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat 2015 – 2019 dapat tersusun. Renstra ini merupakan strategi, rencana

kegiatan penelitian dan pengabdian kepada masyarakat tersebut, maka perlu disusun Buku Panduan Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Tahun 2018. Sebagai pimpinan universitas saya menyambut baik diterbitkannya Buku Panduan ini dan berharap agar buku ini dapat memberikan informasi lengkap kepada semua pihak dalam

dan pengabdian kepada masyarakat yang menjadi lebih sedikit, pengelompokan skema penelitian dan pengabdian pada masyarakat, tahapan seleksi, karakteristik skema penelitian dan pengabdian pada masyarakat serta insentif buku ajar dan HKI dan luaran penelitian, baik luaran wajib maupun luaran tambahan.

Daftar Monitoring dan Evaluasi Pengabdian Kepada Masyarakat Sumber Dana DIPA PNBP Unnes 2017 No Skema Nama Ketua Fakultas Judul Pengabdian Evaluator Ruang 10 . LIFE AMONGS THE CHILDREN) Dr. Ali Masyhar S.H.MH 1 14 Pengabdian Kepada . Dra C. Murni Wahyanti MA FBS Pelatihan Penggunaan A

Perumahan Rakyat Nomor 13.1/PRT/M/2015 tentang Rencana Strategis Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Tahun 2015 – 2019, perlu disusun rencana strategis Direktorat Jenderal Sumber Daya Air Tahun 2015 – 2019 dengan memperhatikan tuntutan dan dinamika perkembangan lilngkungan strategis yang terjadi dengan cepat.

Lampiran 3 Nomor : B/87/E3/RA.00/2020 Hal : Pengumuman Penerima Pendanaan Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat di Perguruan Tinggi Tahun 2020 PENERIMA PENDANAAN PENGABDIAN MASYARAKAT 2020 NO NAMA PENGUSUL PERGURUAN TINGGI JUDUL SKEMA 1 Respati Wikantiyoso Universitas Merdeka Malang .

Website : lppm.unmuhjember.ac.id, Email : lppm@unmuhjember.ac.id TAHUN 2015 PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT INTERNAL PERIODE TAHUN AKADEMIK 2015/2016 REKAPITULASI HASIL-HASIL KEGIATAN . LAPORAN PENGABDIAN DOSEN

Research shows adventure tourism to be a part icularly resilient niche, and when destinations proactively invest in their adventure markets, arrivals increase. For instance, at the AdventureNEXT trade event in May 2018, Jordan’s Tourism minister Lina Annab revealed that subsequent to a focused approach toward adventure tourism development, which included several collaborations with ATTA and .