Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Literasi Keuangan

2y ago
58 Views
4 Downloads
2.35 MB
175 Pages
Last View : 1m ago
Last Download : 3m ago
Upload by : Kaleb Stephen
Transcription

Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi LiterasiKeuangan(Studi pada Mahasiswa Jurusan Manajemen Fakultas EkonomiUniversitas Negeri Semarang Aktif Semester Genap Tahun2015/2016)SKRIPSIUntuk Memperoleh Gelar Sarjana EkonomiPada Universitas Negeri SemarangOlehSepti MaulaniNIM 7311412143JURUSAN MANAJEMENFAKULTAS EKONOMIUNIVERSITAS NEGERI SEMARANG2016i

ii

iii

iv

MOTTO DAN PERSEMBAHANMOTTOIlmu pengetahuan bukan pilihan tapikeharusan untuk menjalani hidup yang berkualitas(Anonim)PERSEMBAHANDengan mengucap bismillah,persembahkan kepada:1.2.skripsiinisayaBapak dan Ibu tercinta, terima kasih atas doa dandukungan yang tiada henti.Almamaterku, Universitas Negeri Semarangv

KATA PENGANTARAlhamdulilah, puji syukur atas kehadirat Allah SWT, yang telahmelimpahkan rahmat dan hidayah-Nya, sehingga penulis memiliki kemampuanuntuk menyelesaikan penyusunan skripsi dengan judul, “Analisis Faktor-Faktoryang Mempengaruhi Literasi Keuangan (Studi pada Mahasiswa JurusanManajemen Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Semarang Aktif SemesterGenap Tahun 2015/2016)” dengan lancar.Keberhasilan penulis dalam menyelesaikan skripsi ini tidak lepas daribantuan berbagai pihak. Penulis mengucapkan terima kasih kepada semua pihakyang berperan dalam menyelesaikan skripsi ini. Ucapan terima kasih penulissampaikan kepada:1. Prof. Dr. Fathur Rokhman, M. Hum., Rektor Universitas Negeri Semarangyang telah memberikan kesempatan kepada saya untuk menuntut ilmu diUniversitas Negeri Semarang.2. Dr. Wahyono, M. M., Dekan Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Semarangyang telah memberikan kesempatan kepada saya untuk menuntut ilmu diFakultas Ekonomi dan mengesahkan skripsi ini.3. Rini Setyo Witiastuti, S. E., M. M., Pembimbing yang telah memberikanbimbingan dan motivasinya pada skripsi ini.4. Bapak dan Ibu Dosen Jurusan Manajemen yang telah membekali ilmupengetahuan yang bermanfaat selama penulis menuntut ilmu.5. Keluarga yang telah memberikan doa dan dukungannya tanpa henti.vi

vii

SARIMaulani, Septi. 2016.”Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi LiterasiKeuangan (Studi pada Mahasiswa Jurusan Manajemen Fakultas EkonomiUniversitas Negeri Semarang Aktif Semester Genap Tahun 2015/2016)”. Skripsi.Jurusan Manajemen. Fakultas Ekonomi. Universitas Negeri Semarang.Pembimbing : Rini Setyo Witiastuti, S. E, M. M.Kata Kunci :Literasi Keuangan, Mahasiswa, ManajemenLiterasi keuangan merupakan salah satu hal penting bagi setiap individu,salah satunya bagi mahasiswa. Literasi keuangan bagi mahasiswa bertujuan agarmahasiswa dapat terhindar dari suatu masalah keuangan terutama berkaitandengan pengalokasian dana. Berdasarkan penelitian awal, Mahasiswa ManajemenUnnes memiliki literasi keuangan yang berbeda-beda. Perbedaan literasi keuanganmahasiswa ini tentunya memiliki faktor yang mendasarinya. Faktor yangmempengaruhi tingkat literasi keuangan terdiri dari jenis kelamin, tempat tinggal,IPK, angkatan, pendidikan dan pendapatan orang tua. Permasalahan yang dikajidalam penelitian ini adalah faktor-faktor penentu tingkat literasi keuangan padaMahasiswa Manajemen.Jenis penelitian ini adalah penelitian survei dengan populasi adalahMahasiswa Manajemen Unnes Aktif Semester Genap 2015/2016. Teknik sampelmenggunakan teknik proportionate stratified random sampling. Perhitunganjumlah sampel menggunakan rumus Slovin. Jumlah sampel adalah 270mahasiswa. Metode pengumpulan data pada penelitian ini adalah kuesionerdengan jumlah soal sebanyak 25 item. Instrumen tersebut telah diujicobakanuntuk digunakan dalam penelitian. Metode analisis data yang digunakan adalahanalisis deskriptif dan analisis regresi logistik biner dengan SPSS 21.Hasil penelitian menunjukkan tingkat literasi keuangan MahasiswaManajemen Unnes berada dalam kategori tinggi. Rata-rata mahasiswa dapatmenjawab 15 item soal. Mahasiswa yang berjenis kelamin perempuan, tinggal dikos, memiliki IPK tinggi, berlatar belakang pendidikan ibu dan ekonomi keluargayang tinggi cenderung memiliki literasi keuangan yang tinggi.Berdasarkan penelitian diatas, disimpulkan bahwa faktor jenis kelamin,tempat tinggal, IPK, pendidikan ibu dan pendapatan orang tua berpengaruhterhadap literasi keuangan, sedangkan faktor angkatan dan pendidikan ayah tidakberpengaruh terhadap literasi keuangan mahasiswa. Saran bagi mahasiswa adalahmahasiswa sebaiknya belajar konsep keuangan secara praktik sehingga dapatmeningkatkan intelektualitas mahasiswa terhadap aspek-aspek keuangan. Selainitu mahasiswa sebaiknya terlibat secara langsung dengan pengelolaan keuanganpribadinya. Hal ini akan meningkatkan rasa tanggung jawab mahasiswa terhadapdana yang diberikan oleh orang tua sehingga mahasiswa termotivasi untukmemahami konsep keuangan dengan lebih baik.viii

ABSTRACTMaulani, Septi. 2016. “Financial Literacy among Management Students ofSemarang State University”. Thesis. Department of Management. EconomicsFaculty. Semarang State University. Supervisor: Setyo Rini Witiastuti, S.E, M. M.Key Word :Financial Literacy, Student, ManagementFinancial literacy is one of the most important things for everyone,includes students. Students experience transition from dependence period onparent’s financial to independent one. The financial literacy towards the studentsaimed to avoiding a financial matter especially an allocation of fund. Based onpreliminary research, Management Students of Semarang State University haddifferences on financial literacy. The differences certainly had an underlyingfactor. These factors consisted of gender, residence, GPA, level of study,education and income of parents. The problem which has investigated in thisstudy was the factors of being the level determiner of financial literacy ofManagement Students.This research is a survey research. The population of this research was theManagement Students of Unnes in the even semester of the academic year of2015/2016. The sampling technique was proportionate stratified randomsampling. The calculation of total sample used Slovin formula of 832 students got270 students sample. The method of collecting data in this study using thequestionnaire with the number of questions as many as 25 items. This instrumenthad been tried out in this research. The method of analyzing data was descriptiveanalysis and analysis of logistic biner with SPSS 21.The results of this research showed that the level of financial literacy ofUnnes Management Students in a high category. The average students was able toanswer 15 item. Students who are female, live in boarding houses, have a highGPA, have a high educational mothers and have a high family income have atendency of high financial literacy.Based on the result of the study, it is concluded that gender, residence,GPA, mother’s education and parent’s income factors affect financial literacy ofstudents, while the father's education and level of study factors have no effect onfinancial literacy of students. The suggestion for students is students should learnpractical financial concept so they can improve their intelligence of financialliteracy. In addition, the students should be directly involved with themanagement of personal finances. It will increase their responsibility of parentsfund so they will be motivated to understand the financial concepts well.ix

DAFTAR ISIHALAMAN JUDUL .iPERSETUJUAN PEMBIMBING .iiPENGESAHAN KELULUSAN .iiiPERNYATAAN .ivMOTTO DAN PERSEMBAHAN .vKATA PENGANTAR .viSARI . viiiABSTRACT.ixDAFTAR ISI .xDAFTAR TABEL . xivDAFTAR GAMBAR . xviDAFTAR LAMPIRAN . xviiBAB I PENDAHULUAN .11.1. Latar Belakang .11.2. Rumusan Masalah .141.3. Tujuan Penelitian .151.4. Manfaat Penelitian .15BAB II LANDASAN TEORI .172.1Literasi Keuangan .172.1.1 Pengertian Literasi Keuangan .172.1.2 Aspek-Aspek Literasi Keuangan .18x

2.1.3 Indikator Literasi Keuangan .202.1.4 Pengukuran Literasi Keuangan .222.1.5 Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Literasi Keuangan .242.2Jenis Kelamin .242.3Tempat Tinggal .262.4Indeks Prestasi Kumulatif .272.5Angkatan Masuk Perkuliahan .302.6Pendidikan Orang Tua .302.6.1 Pengertian Pendidikan .302.6.2 Pengertian Pendidikan Orang Tua .312.6.3 Klasifikasi Tingkat Pendidikan .32Pendapatan Orang Tua .332.7.1 Pengertian Pendapatan .332.7.2 Pengertian Pendapatan Orang Tua .332.7.3 Jenis Pendapatan .34Mahasiswa .342.8.1 Pengertian Mahasiswa .342.8.2 Karakteristik Perkembangan Mahasiswa .352.9Penelitian Terdahulu .372.10Kerangka Pemikiran Teoritis dan Hipotesis .392.10.1 Kerangkan Pemikiran Teoritis .392.10.2 Hipotesis .432.72.8xi

BAB III METODE PENELITIAN .453.1Jenis dan Desain Penelitian .453.2Populasi, Sampel dan Teknik Pengambilan Sampel .463.2.1 Populasi .463.2.2 Sampel .463.2.3 Teknik Pengambilan Sampel .48Variabel Penelitian .493.3.1 Identifikasi Variabel .493.3.2 Definisi Operasional Variabel .513.4Metode Pengumpulan Data .543.5Uji Instrumen .563.5.1 Uji Validitas .563.5.2 Uji Reliabilitas .58Metode Analisis Data .593.6.1 Statistik Deskriptif .603.6.2 Analisis Data .61BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN .674.1Hasil Penelitian .674.1.1 Gambaran Umum Populasi .674.1.2 Gambaran Umum Sampel .674.1.3 Statistik Deskriptif .724.1.4 Pengujian Hipotesis .863.33.6xii

4.2Pembahasan .954.2.1 Pengaruh Jenis Kelamin terhadap Literasi Keuangan .964.2.2 Pengaruh Tempat Tinggal terhadap Literasi Keuangan .974.2.3 Pengaruh IPK terhadap Literasi Keuangan .984.2.4 Pengaruh Angkatan terhadap Literasi Keuangan .994.2.5 Pengaruh Pendidikan Ayah terhadap Literasi Keuangan . 1004.2.6 Pengaruh Pendidikan Ibu terhadap Literasi Keuangan . 1014.2.7 Pengaruh Pendapatan Orang Tua terhadap Literasi Keuangan . 103BAB V PENUTUP . 1045.1Simpulan . 1045.2Saran . 105DAFTAR PUSTAKA . 108LAMPIRAN . 115xiii

DAFTAR TABELTabelHalaman1.1. Pengetahuan dan Penggunaan Produk Keuangan di Indonesia .31.2. Indeks Literasi Keuangan MasterCard 2013 .41.3. Indeks Literasi dan Indeks Utilitas Sektor Keuangan (%) .51.4. Research Gap .92.1. Hasil Penelitian Terdahulu .373.1. Alokasi Proporsional Sampel .493.2. Indikator Variabel Bebas .513.3. Pensekoran Item .563.4. Hasil Uji Validitas Instrumen .573.5. Hasil Uji Reliabilitas Instrumen .593.6. Interval Data .614.1. Distribusi Populasi .684.2. Distribusi Responden Mahasiswa Manajemen .694.3. Statistik Deskriptif Variabel Tingkat Literasi Keuangan .734.4. Statistik Deskriptif Variabel Jenis Kelamin .744.5. Statistik Deskriptif Variabel Tempat Tinggal .764.6. Statistik Deskriptif Variabel Indeks Prestasi Kumulatif .784.7. Statistik Deskriptif Variabel Angkatan .794.8. Statistik Deskriptif Variabel Pendidikan Ayah .814.9. Statistik Deskriptif Variabel Pendidikan Ibu .834.10. Statistik Deskriptif Variabel Pendapatan Orang Tua .85xiv

4.11. Tabel Pengujian Hosmer and Lemeshow Test .874.12. Iteration Historya,b,c .884.13. Iteration Historya,b,c,d .894.14. Model Summary .914.15. Omnibus Test of Model Coefficients .924.16. Variables in the Equation .92xv

DAFTAR GAMBARGambarHalaman2.1 Kerangka Pemikiran Teoritis . 433.1 Variabel Penelitian . 50xvi

DAFTAR LAMPIRANLampiranHalaman1.Peraturan Pemerintah RI No. 47 Tahun 2008 . 1162.Keputusan Gubernur Jawa Tengah Nomor 560/66 Tahun 2012 . 1243.Kuesioner Literasi Keuangan . 1304.Kisi-Kisi Penelitian . 1335.Hasil Uji Instrumen . 1346.Data Responden Penelitian . 1367.Hasil Uji Statistik Deskriptif . 1548.Hasil Uji Regresi Logistik Biner . 1569.Surat Ijin Penelitian . 160xvii

BAB IPENDAHULUAN1.1.Latar BelakangSistem keuangan merupakan bagian perekonomian yang berfungsimengalokasikan dana dari pihak yang mengalami kelebihan dana (surplus) kepadapihak yang mengalami kekurangan dana (deficit). Sistem keuangan berperansangat penting dalam perekonomian suatu negara. Sistem keuangan yang tidakstabil dan tidak berfungsi secara efisien menyebabkan pengalokasian dana tidakberjalan dengan baik, sehingga dapat menghambat pertumbuhan ekonomi(Budisantoro dan Nuritomo, 2015).Sistem keuangan dijalankan oleh bank sentral, perbankan, pegadaian,perusahaan perasuransian, dana pensiun, pasar modal dan lembaga pembiayaan(Usman, 2003). Lembaga jasa keuangan di Indonesia setiap tahun mengalamipertumbuhan dan perkembangan yang terbilang sangat pesat. Hal ini dapat dilihatpada bertambahnya jumlah kantor di berbagai daerah, produk yang semakinvariatif dan jenis transaksi yang memanfaatkan kemajuan teknologi (Saputro,2015).Jumlah bank di Indonesia pada tahun 2012 sejumlah 120 buah denganjumlah kantor bank sejumlah 16.625 buah yang tersebar di berbagai kota dandesa. Jumlah kantor ini terus naik setiap tahunnya yaitu tahun 2013 sejumlah18.558 buah dan tahun 2014 sejumlah 19.948 buah (www.bps.go.id, 2015).Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menyatakan lembaga keuangan bukan bank akan1

jumlahpenduduk. Kondisi ini terlihat dari jumlah lembaga keuangan bukan bank padaakhir tahun 2012 yang telah mencapai 608 perusahaan dengan rincian data:perusahaan pembiayaan sejumlah 200, perusahaan asuransi dan perusahaanreasuransi sejumlah 100 dan perusahaan dana pensiun sejumlah 308. Jumlahlembaga jasa keuangan yang cukup banyak ini akan mempermudah aksesmasyarakat untuk menggunakan pela

2016.”Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Literasi Keuangan (Studi pada Mahasiswa Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Semarang Aktif Semester Genap Tahun 2015/2016)”. Skripsi. Jurusan Manajemen. Fakultas Ekonomi. Universitas Negeri

Related Documents:

Skripsi yang berjudul ―Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Minat Masyarakat untuk Menabung (Studi Kasus pada Nasabah BMT An-Nur Rewwin Sidoarjo)‖ menggunakan Penelitian Kuantitatif untuk menjawab Rumusan Masalah mengenai Faktor-Faktor yang dapat mempengaruhi minat dan faktor yang paling dominan dalam mempengaruhi minat.

mempengaruhi pemilihan tersebut. Faktor yang mempengaruhi pilihan tersebut adalah faktor finansial, pelatihan profesional, nilai-nilai sosial, lingkungan kerja, pertimbangan pasar kerja dan personalitas. Penelitian yang dilakukan oleh Chan (2012) menemukan terdapat 8 faktor yang mempengaruhi seseorang memilih karir sebagai akuntan publik tidak

Dari analisis faktor-faktor yang mempengaruhi siswa dalam pemilihan sekolah, faktor sekolah mempunyai pengaruh paling besar kemudian diikuti oleh faktor lokasi dan paling kecil pengaruhnya adalah faktor ekonomi. Sementara berdasarkan hasil analisis statistik Crosstab diketahui bahwa terdapat hubungan

akan di riview yang telah sesuai dengan kriteria inklusi dan eksklusi. E. Pembahasan 1. Faktor – Faktor Yang Mempengaruhi Ketidakteraturan Siklus Menstruasi berdasarkan hasil analisis Chi Square Analisis faktor – faktor yang mempengaru

Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kualitas Informasi Laporan Keuangan Pemerintah Kota Makassar. Skripsi. Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam, UIN Alauddin, Makassar. Masruron, Muhammad. 2020. Analisis Data Kuantitatif. Malang: Edulitera. Nasution, Dito Aditia Darma dan Br. Barus, Mika Debora. 2019. Analisis Faktor-

Astuti, Anita.2014. “Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Mahasiswa Akuntansi Dalam Memilih Karir Sebagai Akuntan Publik Pada Mahasiswa Akuntansi Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga”.Jurnal Akuntansi Vol III No.2. Aulia, Ulva.2016.“Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Mahasiwsa Akuntansi Di Kota

pengurusan masa (min 4.02) dan diikuti oleh faktor kewangan (min 3.69), faktor persekitaran pembelajaran (min 3.03) dan akhir sekali faktor persekitaran pekerjaan (2.56). Ujian-T menunjukkan tidak terdapat perbezaan yang signifikan antara faktor-faktor stres yang mempengaruhi stres berdasarkan jantina dan status perkahwinan.

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI . Mempengaruhi Kinerja Karyawan dengan Kepuasan Kerja sebagai Variabel Intervening pada Rumah Sakit Roemani Muhammadiyah". Tesis ini bertujuan untuk menganalisis besaran pengaruh . Hasil Model Pengukuran (Outer Model) . 100 2. Hasil .