LAPORAN ASUHAN KEPERAWATAN PADA Tn.L DENGAN

2y ago
33 Views
3 Downloads
897.79 KB
9 Pages
Last View : 1m ago
Last Download : 3m ago
Upload by : Nora Drum
Transcription

LAPORAN ASUHAN KEPERAWATAN PADA Tn.LDENGAN STROKEDi RS SAIFUL ANWAR MALANGKARYA TULIS ILMIAHOleh:MUFIDAH NUR AENY(NIM: 201610300511039)PROGRAM DIPLOMA III KEPERAWATANFAKULTAS ILMU KESEHATANUNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANGTAHUN 2019i

LAPORAN ASUHAN KEPERAWATAN Pada Tn. L DENGANSTROKEPada Tn. L Di RSSA Kota Malang Tahun 2019STUDI KASUSDiajukan Kepada Universitas Muhammadiyah Malang Untuk Memenuhi SalahSatu Persyaratan Dalam Menyelesaikan Program Ahli Madya KeperawatanOleh:MUFIDAH NUR AENY(NIM: 201610300511039)PROGRAM DIPLOMA III KEPERAWATANFAKULTAS ILMU KESEHATANUNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANGTAHUN 2019ii

iii

iv

v

KATA PENGANTARPuji syukur saya panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa, karena atas berkat dan rahmatnya,saya dapat menyelesaikan Karya Tulis Ilmiah ini. Penulisan Karya Tulis Ilmiah ini dilakukandalam rangka memenuhi salah satu syarat untuk mencapai gelar Ahli Madya Keperawatan padaFakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Malang. Saya menyadari bahwa, tanpabantuan dan bimbingan dari berbagai pihak pada penyusunan Karya Tulis Ilmiah ini, sangatlahsulit bagi saya untuk menyelesaikan laporan ini. Oleh karena itu saya mengucapkan terimakasihkepada :1. Bapak Faqih Ruhyanuddin, S.Kep.,Ns.,M.Kep.,Sp.KMB selaku Dekan Fakultas IlmuKesehatan Universitas Muhammadiyah Malang.2. Ibu Reni Ilmiasih,M.Kep.,Sp.Kep.An. Selaku Ketua Program Studi Diploma IIIKeperawatan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Malang.3. Ibu Lilis Setyowati, M.Sc Selaku dosen pembimbing.4. Seluruh dosen, staff dan pegawai administrasi Progam Diploma III Keperawatan FakultasIlmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Malang.5. Ayah, Ibu dan Keluarga saya yang telah memberikan bantuan dukungan material danmoral serta tak henti untuk mendoakan.6. Teman-teman mahasiswa Progam Studi Diploma III Keperawatan angkatan 2016 yangtelah memberikan dukungan dan semangat kepada saya selaku penulis.7. Semua pihak yang tidak dapat saya sebutkan satu persatu yang turut membantu dalampenyususnan Karya Tulis Ilmiah ini.Saya berharap semoga karya tulis ini dapat menjadi sesuatu yang berguna bagi kitabersama. Penulis menyadari bahwa dalam menyusun Karya Tulis Ilmiah ini masih jauh darikesempurnaan. Untuk itu penulis sangat mengharapkan kritik dan saran yang bersifatmembangun guna sempurnanya Karya Tulis Ilmiah ini. Semoga Karya Tulis Ilmiah ini bisabermanfaat bagi penulis khususnya dan bagi pembaca pada umumnya.Malang, 19 Juli 2019viPenulis

DAFTAR ISIHALAMAN JUDUL. iHALAMAN SAMPUL . iiHALAMAN PERSETUJUAN .iiiHALAMAN PENGESAHAN. ivHALAMAN PERYATAAN PERSETUJUAN PUBLIKASI . vKATA PENGANTAR . viABSTRAK .viiABSTRACT . viiiDAFTAR ISI. ixBAB 1 PENDAHULUAN . 11.1 Latar Belakang . 11.2 Rumusan Masalah . 21.3 Tujuan Penelitian . 21.4 Manfaat Penelitian . 31.4.1 Manfaat hasil penelitian studi kasus bagi pasien . 31.4.2 Manfaat hasil penelitian studi kasus bagi peneliti . 31.4.3 Manfaat hasil peneeelitian studi kasus bagi lembaga pendidikan . 3BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA . 42.1 Pengertian . 42.2 Etiologi Stroke . 42.3 Patofisiologi . 42.4 Manifestasi Klinis . 52.5 Komplikasi . 52.6 Pemeriksaan Penunjang . 62.7 Penatalaksanaan . 62.8 Asuhan Keperawatan . 9BAB 3 LAPORAN ASUHAN KEPERAWATAN . 143.1 Biodata . 143.2 Anamnese . 143.3 Pemeriksaan Fisik . 193.4 Pemeriksaan Radiologi . 233.5 Terapi Yang Telah Dilakukan . 243.6 Analisa Data . 253.7 Daftar Prioritas Diagnosa Keperawatan . 28BAB 4 PEMBAHASAN . 394.1 Gangguan Menelan . 394.2 Hambatan Mobilitas Fisik . 394.3 Defisit Perawatan Diri: Mandi/ Kebersihan . 404.4 Distres Spiritual . 40BAB 5 PENUTUP . 365.1 Kesimpulan. 425.2 Saran . 42DAFTAR PUSTAKA . 43ix

DAFTAR PUSTAKAAfrida, Wibowo, A., & Anshary, N. (2019). PENATALAKSANAAN LATIHAN MENELANPADA PASIEN STROKE DENGAN. Jurnal Ilmiah Kesehatan Diagnosis Volume 13Nomor 6 Tahun 2019 eISSN : 2302-2531, 686.Cristina, W. s. (2018). FACTORS ASSOCIATED WITH SELF-EFFICACY OF POSTSTROKE. jurnal wiyata Vol. 5 No. 2, 85-90.Delima. (2016). Faktor Risiko Dominan Penderita Stroke di Indonesia. Buletin PenelitianKesehatan, Vol. 44, No. 1, Maret 2016 , 49-58.Fernalia, Priyanti, W., & Amita, D. (2019). PENGARUH RELAKSASI NAFAS DALAMTERHADAP SKALA NYERI KEPALA PADA PASIEN HIPERTENSI DI WILAYAHKERJA PUSKESMAS SAWAH LEBAR KOTA BENGKULU. MANUJU:MALAHAYATI NURSING JOURNAL, P- ISSN: 2655-2728 E-ISSN: 2655-4712VOLUME 1, NOMOR 1, 25.Goldszmidt, j. A. (2013). stroke esensial. Jakarta Barat: PT indeks.Handayani. (2019). Pengaruh Dukungan Keluarga Terhadap Konsep Diri Pasien Stroke YangMengalami Kelumpuhan Di Poli Klinik Saraf Rumah Sakit Stroke Nasional BukittinggiTahun 2018. Jurnal Kesehatan Medika Saintika vol. 10 No. 1, 85.Iqbal, F. R. (2016). Multi Media Campaign Akronim F.A.S.T dalam Mengurangi Mortalitas danMorbiditas Kegawatdaruratan Penyakit Stroke. Majority Volume 5 Nomor 1 Februari2016, 43-48.Lina, E. (2019). Studi Kualitatif: Sumber Self-Efficacy Mobilisasi Pasien. Jurnal Kesehatan,Volume 10, Nomor 1, April 2019, 134 - 140.Lisiswanti, R., & putra, F. I. (2016). Multi Media Campaign Akronim F.A.S.T dalamMengurangi Mortalitas dan Morbiditas Kegawatdaruratan Penyakit Stroke. Majority,Volume 5 Nomor 1 ,Februari 2016, 44.Munir, B., Rasyid, H. A., & Rosita, R. (2015). HUBUNGAN ANTARA KADAR GLUKOSADARAH ACAK PADA SAAT MASUK INSTALASI GAWAT. MNJ, Vol.01, No.02,Juli 2015, 53.Muttaqin, A. (2015). Asuhan Keperawatan dengan Gangguan Sistem persarafan. jakarta:salemba medika.Nayoan, C. R. (2017). GAMBARAN PENDERITA DISFAGIA YANG MENJALANIPEMERIKSAAN FIBEROPTIC ENDOSCOPIC EVALUATION OF SWALLOWING43

DI RSUP DR.KARIADI SEMARANG PERIODE 2015 - 2016. Jurnal KesehatanTadulako Vol. 3 No. 2, Juli 2017 : 1-75, 48.Pudiastuti, R. D. (2013). penyakit penyakit mematikan. yogyakarta: Nuha MedikaSetyawan , A. D., Rosita, A., & Yunitasari, N. (2017). PENGARUH PEMBERIAN TERAPIROM ( RANGE OF MOTION } TERHADAP PENYEMBUHAN PENYAKITSTROKE. global heath science vol. 2. no. 2, 87.Wahyuni, S., & Dewi, C. (2018). FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGANEFIKASI DIRI PASIEN PASCA STROKE: STUDI CROSS SECTIONAL DI RSUDGAMBIRAN KEDIRI. Jurnal Wiyata, Vol. 5 No. 2 Tahun 2018, 86.Wati, D. F., & Yanti, Y. (2018). Gambaran dukungan keluarga terhadap perubahan konsep diripasien pasca stroke di poli neurologi Hanafiah Batusangkar 2018. REAL in NursingJournal (RNJ), Vol. 1, No. 1, 20.Wijaya, A. S. (2013). Keperawatan medical bedah 2 keperawatan dewasa. yogyakarta: medicalbook.Yayuk, H. (2017). ANALISIS PRAKTIK KLINIK KEPERAWATAN PADA PASIENSTROKE NON. jurnal kesehatan, 7-15.44

LAPORAN ASUHAN KEPERAWATAN Pada Tn. L DENGAN STROKE Pada Tn. L Di RSSA Kota Malang Tahun 2019 STUDI KASUS Diajukan Kepada Universitas Muhammadiyah Malang Untuk Memenuhi Salah Satu Persyaratan Dalam Menyelesaikan Program Ahli Madya Keperawatan Oleh: MUFIDAH NUR AENY (NIM: 2016103005

Related Documents:

keperawatan yang dapat dilakukan adalah menggunakan standar praktek asuhan keperawatan klinis kesehatan jiwa yaitu asuhan keperawatan jiwa. Tujuan : Untuk memahami bagaimana respon klien setelah dilakukan asuhan keperawatan pada pasien perilaku kek

laporan studi kasus asuhan keperawatan komunitas pada kelompok usia lanjut dengan diagnosa diabetes mellitus (dm) di rw ii kelurahan manyar sabrangan kecamatan mulyorejo surabaya oleh : cahya dwi kurniawan nim. 09.610.117.009 program studi d3 keperawatan fakultas ilmu kesehatan universitas muhammadiyah surabaya 2012 . ii proposal asuhan keperawatan komunitas pada kelompok usia lanjut dengan .

asuhan keperawatan teoritis. BAB III KASUS DAN PEMBAHASAN Pada BAB ini berisi laporan kasus Asuhan keperawatan Ny.N dengan Diabetes Melitus di Ruang Kirana Rumah Sakit Tk. II dr. Soetarto Yogyakarta yang terdiri dari pengkajian, diagnosa keperawatan, evaluasi keperawatan.

Mampu memberikan asuhan keperawatan pada area spesialisasi (keperawatan m edikal bedah, keperawatan anak, keperawatan maternitas, keperawatan jiwa, atau keperawatan komunitas . pada pasien Stroke 3. P enyuluhan dan konseling pada pasein hipertensi 4. Penanga

KARYA TULIS ILMIAH ASUHAN KEPERAWATAN LANSIA OSTEOPOROSIS DENGAN MASALAH KEPERAWATAN GANGGUAN MOBILITAS FISIK DI UPTD GRIYA WERDHA JAMBANGAN SURABAYA Untuk Memperoleh Gelar Ahli Madya Keperawatan Pada Program Studi DIII Keperawatan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Surabaya Disusun Oleh : DESSY ARMADANI 20150660010 PROGRAM STUDI DIII KEPERAWATAN FAKULTAS ILMU KESEHATAN .

Tujuan: Untuk mengetahui asuhan keperawatan pada pasien dengan operasi ca mammae meliputi pengkajian, intervensi, implementasi, dan evaluasi keperawatan. Hasil: Pada kasus ditemukan 3 diagnosa yaitu nyeri, kurang pengetahuan, resiko infeksi .Telah dilakukan asuhan keperawatan meliputi mengurangi nyeri,

Modul ini merupakan bagian modul dari mata ajar Keperawatan Anak yang membahas tentang asuhan keperawatan pada anak dengan gangguan sistem persyarafan. Tujuan dari penulisan modul ini adalah agar peserta didik mampu memahami asuhan keperawatan pada anak dengan infeksi otak (meni

tentang asuhan keperawatan yang terdiri dari 4 tahapan asuhan keperawatan yaitu pengkajian awal, perencanaan, implementasi dan evaluasi. Formulir yang digunakan untuk asuhan keperawatan adalah formulir kajian awal pasien rawat inap (RMI.2), rencana asuhan keper