PEMETAAN MATA KULIAH (Versi . - FKIP Universitas Riau

3y ago
30 Views
2 Downloads
1.83 MB
29 Pages
Last View : 20d ago
Last Download : 3m ago
Upload by : Ryan Jay
Transcription

PEMETAAN MATA KULIAH(Versi Kurikulum Merdeka Belajar-Kampus MerdekaBelajar Universitas Negeri Surabaya Tahun 2020)

HARUS KITA RANCANGDENGAN CERMAT(Sumber: Merdeka Belajar, Kemendikbud)

5 SEMESTERBelajar di ProdiKONSEP DASARMERDEKA BELAJAR:salah satu alternatif3 SEMESTERBelajar di Luar Prodi2 SEMESTER1 SEMESTERBelajar di luar Prodi di dalam KampusBelajar di Luar Kampus : Prodi yang sama di PT lain Masyarakat/Lembaga/Instansi lain

PENGALAMAN BELAJAR MAHASISWABERDASARKAN KONSEP MERDEKA BELAJARJML SMTPENGALAMANBELAJARSEMESTERKURIKULUM5Prodi SendiriMK Prodi1Prodi LainMK Paket/Bebas21234xxxx5678xxPKL/PI atau PLPxxKKN atau Bentuk LainxxLuar Kampus

KURIKULUM YANG DISIAPKAN PRODI A (PENDIDIKAN)(Sebuah Ilustrasi)SEMESTERMHS PRODI AMHS PRODI B1Kur Utama Prodi AKur Utama Prodi B2Kur Utama Prodi AKur Utama Prodi B3Kur Utama Prodi AKur Utama Prodi B4Kur Utama Prodi AKur Utama Prodi B5Kurikulum Paket Prodi A6PLPPI/PKL/PLP7KKN/Bentuk LainKKN/Bentuk Lain8Kur Utama Prodi AKur Utama Prodi B

KURIKULUM UTAMA Kurikulum Utama disiapkan oleh Prodi untuk mahasiswaProdi yang bersangkutan Kurikulum utama berdurasi 5 semester Kurikulum utama ini untuk mahasiswa yang mengambilsecara linier maupun yang nonlinier (1 smt lintas prodi diUnesa dan 2 smt di luar Unesa) Dalam Kurikulum Utama tidak memuat MK PKL/PI untukmahasiswa ProdiIlmu Murni atau PLP untuk mahasiswaProdi Pendidikan Distribusi Kurikulum utama adalah smt 1-4 dan smt 8 Jumlah sks: 84—90 sks (termasuk MKWU dan MKWI)KURIKULUM PAKET Kurikulum paket disiapkan oleh Prodi untuk mahasiswa prodinya (model linier) mahasiswa luar prodi (model nonlinier paket) Kurikulum paket berdurasi 1 semester (setara 20 sks) Kurikulum didistribusikan

II. PENGALAMAN BELAJAR DI LUAR PRODI (3 SEMESTER)APengalaman belajar mahasiswa 1 (satu) semester diluar prodi di dalam kampus (di Unesa)BPengalaman belajar mahasiswa 2 (dua) semester di luarkampus (Bisa DN/LN)

APengalaman belajar mahasiswa 1 (satu) semester diluar prodi di dalam kampus (di Unesa)Ada dua pilihan kegiatan mahasiswa untuk mendapatkan pengalaman belajar di luar Prodi di Unesa:1. Sistem paketMahasiswa mengambil beberapa MK dalam satu paket (20 sks) yang disediakan oleh prodi lain yang adadi Unesa selama satu semester2. Sistem bebasMahasiswa mengambil beberapa MK (20 sks) dari berbagai program studi di Unesa yang dipilihnyaselama satu semester

KARAKTERISTIK SISTEMSistem paketSistem bebas (free credit/course shopping)a. Kurikulum paket disiapkan oleh Prodi lain untuk 1semesterb. Pembelajaran dilakukan di satu prodi lain pilihanmahasiswa (berdasarkan sistem kuota)c. Administrasi akademik lebih mudah dilaksanakand. Pengaturan jadwal kuliah lebih mudahe. Kompetensi yang diperoleh mahasiswa lebih utuh/jelasf. Pemantauan DPA terhadap mahasiswa relatif mudaha. Prodi tidak perlu menyiapkan kurikulum paket khususb. Mahasiswa boleh mengambil beberapa mata kuliah dariberbagai prodi di Unesa dalam 1 semesterc. Kemungkinan mahasiswa akan bergabung denganmahasiswa reguler prodi yang dituju dalam perkuliahand. Pengaturan jadwal kuliah bagi mahasiswa akan sulite. Kompetensi yang diperoleh mahasiswa lebih bergantungkepada tujuan mahasiswaf. Pemantauan DPA terhadap mahasiswa relatif agak sulit

BPengalaman belajar mahasiswa 2 (dua) semester di luarkampus1. PKL/PI atau PLP (WAJIB)2. KKN Tematik atau Bentuk Lain (WAJIB DIPILIHSATU)

Pengalaman Belajar di Luar Kampus(Sumber: Merdeka Belajar, Kemendikbud)

2. PENGALAMAN BELAJAR KKN ATAU BENTUK LAIN (1 SEMESTER)KKN(KULIAH KERJA NYATA) KKN bersifat tematik Tema KKN: Asistensi mengajar di satuan pendidikan Proyek kemanusiaan Kegiatan kewirausahaan, Studi/Proyek Independen, Proyek di Desa KKN bersifat pilihan Kurikulum KKN disiapkan oleh Pusat KKN LPPM Kurikulum KKN diprogramkan bagi Mahasiswa Prodi Pendidikan maupun Non-Pendidikan Kurikulum KKN berdurasi 1 semester (setara 20 sks) untuk kegiatan di luarkampus KKN dilaksanakan pada smt 6 atau 7

Empat Model KKNT yang Dirancang Kemendikbud1. Model KKNT diperpanjang2. Model KKNT Pembangunan dan Pemberdayaan Desa3. Model KKNT Mengajar di Desa4. Model KKNT Free FormKetiga model yang pertama merupakan bentuk kerja sama denganKemendes PDTTSementara model yang terakhir adalah bentuk otonomi PTKKN(KULIAH KERJA NYATA)

Bentuk dan Model KKN Unesa:KKN(KULIAH KERJA NYATA)1. KKNT Kolaborasi dengan Kemendes PDTTa. Model KKNT Pembangunan dan PemberdayaanDesab. Model KKNT Mengajar di Desa2. KKNT Mandiria. Asistensi mengajar di satuan pendidikanb. Proyek kemanusiaanc. Kegiatan kewirausahaand. Studi/proyek independene. Proyek di Desa

‘Bentuk lain’ yang dimaksudkan adalah kegiatan perkuliahan di luar kampus yang diluar KKNKegiatan ‘bentuk lain’ meliputi : Pertukaran Mahasiswa, Magang Penelitian Kurikulum/pedoman Pertukaran Mahasiswa disiapkan oleh LP3M Kurikulum/pedoman Magang Penelitian di Lembaga/Kampus Lain disiapkan olehLPPM Kegiatan Pertukaran Mahasiswa/Magang Penelitian diprogramkan bagi Mahasiswa ProdiPendidikan maupun Non-Pendidikan Kegiatan Pertukaran Mahasiswa/Magang Penelitian berdurasi 1 semester (setara 18—20 sks)untuk kegiatan di luar kampusBENTUK LAIN Kegiatan Pertukaran Mahasiswa atau Magang Penelitian dilaksanakan pada smt 6 atau 7 Kegiatan Bentuk Lain ini dapat dilaksanakan di DN atau LN Kegiatan Bentuk Lain bersifat pilihan :Mahasiswa Wajib Memilih Salah Satu dari KKN atau Bentuk Lain. Dengan kata lain, mahasiswa yang memilih mata kuliah KKN tidak wajibmemilih Bentuk Lain atau sebaliknya.

Implementasi Bagi Mahasiswa dalamPilihan Pengalaman Belajar :KEMERDEKAAN MAHASISWAMahasiswa MemilihLINIER (8-0-0) 6-0-2Mahasiswa Memilih NON-LINIER(5-1-2):-paket-bebas

1. PENGALAMAN BELAJAR MAHASISWA PROGRAM SARJANA (S1) PILIHAN LINIER (8-0-0)SMTKURIKULUM1Kurikulum Utama2Kurikulum UtamaCATATANKurikulum Utama harus mendukung pencapaian Profil Lulusan Prodi3Kurikulum Utama4Kurikulum Utama5Kurikulum PaketKurikulum paket yang diberikan bisa sama dan bisa berbeda dengankurikulum paket yang ditawarkan untuk mahasiswa Prodi lain.6PKL/PI/PLP *PKL/PI/TC untuk Mahasiswa Prodi Non-PendidikanPLP untuk Mahasiswa Prodi PendidikanKKN7KKN/Bentuk lain *: Proyek di Desa, Mengajar, Keg. Wirausaha, Proyek Independen, ProyekKemanusiaanBentuk lain : Pertukaran Mahasiswa, Magang Penelitian8Kurikulum UtamaSkripsi ada di semester iniKeterangan:PKL/PI/PLP dan KKN/BENTUK LAIN semesternya dapat saling bertukar/bergantian

2. PENGALAMAN BELAJAR MAHASISWA PROGRAM SARJANA (S1) PILIHAN NON-LINIERKOMPONEN KURIKULUMSEMESTERKURIKULUM UTAMA1Kurikulum Utama2Kurikulum Utama34567Kurikulum UtamaKurikulum Utama8Kurikulum Utama1 SMT DI LUAR PRODI DI UNESA2 SMT DI LUAR UNESAKurikulum paket/bebasPKL/PI/PLP *KKN/Bentuk lain ** Catatan:Bagi Prodi Pendidikan yang mewajibkan mhs menempuhPKL/PI rentang waktu 1 semester dapat dibagi menjadi 2(triwulan)* Keterangan:Mahasiswa Prodi Pendidikan: PLPMahasiswa Prodi Non-Pendidikan : PKL/PIKKN : Proyek di Desa, Mengajar, Keg. Wirausaha, Proyek Independen, Proyek KemanusiaanBentuk lain : Pertukaran Mahasiswa, Magang Penelitian

Contoh PGSD (Sebuah Pemikiran):KEMUNGKINAN PILIHAN MAHASISWA PRODI PGSD Mahasiswa memilih linier (PL Pendidikan Linier) - Disiapkan oleh ProdiPGSD Mahasiswa memilih nonlinier (PN) : mengambil di prodi lain sesuai CP Fakta di lapangan banyak sekolah bertaraf internasional - misalnya memilikiketerampilan yang menunjang guru SD, mhs mengambil bahasa Mandarin/Inggris Keterampilan mengembangkan media berbasis IT - mengambil MK di TP/TIHarus sesuai CP PGSD

Struktur Kurikulum Prodi S1 PGSD MK Pengembangan Kepribadian Inti MK Pengembangan Kepribadian Institusional MK Keahlian dan Keilmuan MK Dasar Keahlian MK Dasar Keahlian Berkarya MK Kehidupan Bermasyarakat MK Pilihan

MK Pengembangan Kepribadian Inti Pendidikan Pancasila (2 sks) Bahasa Indonesia (2 sks) Pendidikan Agama (2 sks) Pendidikan Kewarganegaraan (2 sks)Sesuai peraturanyang berlaku

MK Pengembangan Kepribadian Institusional Sesuai karakteristik LPTK masing-masing

MK Keahlian dan Keilmuan Mencakup materi-materi ke SD-an Misalnya Bahasa Indonesia Matematika IPA IPS PPKN Seni Olahraga

MK Dasar KeahlianMisalnya Metodologi Penelitian Statistik Dasar Kependidikan Teori Belajar Kurikulum sekolah Perencanaan Pembelajaran Evaluasi belajar dan pembelajaran Keterampilan Mengajar danPembelajaran Mikro Pendidikan Inklusi Pembelajaran Kelas Rangkap

MK Keahlian Berkarya PLP Skripsi MK kekaryaan prodi (?)

MK Kehidupan Bermasyarakat KKN Atau MK prodi (Jika ada ?)

Mata Kuliah Pilihan Paket A (misalnya Pembelajaran ke SDan 20 sks) MK wawasan 5 mapel (Pembelajaran IPA SD, Pembelajaran Bhs SD,Pembelajaran Matermatika SD, Pembelajaran PKN SD, Pembelajaran IPSSD Pembelajaran terpadu Paket B (Linier, diambil oleh PGSD, pembelajaran materi mapel ke SDan) Pembelajaran materi 5 mapel Pengembangan pembelajaran Kertakes Pengembangan pembelajaran olahraga Silahkan dipikirkan bersama (?)

Selamat BekerjaMenyiapkan Merdeka Belajar dalam KerangkaKAMPUS MERDEKASEMOGA HDPGSDI SEMAKIN JAYA !

Belajar Universitas Negeri Surabaya Tahun 2020) (Sumber: Merdeka Belajar, Kemendikbud) . DENGAN CERMAT . KONSEP DASAR MERDEKA BELAJAR: salah satu alternatif 5 SEMESTER Belajar di Prodi 3 SEMESTER Belajar di Luar Prodi 1 SEMESTER Belajar di luar Prodi di dalam Kampus 2 SEMESTER . IPS PPKN Seni Olahraga . MK Dasar Keahlian Misalnya Metodologi .

Related Documents:

SILABUS MATA KULIAH 1. IDENTITAS MATA KULIAH Nama Mata kuliah : STATISTIK Kode Mata Kuliah : TW504 Beban / Jumlah SKS : 2 SKS Semester : II (Dua) Prasyarat : - Jumlah minggu / jam pertemuan : (14 x 3 Jam) Pertemuan Nama Dosen : Dodiet Aditya Setyawan, SKM. 2. DESKRIPSI MATA KULIAH : Mata kuliah ini mengenalkan dan menyiapkan mahasiswa untuk

SILABUS, DAN SATUAN ACARA PERKULIAHAN MATA KULIAH: INOVASI PENDIDIKAN PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA KAMPUS CIBIRU September 2015 . CM.PRD-PGSD-01-04 Identitas Mata Kuliah Nama Mata Kuliah : Inovasi Pendidikan Kode Mata Kuliah : IP 303 Bobot SKS : 2 SKS Semester : 5 Mata Kuliah Prasyarat : Semua Mata Kuliah Semester 1 Dosen : Dr. Hj. Lely Halimah .

Silaby Mata Kuliah : Epidemiologi D-IV Kebidanan, Hal.-1 FM -POLTEKKES SKA BM 09 04/R0 SYLABUS MATA KULIAH I. Identitas Mata Kuliah Nama Mata Kuliah : Epidemiologi Kesehatan Reproduksi Kode Mata Kuliah : Beban Studi : 2 SKS (T : 1, P : 1) Penempatan : Semester II/ D4 Kebidanan minat Komunitas

Universitas Pamulang Manajemen S-1 Pengantar Manajemen iv MODUL MATA KULIAH PENGANTAR MANAJEMEN IDENTITAS MATA KULIAH Program Studi : Manajemen S-1 Mata Kuliah/Kode : Pengantar Manajemen / EKO0013 Sks : 3 Prasyarat : - Deskripsi Mata Kuliah : Mata Kuliah ini merupakan mata kuliah wajib pada program studi Manajemen S-1 yang membahas

Departemen Kebijakan dan Manajemen Kesehatan Nama Mata Kuliah : Koding Klasifikasi dan Terminologi Kesehatan Kode : KUI 7811 Kredit : 2 SKS Status Mata Kuliah : Pilihan Semester : III SESI KELAS MATA KULIAH Hari : Lihat Jadwal Waktu : Lihat Jadwal Lokasi : Lihat Jadwal PENGAMPU MATA KULIAH (K OORDINATOR) Prof. dr Hari Kusnanto, DrPH NIDN : 0012115304 Email : harikusnanto@yahoo.com Telp .

SILABUS MATA KULIAH FILSAFAT MANUSIA A. IDENTITAS MATA KULIAH Nama Mata Kuliah : Filsafat Manusia Nomor Kode : Jumlah SKS : 2 SKS (100 menit) Semester : Genap (5/6) Kelompok Mata Kuliah : MKK Prodi Jurusan/Program : Prodi Psikologi Pendidikan S2 Prasyarat : Dosen : Prof. Dr. H. Juntika Nurikhsan, MPd./Dr. Y. Suyitno, .

Mata kuliah ini merupakan kelompok mata kuliah sikap, yang bersifat wajib bagi mahasiswa Program Studi Fisika FMIPA. Mata kuliah ini memiliki 0 SKS, agar dapat lulus dari mata kuliah ini mahasiswa program studi fisika harus melampirkan bukti sertifikat TOEFL dengan nilai 400. Jika mahasiswa Pragram

Nama Mata Kuliah GAMBAR ARSITEKTUR Revisi Kode MK Tanggal 26 September 2014 FPTK-UPI Kelompok MK Mata Kuliah Keahlian Bidang Studi (MKKBS) Halaman 3 3. Deskripsi Isi: Mata kuliah ini adalah mata kuliah dasar arsitektur yang wajib ditempuh oleh para mahasiswa. Matakuliah gambar