Al-Qur’an Hadis, Kurikulum 2013 I

3y ago
19 Views
2 Downloads
2.82 MB
152 Pages
Last View : 27d ago
Last Download : 3m ago
Upload by : Lee Brooke
Transcription

Al-Qur’an Hadis, Kurikulum 2013i

Hak Cipta 2014 pada Kementerian Agama Republik IndonesiaDilindungi Undang-UndangMILIK NEGARATIDAK DIPERDAGANGKANDisklaimer: Buku Siswa ini dipersiapkan Pemerintah dalam rangka implementasiKurikulum 2013. Buku ini disusun dan ditelaah oleh berbagai pihak di bawah koordinasiKementerian Agama, dan dipergunakan dalam penerapan Kurikulum 2013. Bukuini merupakan “Dokumen Hidup” yang senantiasa diperbaiki, diperbaharui, dandimutakhirkan sesuai dengan dinamika perubahan zaman. Masukan yang membangun,dari berbagai kalangan diharapkan dapat meningkatkan kualitas buku ini.Katalog Dalam Terbitan (KDT)INDONESIA, KEMENTERIAN AGAMAQur’an - Hadis/Kementerian Agama,- Jakarta : Kementerian Agama 2014.xii, 140 hlm. ilus ; 21 cm x 28 cmUntuk MA/ IPA, IPS, BAHASA Kelas XISBN 978-979-8446-79-5 (no.jil.lengkap)ISBN 978-979-8446-8o-1 (jil.1)1. Qur’an - Hadis - Studi dan PengajaranI. JudulII. Kementerian Agama Republik IndonesiaKontributor NaskahPenelaahPenyelia Penerbitan: Mukarom Faisal Rosidin, Hj. Siti Mahfudhoh,H. Dudung Basori Alwi: Fuad Thahari: Direktorat Pendidikan MadrasahDirektorat Jenderal Pendidikan IslamKementerian Agama Republik IndonesiaCetakan Ke-1, 2014Disusun dengan huruf Times New Roman 12pt dan Traditional Arabic, 18piiBuku Siswa Kelas X MA

KATA PENGANTARBismillahirrahmanirrahimPuji syukur al-hamdulillah kehadlirat Allah Swt., yang menciptakan,mengatur dan menguasai seluruh makhluk di dunia dan akhirat. Semogakita senantiasa mendapatkan limpahan rahmat dan ridha-Nya. Shalawatdan salam semoga tetap tercurahkan kepada Rasulullah Muhammad Saw.,beserta keluarganya yang telah membimbing manusia untuk meniti jalanlurus menuju kejayaan dan kemuliaan.Fungsi pendidikan agama Islam untuk membentuk manusia Indonesiayang beriman dan bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa serta berakhlakmulia dan mampu menjaga kedamaian dan kerukunan hubungan inter danantar umat beragama, dan ditujukan untuk berkembangnya kemampuanpeserta didik dalam memahami, menghayati, dan mengamalkan nilainilai agama yang menyerasikan penguasaannya dalam ilmu pengetahuan,teknologi dan seni.Untuk merespons beragam kebutuhan masyarakat modern, seluruh elemen dan komponen bangsa harus menyiapkan generasi masa depan yangtangguh melalui beragam ikhtiyar komprehensif. Hal ini dilakukan agar seluruh potensi generasi dapat tumbuh kembang menjadi hamba Allah yangdengan karakteristik beragama secara baik, memiliki cita rasa religiusitas,mampu memancarkan kedamaian dalam totalitas kehidupannya. Aktivitasberagama bukan hanya yang berkaitan dengan aktivitas yang tampak dandapat dilihat dengan mata, tetapi juga aktivitas yang tidak tampak yangterjadi dalam diri seseorang dalam beragam dimensinya.Sebagai ajaran yang sempurna dan fungsional, agama Islam harus diajarkan dan diamalkan dalam kehidupan nyata, sehingga akan menjaminterciptanya kehidupan yang damai dan tenteram. Oleh karenanya, untukmengoptimalkan layanan pendidikan Islam di Madrasah, ajaran Islam yangAl-Qur’an Hadis, Kurikulum 2013iii

begitu sempurna dan luas perlu dikemas menjadi beberapa mata pelajaranyang secara linear akan dipelajari menurut jenjangnya.Pengemasan ajaran Islam dalam bentuk mata pelajaran di lingkunganMadrasah dikelompokkan sebagai berikut; diajarkan mulai jenjang Madrasah Ibtidaiyah, Madrasah Tsanawiyah dan Madrasah Aliyah Peminatan Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Ilmu-ilmu Sosial, Ilmu-ilmuBahasa dan Budaya, serta Madrasah Aliyah Kejuruan (MAK) meliputi;a) Al-Qur’an-Hadis b) Akidah Akhlak c) Fikih d) Sejarah KebudayaanIslam. Pada jenjang Madrasah Aliyah Peminatan Ilmu-ilmu Keagamaandikembangkan kajian khusus mata pelajaran yaitu: a) Tafsir-Ilmu Tafsir b)Hadis-Ilmu Hadis c) Fikih-Ushul Fikih d) Ilmu Kalam dan e) Akhlak. Untuk mendukung pendalaman kajian ilmu-ilmu keagamaan pada peminatankeagamaan, peserta didik dibekali dengan pelajaran Sejarah KebudayaanIslam (SKI) dan Bahasa Arab.Sebagai panduan dalam pelaksanaan Kurikulum 2013 di Madrasah, Kementerian Agama RI telah menyiapkan model Silabus Pembelajaran PAIdi Madrasah dan menerbitkan BukuPegangan Siswa dan Buku PedomanGuru. Kehadiran buku bagi siswa ataupun guru menjadi kebutuhan pokokdalam menerapkan Kurikulum 2013 di Madrasah.Sebagaimana kaidah Ushul Fikih, mālā yatimmu al-wājibu illā bihī fahuwa wājibun, (suatu kewajiban tidak menjadi sempurna tanpa adanya hallain yang menjadi pendukungnya, maka hal lain tersebut menjadi wajib).Atau menurut kaidah Ushul Fikih lainnya, yaitu al-amru bi asy-syai’i amrunbi wasāilihī (perintah untuk melakukan sesuatu berarti juga perintah untukmenyediakan sarananya).Perintah menuntut ilmu berarti juga mengandung perintah untuk menyedikan sarana pendukungnya, salah satu diantaranya Buku Ajar. Karenaitu, Buku Pedoman Guru dan Buku Pegangan Siswa ini disusun denganPendekatan Saintifik, yang terangkum dalam proses mengamati, menanya,mengeksplorasi, mengasosiasi dan mengkomunikasikan.ivBuku Siswa Kelas X MA

Keberadaan Buku Ajar dalam penerapan Kurikulum 2013 di Madrasahmenjadi sangat penting dan menentukan, karena dengan Buku Ajar, siswaataupun guru dapat menggali nilai-nilai secara mandiri, mencari dan menemukan inspirasi, aspirasi, motivasi, atau bahkan dengan buku akan dapatmenumbuhkan semangat berinovasi dan berkreasi yang bermanfaat bagimasa depan.Buku yang ada di hadapan pembaca ini merupakan cetakan pertama,tentu masih terdapat kekurangan dan kelemahan. Oleh karena itu sangatterbuka untuk terus-menerus dilakukan perbaikan dan penyempurnaan.Kami berharap kepada berbagai pihak untuk memberikan saran, masukandan kritik konstruktif untuk perbaikan dan penyempurnaan di masa-masayang akan datang.Atas perhatian, kepedulian, kontribusi, bantuan dan budi baik dari semuapihak yang terlibat dalam penyusunan dan penerbitan buku-buku ini, kamimengucapkan terima kasih. Jazākumullah Khairan Kasīran.Jakarta, 02 April 2014Direktur Jenderal Pendidikan IslamNur SyamAl-Qur’an Hadis, Kurikulum 2013v

Pedoman Transliterasi Arab-LatinBerikut ini adalah pedoman transliterasi yang diberlakukan berdasarkanKeputusan Bersama Menteri Agama dan Menteri Pendidikan dan KebudayaanRepublik Indonesia Nomor 158 Tahun 1987 dan Nomor 0543/b/u/1987.1. KonsonanviBuku Siswa Kelas X MA

PETUNJUK PENGGUNAAN BUKUAL-QUR’AN KITAB-KU1 SeƟap awal bab disajikan ilustrasi sebagaigambaran awal tentang materi pelajaranyang akan disampaikan. Kompetensi InƟ, Kompetensi Dasar, danTujuan Pembelajaran sebagai panduandan target materi yang harus disampaikandan dikuasai peserta didik dalam kegiatanpembelajaran. Peta Konsep disajikan sebagai kerangkapikir materi yang akan disampaikan dandikuasai peserta didik.Sumber: http://razya4greatlife.blogspot.comKompetensi Inti (KI)1. MenghayaƟ dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya2. MenghayaƟ dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab,peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai) santun, rensponsifdan pro-akƟf dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atasberbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efekƟf denganlingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagaicerminan bangsa dalam pergaulan dunia.3. Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual,konseptual, prosedural dan metakogniƟf berdasarkan rasa ingintahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, danhumaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan,dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, sertamenerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yangspesiĮk sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkanmasalah4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranahabstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya disekolah secara mandiri, berƟndak secara efekƟf dan kreaƟf, sertamampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.Buku Ajar Siswa, Al-Qur’an Hadis, Kurikulum 20141Kompetensi Dasar (KD)1.1 MenghayaƟ keoutenƟkan Al-Qur’an sebagai wahyu Allah2.1 Menunjukkan sikap yang berpegang teguh untuk mengamalkanajaran al-Qur an.3.1 Memahami pengerƟan Al-Qur’an menurut para ulama’.4.1 Menyajikan pengerƟan al-Qur an yang disampaikan para ulama.Tujuan PembelajaranSetelah mengamaƟ, menanya, mengeksplorasi, mengasosiasidan mengkomunikasikan peserta didik dapat:1. menjelaskan pengerƟan Al-Qur’an menurut para ahli.2. menjelaskan nama-nama Al-Qur’an.3. menunjukkan perilaku orang yang berpegang teguh kepada AlQur’anPeta KonsepAl-Qur’an Hadis, Kurikulum 2013vii

A. Mari Renungkan Mari Renungkan sebagai pengantar atausƟmulasi sebelum memasuki materi pokokpembelajaran. Mari MengamaƟ disajikan berupa ilustrasiuntuk menghantarkan pada pemahamanpeserta didik mengenai materi pokokpembelajaran. Materi disusun berdasarkan standar isiMadrasah Aliyah 2013 serta disajikansesuai Ɵngkat pemahaman peserta didik.Kitab suci terakhir yang diturunkan oleh Allah Swt. kepada Nabi MuhammadSaw. adalah Al-Qur’an. SeƟap muslim wajib mengimani Al-Qur’an dan jugakitab-kitab suci yang diturunkan sebelumnya, yaitu: Zabur, Taurat dan Injil.Al-Qur’an berfungsi untuk membenarkan kitab-kitab yang diturunkan sebelumnya dan menjelaskan hukum-hukum yang telah ditetapkannya.Kita sebagai seorang muslim seharusnya mengenal Al-Qur’an sebagai pedoman hidup (way of life). Untuk mengenal Al-Qur’an, hendaknya dimulaidengan memahami apa pengerƟan Al-Qur’an serta segala hal yang berkaitan dengannya. Dan yang paling penƟng lagi adalah memahami isinya, untuk selanjutnya dapat melaksanakan ajaran-ajaranya.Bagi Nabi Muhammad Saw., Al-Qur’an berfungsi sebagai mu’jizat yangterbesar yang berlaku kekal abadi. Sebagai kitab mu’jizat, Al-Qur’an Ɵdakmungkin dapat diƟru dari aspek manapun dan oleh siapapun, karena AlQur’an adalah benar-benar wahyu dari Allah Swt.B. Mari MengamatiC. Memahami Al Qur’an1. Pengertian Al-Qur’anPara ulama’ dan pakar/ahli dalam bidang ilmu Al-Qur’an telah mende¿nisikanAl-Qur’an menurut pemahaman mereka masing-masing, baik secara etimologiBuku Ajar Siswa, Al-Qur’an Hadis, Kurikulum 2014maupun terminologi.Secara etimologi para ulama’ berbeda pendapat dalam mende¿nisikan AlQur’an. Berikut adalah beberapa pendapat tersebut.3a. Menurut Al-Lihyany (w. 215 H) dan segolongan ulama lainKata Qur’an adalah bentuk masdar dari kata kerja (¿’il), ή ϗ artinya mem ή Ϙ ϳ- ή ϗ) . Dari tasrif tersebut,baca, dengan perubahan bentuk kata/tasrif (Ύϧ ή ϗ ϣ) artinya yang dikata Ύϧ ή ϗ artinya bacaan yang bermakna isim maf’ul ( ϭ ή Ϙ baca. Karena Al-Qur’an itu dibaca maka dinamailah Al-Qur’an. Kata tersebutselanjutnya digunakan untuk kitab suci yang diturunkan Allah Swt. kepada NabiMuhammad Saw. Pendapat ini berdasarkan ¿rman Allah SWT sebagaimana yangtermaksud dalam QS. al-Qiyamah ayat 17-18.h i ğ h hl h h hh ilh hh ğ(̓) ŷi ŵ ŋl ũ şl j ĸĻĵŦ iaĵŵɁŋh ũ AJjıŦ(̒) ŷi ŵ ŋl ũbh ŷi šh Ʀ ĵŶh lžŰŠ j?17. Sesungguhnya Kami yang akan mengumpulkannya (di dadamu) dan membacakannya. 18. Apabila Kami telah selesai membacakannya maka ikutilah bacaannya itu. (QS. Al-Qiyamah [75]: 17-18) serta etika kehidupan.Sebagai seorang yang berpegang teguh kepada Al-Qur’an kita harus melaksanakan ibadah karena Al-Qur’an berisikan tuntunan yang berkaitan dengan ibadah, yakni shalat, puasa, zakat dan haji.Sebagai seorang yang berpegang teguh kepada Al-Qur’an kita harus bergauldengan sesama dengan baik sebab Al-Qur’an berisi tuntunan yang berkaitan dengan amal perbuatan manusia dalam masyarakat.Berdiskusi sebagai sarana untukmengelaborasi dan mengomukasikangagasan para peserta didik.Rangkuman sebagai ringkasan materiuntuk mempermudah peserta didikmengingat-ingat dan mengulangpelajaran.E. Mari BerdiskusiSetelah kalian mendalami materi maka selanjutnya lakukanlah diskusi dengan teman sebangkumu atau dengan kelompokmu, kemudian persiapkan diri untuk mempresentasikan hasil diskusi tersebut di depan kelas.Rangkuman1. Al-Qur’an adalah kalam Allah yang lafaznya berbahasa Arab, yangditurunkan kepada Nabi Muhammad Saw. melalui perantaraanmalaikat Jibril, sebagai mu’jizat, disampaikan kepada kita dengancara mutawaƟr, telah dihafalkan dengan baik oleh umat Islam, ditulisdalam mushaf-mushaf dimulai dengan surat al-FaƟhah dan diakhiridengan surah an-Nas, dan membacanya bernilai ibadah.2. Al-Qur’an memiliki beberapa nama, diantaranya: Al-Kitwb (yangditulis), Al-Furqwn (pembeda), Ak-jikr (pemberi peringatan), dan AtTanzil (yang diturunkan).Ayo BerlatihI. PenerapanBacalah deĮnisi Al-Qur’an berikut kemudian tulis terjemahnya dalam bahasaIndonesia pada kolom di bawahnya!PĒ ĒTP Q Ē P Ē PQ PP Q ĒP QT ē P PT Q TĒ P Q Q P T QTPÎR ēºÌ¿óR ɎT ôP óÑP JP úR āóãP .Ʀ OÌöŅ Ȃ FdžöɎ. ȒÎäò. ßêóɎ. ýû H.(Îíò.PQ T P T T P¿BéĒ 6P õP ýP ûQ JP .ÎRM ¾R .ýP P¿õQ FQ ýT íQ TùöP T Ɏ. Îïē ÍP ǻ.Ē JP¼R Pı BR êò. 0R 8P ýT ÒQ R ȷ (Q JT Ì»öɎ. ǐRT PT PĒ 0R 8P ýT ÒQ ȷ GQ ýRT Q¿ËöɎ.J: BR ǽ.RTerjemahBuku Ajar Siswa, Al-Qur’an Hadis, Kurikulum 201411ĒĒ ĕ Ē PP Q ĒP QT Q T QT Q P T P Q Q P T QTPTP QôP óÑP JP úR āóãP .Ʀ P T ŦȂ FdžöɎ. ÏÅR T äöɎ. / ¿Rðò.T ýû H.(T ÎíTò.R ǽ.PQ ĒTP P QT QTPQ TQ PP PúR R¾JP ĉ¿R Rº ÌQ »Ē äP P¿öQ Ɏ. ÎR ¾.ýP ǻ Rº úR āóã FýíùöɎ. èR RÇ ØöɎ. ƖR /ý¿ðöɎ.Terjemah TT T Q QT Q Q P TPT PTT ?Q ýT êQ È T õP 8R JT ÌQ Q ƗöɎ. èR RÇ ØP öP Ɏ. ƖR /Q ýT Q¿ðöP Ɏ. H.T(P ÎT íò. ýP û / ¿Rðò.RP T öóÒT öQ Ɏ. RP õ úáêRT į ţP ȭPǐR R RRRAyo BerlaƟh sebagai evaluasi peserta didikpada seƟap akhir pembelajaran.TerjemahviiiBuku Siswa Kelas X MA

DAFTAR ISIKATA PENGANTAR . iiiPETUNJUK PENGGUNAAN BUKU . viiDAFTAR ISI . ixSEMESTER IBAB 1 AL-QUR’AN KITAB-KU . 1A. Mari Renungkan . 3B. Mari Mengamati . 3C. Mari Memahami Al-Qur’an . 5D. Perilaku Orang yang Berpegang Teguh kepada Al-Qur’an . 10E. Mari Berdiskusi . 11F. Rangkuman . 11F. Ayo Berlatih . 11BAB 2 BETAPA OTENTIKNYA KITAB-KU . 14A. Mari Renungkan . 16B. Mari Mengamati . 16C. Mari Memahami Keotentikan Al-Qur’an . 18D. Mari Berdiskusi . 32E. Rangkuman . 32F. Ayo Berlatih . 33BAB 3 TUJUAN DAN FUNGSI KITAB-KU . 35A. Mari Renungkan . 37B. Mari Mengamati . 37C. Mari Memahami Tujuan dan Fungsi Al-Qur’an . 38D. Mari Berdiskusi . 43E. Rangkuman . 43F. Ayo Berlatih . 43BAB 4 POKOK-POKOK ISI KITAB-KU . 45A. Mari Renungkan . 48B. Mari Mengamati . 48C. Mari Memahami Pokok-pokok Isi Al-Qur’an . 49D. Perilaku Orang yang menjadikan Al-Qur’an sebagai . 57Pedoman Hidup sehari-hari. 56Al-Qur’an Hadis, Kurikulum 2013ix

E. Mari Berdiskusi . 59F Rangkuman . 59G. Ayo Berlatih . 59BAB 5 Manusia sebagai Hamba Allah dan Khalifah di Bumi . 61A. Mari Renungkan . 63B. Mari Mengamati . 63C. Mari Memahami Al-Qur’an . 65D. Perilaku Orang yang Menghambakan diri Kepada Allah dansebagai Khalifah . 74E. Mari Berdiskusi . 75F Rangkuman . 75G. Ayo Berlatih . 76SEMESTER IIBAB 6 MEMAHAMI HADIS, SUNNAH, KHABAR DAN ATSAR . 79A. Mari Renungkan . 80B. Mari Mengamati . 81C. Mari Memahami Hadis, Sunnah, Khabar dan Asʖ ar . 81D. Perilaku Orang yang Berpegang teguh kepada Hadis Nabi. 86E. Mari Berdiskusi . 87F. Rangkuman . 87F. Ayo Berlatih . 88BAB 7 MEMAHAMI UNSUR-UNSUR HADIS . 89A. Mari Renungkan . 91B. Mari Mengamati . 91C. Mari Memahami Unsur Hadis . 92D. Perilaku Orang yang Memahami Unsur Hadis . 97E. Mari Berdiskusi . 97F. Rangkuman . 97F. Ayo Berlatih . 98BAB 8 BETAPA BERMACAM-MACAMNYA SUNAH NABI-KU . 100A. Mari Renungkan . 102B. Mari Mengamati . 102C. Mari Memahami Macam-macam Sunnah . 103D. Perilaku Orang yang Memahami Macam-macam Sunnah . 108xBuku Siswa Kelas X MA

E. Mari Berdiskusi . 108F. Rangkuman .

Al-Qur’an Hadis, Kurikulum 2013 iii KATA PENGANTAR Bismillahirrahmanirrahim Puji syukur al-hamdulillah kehadlirat Allah Swt., yang menciptakan, mengatur dan menguasai seluruh makhluk di dunia dan akhirat.

Related Documents:

kitab tersebut sampai kepada draft terakhir yang dikerjakannya di masjid Nabawi Madinah16. Menurut penelitian Azami, ada sejumlah 9802 Hadis yang dimuat Imam al-Bukhari ke dalam kitab sahihnya, dan apabila dihitung tanpa memasukkan Hadis yang berulang, maka jumlahnya adalah 2602 Hadis. Jumlah ini tidak termasuk di dalamnya Hadis mauquf

konsep variabel yang ada dalam rumusan masalah, sebagai berikut: 1. Metode pembelajaran Qur’an Hadis adalah upaya penyajian untuk menyajikan bahan pelajaran Qur’an Hadis kepada Siswa di dalam kelas agar dapat diserap . A. Pengertian Metode

disiplin keilmuan yang tidak hanya menjelaskan bagaimana . studi hadis riwayah dan studi hadis dirayah itu. Karenanya, penyusunan buku ini dimaksudkan untuk mempermudah mahasiswa dalam mempelajari mata kuliah Studi Hadis . yang tidak ditetapkan dalam al-Qur’an. Sedangkan pembahasan

iv Buku Guru, Al-Qur’an Hadis, Kurikulum 2013 KATA PENGANTAR Bismillahirrahmanirrahim Puji syukur al-hamdulillah kehadlirat Allah Swt., yang menciptakan, mengatur dan menguasai seluruh makhluk di dunia dan akhirat. Semoga kita senantiasa mendapatkan limpahan rahmat dan ridha-Nya.

B Pengembangan Kurikulum 2013 C Uji Publik 2 E Rencana Impelementasi Kurikulum 2013 D Alternatif Struktur Kurikulum A Rasional Pengembangan Kurikulum 2013. Rasional Pengembangan Kurikulum A 3. Tantangan Internal 1a 4-Rehab Gedung Sekolah-Penyediaan Lab dan Perpustakaan-Penyediaan Buku Kurikulum 2013

Imam az-Zahabi mengatakan, kitab hadis yang ditulis Imam Bukhari merupakan kitab yang tinggi nilainya dan paling baik setelah Al-Quran. Di antara sederet kitab hadis yang ditulis para ulama sejak abad ke-2 Hijriah, para ulama lebih banyak merujuk pada enam kitab hadis utama atau Kutub as-Sittah.

Muhammad Dailamy: Hadis-hadis Kitab Bulugh al-Maram SOSIO-RELIGIA , Vol. 5 No. 2, Februari 2006 352 dari Nabi, baik yang berupa perkataan, perbuatan maupun ketetapannya. 2 Sahabat diyakin

Adventure tourism is a rapidly expanding sector of the tourism industry internationally. New Zealand is internationally recognised as a country where adventure tourism and adventure sports are undertaken by a large proportion of the resident and visitor population. While the risks associated with adventure tourism and adventure sport activity are increasingly highlighted in media reports of .